Geothoorn City - Netherland

Post on 06-Jul-2015

67 views 4 download

description

Salah satu kawasan rendah di Overijssel Berdiri diatas rawa / lahan gambut karakteristik daerahnya berupa ’Peatdigging’

Transcript of Geothoorn City - Netherland

Giethoorn, Kota Bebas BanjirDi Belanda

Perubahan Iklim Global

• Perubahan jangka panjang dalam distribusi pola cuaca (Jumlah peristiwa cuaca ekstrem yang semakin banyak atau sedikit)

• Kenaikan Permukaan Air Laut (ROB)

• Badai

• Banjir (Luapan Sungai)

Kenaikan permukaan air laut mengancam setengahdari populasi dunia yang bertempat tinggal dalamjarak 200 kilometer dari garis pantai

Kondisi Fisik Giethoorn

• Salah satu kawasan rendah di Overijssel

• Berdiri diatas rawa / lahan gambut

• karakteristik daerahnya berupa ’Peatdigging’

Kondisi Giethoorn AwalPermukiman penduduk sering dilanda banjir

Inovasi Penanganan Banjir

• Pembangunan kanal

Penggunaan Moda Transportasi Air Sebagai Transportasi utama Bentuk Adaptasi Masyarakat Giethoorn

Bentuk penataan kota dengan kreativitas yang seperti ini pun menjadi daya tarik turis untuk

berkunjung

Geothoorn menjadi Kota yang Benar – Benar Tangguh