SPUTUM

Post on 31-May-2015

729 views 5 download

Transcript of SPUTUM

PEMERIKSAAN DIAgnostik SPUTUM

CHEK IT OUT

• Istianah (p 27224013 260)

• Ivana Indah K (p 27224013 261)

• Malina A (p 27224013 270)

• Nila fitri W (p 27224013 278)

• Nindya Sekar L (p 27224013 279)

Tujuan pemeriksaan sampel sputum

1. BTAMengidentifikasi basil tahan asampada klien yang diduga menderita TBC, pemeriksaan ini dilakukan 3 hari secara berturut-turut.

2. SitologiMengidentifikasi adanya sel-sel ganas pada klien yang dicuroigai kanker paru.

3. Kultur dan sensitivitasUntuk menegakkan diagnosis, menentukan jenis mikroorganisme, dan menentukan sensitifitas klien terhadap terapi antibiotik.

4. Gram StainUntuk mengidentifikasi gram negatif atau gram positif.

Pemberian Identitas

Formulir permintaan pemeriksaan• Nomor urut• Nomor identitas sediaan dahak• Nama tersangka penderita• Umur dan jenis kelamin• Alamat lengkap• Nomor registrasi laboratorium Label wadah atau pot dahak:

Tanggal pengambilan spesimen Identitas pasien (terutama nama dan

nomor urut). Jenis sampel

?

SYARAT POT DAHAK

Bermulut lebar

Bertutup ulir

Terbuat dari plastik

Bersih

Tidak mudah pecah

Dapat ditulisi

Macam Dahak•Dahak yg dikumpulkan selama 24 jam dirumah penderita, kemudian dibawa ke laboratorium utk diperiksa.

1.Dahak semalam

•Dahak yg dikeluarkan penderita pada waktu bangun pagi

2.Dahak pagi

•Dahak yg dihasilkan oleh penderita pada saat kunjungan.

3.Dahak sewaktu

Untuk mendapatkan hsl yg sebaik-baiknya disarankan dahak pagi atau dahak semalam sebanyak 3-5 ml stp wadah dahak

!

Persiapan Penderita

Memberi penjelasan mengenai pentingnya

pemeriksaan dahak, baik pemeriksaan dahak

yang pertama maupun

pemeriksaan dahak ulang

Memberi penjelasan

mengenai cara batuk

yang benar untuk

mendapatkan dahak

yang kental dan purulen

• Pagi hari setelah bangun tidur biasanya rangsangan batuk sangat kuat, tetapi penderita dianjurkan untuk menahannya kuat-kuat, tarik nafas dalam-dalam.

• Pasien dalam posisi berdiri atau jika pasien lemah, pasien boleh duduk agak condong kedepan. Pasien disuruh berkumur-kumur dahulu sebelum pengambilan dahak.

Perlu diketahui….

ILUSTRASI PENGELUARAN DAHAK

Tarik nafas panjang

Hembus nafas panjang

Lakukan langkah 1&2 selama 3 kali

Tarik nafas sangat dalam

Batukkan dalam-dalam

Tampung dahak dalam pot

Tutup pot dahak dengan kencang

Serahkan ke laboratorium

Menunggu hasil laboratorium

Dahak yang benar…

Bagi pasien yg sulit mengeluarkan dahak :

Gelitik bagian anak lidah /batang tenggorok dengan lidi kapas.

Masukkan aquadest steril kedalam batang tenggorokan sedikit demi sedikit.

Penderita disuruh menjemur diri dibawah matahari dengan posisi tidur telungkup diatas dipan dengan kedua tangan jatuh bebas dan batuk kalau dada terasa panas.

Penyimpanan Spesimen

• Semua specimen harus dikirim ke laboratorium secepat mungkin segera setelah pengambilan.

• Bila hal ini tidak dapat dilakukan simpan dalam lemari es pada suhu 2-8 0C, jangan lebih dari satu malam.

• Jika tidak ada lemari es dan penundaan pengiriman sekitar lebih dari 3 hari maka harus diberi pengawet yaitu campuran dari 1 % cetyl pyridinium chloride (CPC) dan 2 % sodium choride

Mikroskop pada perbesaran Objektif 100x untuk mengetahui TBC