DK2P3 nomer 5 (1)

Post on 07-Feb-2016

231 views 0 download

description

ERTY

Transcript of DK2P3 nomer 5 (1)

5. transfer sifat resistensiResistensi sel mikroba ialah suatu sifat tidak terganggunya kehidupan sel

mikroba oleh an t im ik roba . D ikena l t i ga po l a r e s i s t ens i dan s ens i t i v i t a s m ik roba t e rhadap an t im ik roba . Po l a I :  belum pernah terjadi resistensi bermakna yg menimbulkan kesulitan di klinik. Pola II : pergeseran dari sifat peka menjadi kurang peka, tetapi tidak sampai terjadi resistensisepenuhnya. Pola III: sifat resistensi pada taraf yg cukup tinggi, sehingga menimbulkan masa l ah d i k l i n ik .

Mikroba yg semula peka terhadap suatu antimikroba, dapat berubah

sifat genetiknya menjadi t i dak a t au ku rang peka . Pe rubahan s i f a t

gene t i k t e r j ad i ka r ena kuman mempero l eh elemen genetik yg membawa

sifat resisten keadaan ini dikenal sebagai resistensi didapat(acquired resistence).

Elemen resisten ini dapat diperoleh dari luar dan disebut resistenyg

dipindahkan (transferred resistence), dapat pula terjadi akibat adanya mutasi

genetik spontan akibat rangsang antimikroba. Resistensi dibagi dalam 3 kelompok :

1. Resistensi Genetik

2. Resistensi nongenetik

3. Resistensi Silang