Teori Behaviorisme (Psikologi Perkembangan)

Post on 30-Jun-2015

2.252 views 9 download

Transcript of Teori Behaviorisme (Psikologi Perkembangan)

KELOMPOK 6

Aserina Julianti Dwimartha - I1C113212

Listana Yudit Auria - I1C113213

Venni Savitri - I1C113214

Anggi Aristiani Putri - I1C113215

M. Hifzi Maula - I1C113230

TEORI BEHAVIOURISME

Pengertian Behaviorisme adalah teori

perkembangan perilaku, yang dapat diukur, diamati dan dihasilkan oleh respons pelajar terhadap rangsangan. Tanggapan terhadap rangsangan dapat diperkuat dengan umpan balik positif atau negatif terhadap perilaku kondisi yang diinginkan.

TOKOH-TOKOH BEHAVIORISME

1. EDWARD LEE THORNDIKE (1874-1949)Menurut Thorndike belajar merupakan peristiwa terbentuknya asosiasi-asosiasi anatara peristiwa yang disebut stimulus dan respon. Teori belajar ini disebut teori “connectionism”.

TOKOH-TOKOH BEHAVIORISME

2. JOHN WATSON (1878 - 1958)Pada tahun 1912 ia menulis karya utamanya yang dikenal sebagai ‘behaviorist’s manifesto’, yaitu “Psychology as the Behaviorists Views it”. Dalam karyanya ini Watson menetapkan dasar konsep utama dari aliran behaviorisme.

TOKOH-TOKOH BEHAVIORISME

konsep utama dari aliran behaviorisme menurut JOHN WATSON :

1. Psikologi adalah cabang eksperimental dari natural science.

2. Sejauh ini psikologi gagal dalam usahanyamembuktikan jati diri sebagai natural science.

3. Obyek studi psikologi yang sebenarnya adalah perilaku nyata.

TOKOH-TOKOH BEHAVIORISME

3. IVAN PETROVICH PAVLOV (1849-1936)4. BURRHUS FREDERIC SKINNER (1904-1990)

Skinner memiliki tiga asumsi dasar dalam membangun teorinya:

Behavior is lawful (perilaku memiliki hukum tertentu)

Behavior can be predicted (perilaku dapat diramalkan)

Behavior can be controlled (perilaku dapat dikontrol)

PRINSIP DASAR DARI PENGKONDISIAN

1. Pengkondisian klasikal (classical conditioning)

2. Pengkondisian operan/instrumental

PENGUATAN DAN PEMBENTUKAN PERILAKU (SHAPING)

reinforcement (penguatan) dapat membuat kita membentuk perilaku dari organisme sehingga dapat memunculkan perilaku yang diinginkan (dengan proses belajar operant).Hal tersebut dapat dilihat dari eksperimen Skinner yang terkenal yaitu melatih merpati untuk mematuk selain makanan (dalam hal ini adalah disk ringan)..

ThanksFor your

Attention