ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU...

10
ARTIKEL MERANCANG SYSTEM STRATEGI AREA PROMOSI SEKOLAH DENGAN METODE K-MEANS CLUSTERING DI SMKN 1 BOYOLANGU DESINGNING SCHOOL PROMOTION STRATEGYSYSTEM WITH K-MEANS CLUSTERING METHOD Oleh: Bayu Kurniawan 13.1.03.02.0175 Dibimbing oleh : 1. Ahmad Bagus Setiawan, S.T., M.M., M.Kom 2. Intan Nur Farida, M.Kom. PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI TAHUN 2017 Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Transcript of ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU...

Page 1: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

ARTIKEL

MERANCANG SYSTEM STRATEGI AREA PROMOSI SEKOLAH

DENGAN METODE K-MEANS CLUSTERING DI SMKN 1

BOYOLANGU

DESINGNING SCHOOL PROMOTION STRATEGYSYSTEM WITH K-MEANS CLUSTERING METHOD

Oleh:

Bayu Kurniawan

13.1.03.02.0175

Dibimbing oleh :

1. Ahmad Bagus Setiawan, S.T., M.M., M.Kom

2. Intan Nur Farida, M.Kom.

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

TAHUN 2017

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 2: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 2||

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 3: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

MERANCANG SYSTEM STRATEGI PROMOSI SEKOLAH DENGAN

METODE K-MEANS CLUSTERING DI SMKN 1 BOYOLANGU

Bayu Kurniawan

13.1.03.02.0175

Fakultas Teknik – Teknik Informatika

Email : [email protected]

Ahmad Bagus Setiawan, S.T., M.M., M.Kom dan Intan Nur Farida, M.Kom.

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

ABSTRAK

Penelitian ini dilatar belakangi karena promosi sekolah SMKN 1 BOYOLANGU masih

menggunakan sistem manual , dengan adanya data murid baru setiap tahunnya menimbulkan

penumpukkan data yang semakin banyak mengakibatkan sulitnya mencari informasi tentang murid.

Permasalahan yang sering dihadapi adalah (1) Tidak adanya sebuah sistem yang dapat

membantu proses promosi berdasarkan area yang cepat dan akurat. (2) Bagaimana

mengimplementasikan metode Clustering K-Means ke dalam sebuah sistem.

Penelitian ini menggunakan metode Clustering K-Means, yang merupakan metode Algoritma

K-Means menggunakan proses secara berulang-ulang untuk mendapatkan basis data cluster. Metode

K-Means akan memilih pola k sebagai titik awal centroid secara acak atau random. Jumlah iterasi

untuk mencapai cluster centroid akan dipengaruhi oleh cluster centroid awal secara random.

Hasil yang diperoleh dari penelitian ini nantinya dapat membantu pihak instansi SMKN 1

BOYOLANGU dalam pemilihan area promosi yang tepat dan efektif, sehingga menggalami

peningkatan.

Berdasarkan Simpulan hasil penelitian ini, direkomendasikan : (1) Sistem ini dapat

dikembangkan lebih lanjut dan meluas untuk macam sistem yang lebih baik dan akurat. (2) Sistem ini

dapat di desain dengan tampilan yang lebih menarik lagi. (3) Data kriteria yang digunakan bisa lebih

banyak lagi.

digunakan bisa lebih banyak lagi.

KATA KUNCI : Promosi, K-Means Clustering, SMKN 1 BOYOLANGU.

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 4: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 3||

I. LATAR BELAKANG

Kemajuan teknologi informasi

dan komunikasi sudah semakin

berkembang pesat disegala bidang

kehidupan. Banyak sekali data yang

dihasilkan oleh teknologi informasi

yang canggih, mulai dari bidang

industri, ekonomi, ilmu dan teknologi

serta berbagai bidang kehidupan

lainnya. Penerapan teknologi

informasi dalam dunia pendidikan

juga dapat menghasilkan data yang

berlimpah mengenai murid dan proses

pembelajaran yang dihasilkan. Pada

institusi pendidikan sekolah menengah

kejuruan, data dapat diperoleh

berdasarkan data historis, sehingga

data akan bertambah secara terus

menerus, misalnya data murid. Proses

penerimaan murid baru dalam sebuah

sekolah menengah kejuruan

menghasilkan data yang berlimpah

berupa profil dari murid baru tersebut.

Tahap selanjutnya murid akan

melakukan kegiatan belajar mengajar,

sehingga dapat diketahui data prestasi

mereka setiap akhir semester.

Permasalahan yang sering

dihadapi adalah (1) Tidak adanya

sebuah sistem yang dapat membantu

proses promosi berdasarkan area yang

cepat dan akurat. (2) Bagaimana

mengimplementasikan metode

Clustering K-Means ke dalam sebuah

sistem.

Penelitian ini menggunakan

metode Clustering K-Means, yang

merupakan metode Algoritma K-

Means menggunakan proses secara

berulang-ulang untuk mendapatkan

basis data cluster. Metode K-Means

akan memilih pola k sebagai titik awal

centroid secara acak atau random.

Jumlah iterasi untuk mencapai cluster

centroid akan dipengaruhi oleh cluster

centroid awal secara random.

Hasil yang diperoleh dari

penelitian ini nantinya dapat

membantu pihak instansi SMKN 1

BOYOLANGU dalam pemilihan area

promosi yang tepat dan efektif,

sehingga menggalami peningkatan.

Berdasarkan Simpulan hasil

penelitian ini, direkomendasikan : (1)

Sistem ini dapat dikembangkan lebih

lanjut dan meluas untuk macam sistem

yang lebih baik dan akurat. (2) Sistem

ini dapat di desain dengan tampilan

yang lebih menarik lagi. (3) Data

kriteria yang digunakan bisa lebih

banyak lagi.

II. METODE

Sistem Merancang Sistem Strategi

Promosi Sekolah Di SMKN 1

BOYOLANGU menggunakan metode

clustering K-Means, dimana algoritma

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 5: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 4||

dengan partitional, karena K-Means

didasarkan pada penentuan jumlah

awal kelompok dengan mendefinisikan

nilai awalnya. Algoritma K-Means

menggunakan proses secara berulang-

ulang untuk mendapatkan basis data

cluster. Dibutuhkan jumlah cluster

awal yang diinginkan sebagai masukan

dan menghasilkan titik centroid akhir

sebagai output.

Kriteria yang digunakan untuk

menentukan Sistem Strategi Promosi

Sekolah Di SMKN 1 BOYOLANGU

yaitu data asal kecamatan siswa, data

jurusan, dan NUM. Untuk sub kriteria

asal kecamatan nantinya berisi berapa

banyak siswa yang berasal dari

kecamatan tersebut dan nantinya setiap

kecamatan akan di berikan inisial untuk

memudahkan dalam pemanggilan.

Sementara di dalam sub kriteria asal

jurusan nantinya berisi berapa banyak

siswa yang akan di terima pada setiap

jurusan tersebut , untuk jurusannya

sendiri terdapat 10 jurusan, untuk

memudahkan dalam pemanggilan di

sub menu jurusan juga di berikan

inisial. Sedangkan data nilai siswa

berisi tentang nama sisswa dan nilai

siswa.

1. Simulasi Algoritma

a. Data Training

Gambar 1 Data training

Gambar 1 merupakan tabel data

training yang berisi tentang data

murid-murid SMKN 1

BOYOLANGU dari setiap jurusan,

untuk menentukan strategi promosi

sekolah SMKN 1 BOYOLANGU.

b. Contoh kasus

Pihak instansi SMKN 1

BOYOLANGU ingin

meningkatkan jumlah murid baru

yang semakin banyak dan

meninggkat di setiap tahunnya.

Dengan banyaknya data murid baru

di setiap tahunnya , data tersebut

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 6: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 5||

akan dilakukan pengelolaan dengan

metode clustering K-means yang

nantinya akan digunakan untuk

Merancang Sistem Strategi Promosi

dengan atribut kota asal siswa, asal

jurusan, NUM. Hasil dari aplikasi

,jumlah siswa terendah pada area

kecamatan asal murid akan

dijadikan prioritas utama dalam

proses promosi.

c. Perhitungan Manual

1) Tahap pertama pilih

clusterPilih berapa cluster

yang diinginkan, disini

menggunakan 3 cluster.

2) Tahap ke dua pilih titik pusat

Untuk memilih titik pusat

pilih secara acak

3)

Gambar 2 Titik pusat

4) Langkah ketiga Hitung iterasi

Gambar 2 Iterasi

5) Tahap keempat memilih titik

pusat baru

Gambar 3 Titik pusat baru

6) Tahap kelima ulangi langkah ke

3 jika tidak ada perbahan cluster

proses berhenti. Jika tidaak ada

perubahan tetap ulangi langkah

3 dst.

7) Proses berhenti pada iterasi ke 4

dengan hasil cluster seperti

gambar 2.

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 7: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 6||

Gambar 5.8 Hasil Cluster

III. HASIL DAN KESIMPULAN

Sebelum menjalankan aplikasi

ini pastikan sudah menginstal

aplikasi xampp, kemudian folder

program disimpan dalam folder

htdocs. Setelah itu sudah dapat

dimulai pengoperasian aplikasi,

langkah pertama yang harus

dilakukan dengan membuka web

browser, umumnya dapat

menggunakan Mozilla Firefox

maupun Internet Explorer, pada

browser ketik

http://localhost/kmean ini untuk

menuju halaman utama.

1. Menu yang pertama kali

muncul merupakan menu

utama, dalam menu utama

terdapat tentang biodata tentang

instansi terkait “SMKN 1

BOYOLANGU. Selain itu

terdapat 7 sub menu yang

memiliki fungsi masing-masing

dilihat pada gambar 4

Gambar 4 Menu awal dari sistem

2. Pada tampilan sub menu

pertama yaitu sub menu K-

Means, digunakan untuk

menentukan titik pusatnya ,

bisa dilihat pada gambar 3.2.

Gambar 5 Halaman K-Means

3. Pada tampilan sub menu

kecamatan digunakan untuk

menambah data kecamatan

sesuai dengan asal siswa di

dalamnya terdapat 4 form yaitu

no, kecamatan, jumlah siswa

dan bobot dan 2 button simpan

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 8: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 7||

dan reset , bisa dilihat pada

gambar 6.

Gambar 6 Tambah Data Kecamatan

4. Pada tampilan sub menu

jurusan digunakan untuk

menambah data jurusan sesuai

dengan asal siswa di dalamnya

terdapat 4 form yaitu no ,

jurusan, jumlah siswa dan

bobot dan 2 button simpan dan

reset, bisa dilihat pada gambar

7.

Gambar 7 Tambah Data Jurusan

5. Pada sub menu tambah data

training terdapat 3 form yaitu

no, nama, dan nilai 2 button

check box jurusan dan

kecamatan serta 2 button

simpan dan reset , bisa dilihat

pada gambar 8.

Gambar 8 Tambah Data Training

6. Pada tampilan sub menu about

merupakan sub menu tentang

biodata dan foto pembuat

aplikasi, bisa dilihat pada

gambar 9.

Gambar 9 Sub Menu About

7. Pada tampilan sub menu proses

cluster terdapat tampilan proses

cluster dimana titik pusat sudah

ditentukan untuk tampilannya,

dapat dilihat pada Gambar 10.

Gambar 10 Data Proses Cluster

8. Pada sub menu kecamatan

terdapat edit data dimana

apabila salah dalam penulisan

data yang dimasukkan dapat

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 9: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 8||

dibenarkan kembali dengan

cara edit tampilan pada

Gambar 3.8, setelah data sudah

di edit tinggal klik simpan.

Gambar 10 Edit Data Kecamatan

9. Pada tampilan edit menu

jurusan digunakan untuk

merubah data jurusan yang

salah tampilan pada Gambar

11 , setelah data sudah di edit

tinggal klik simpan.

Gambar 11 Edit Data Jurusan

10. Pada tampilan menu data

training terdapat kumpulan data

yang telah di masukkan oleh

admin yang kemudian data

tersebut di proses, data yang

sudah dirubah perlu disave dulu

pada button save yang sudah

ada di dalamnya untuk

tampilannya ditunjukkan pada

Gambar 11.

Gambar 12 Menu Tampilan Data Training

11. Pada tampilan edit data training

admin dapat menubah data,

kemudian menyimpannya

kembali. Untuk tampilan sub

menu edit, ditunjukkan pada

Gambar 12.

Gambar 13 Menu Edit Data Training

12. Pada tampilan menu hasil

cluster terdapat perintah proses,

hasil dari tampilan proses dapat

dilihat pada Gambar 13.Selain

dapat melihat hasilnya anda

dapat mencetaknya dengan

perintah klik print yang ada di

bawah tabel hasil.

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX

Page 10: ARTIKEL DENGAN METODE K-MEANS BOYOLANGU ...simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2017/ba96b8...1. Simulasi Algoritma a. Data Training Gambar 1 Data training Gambar 1 merupakan

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

Bayu Kurniawan | 13.1.03.02.0175 Teknik – Teknik Informatika

simki.unpkediri.ac.id || 9||

Gambar 14 Hasil Akhir Proses Aplikasi

13. Pada tampilan dalam menu

hasil Print kita langsung dapat

mencetaknya ,tampilannya

dapat dilihat pada gambar 3.13.

Gambar 3.13 Hasil Akhir Print

IV. DAFTAR PUSTAKA

Agusta, Y. 2007. K-Means-Penerapan,

Permasalahan dan Metode

Terkait.Denpasar, Bali: Jurnal

Sistem dan Informatika Vol.3, pp :

47-60.

Kardi, 2007. Aplikasi Clustering K-means

Untuk Pengelompokan Mahasiswa

Berdasarkan Nilai Body Mass

Index(BMI) dan Ukuran Kerangka.

Kusrini & Luthfi, E.T. 2009. Algoritma -

Data Mining. Yogyakarta : Penerbit

Andi.

Oktavian, 2010. Menjadi Programmer

Jempolan Menggunakan PHP:

Yogyakarta, MediaKom.

Ong, J.O.2013. Implementasi Algoritma

K-Means Clustering untuk

Menentukan Strategi Marketing

President University. Jurnal Ilmiah

Teknik Industri, vol.12, no.1.

Santosa, B. 2007. Data Mining: Teknik

Pemanfaatan Data untuk Keperluan

Bisnis . Yogyakarta: Graha Ilmu.

Zuliarso, H. F. 2012. Rancang Bangun

Sistem Perpustakaan untuk Jurnal

Elektronik. Fakultas Teknologi

Informasi, Universitas Stikubank.

Simki-Techsain Vol. 01 No. 08 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX