Asuhan Keperawatan Klien Dengan Syok Hemoragic New

download Asuhan Keperawatan Klien Dengan Syok Hemoragic New

of 7

description

JJ

Transcript of Asuhan Keperawatan Klien Dengan Syok Hemoragic New

Asuhan Keperawatan Klien dengan Syok A. Konsep Dasar

1.1 Pengertian umum Syok adalah berkurangnya darah dalam peredaran darah umum dengan disertai gangguan perfusi darah dalam jaringan pada tingkatan pembuluh-pembuluh darah kapiler jaringan tubuh. Syok adalah gangguan sistem sirkulasi dimana sistem kardiovaskuler (jantung dan pembuluh darah) tidak mampu mengalirkan darah ke seluruh tubuh dalam jumlah yang memadai yang menyebabkan tidak adekuatnya perfusi dan oksigenasi jaringan.Syok adalah kegagalan sirkulasi berat yang bersifat umum. Aliran darah ke organ yang tidak adekuat tidak mampu memberikan perfusi oksigen jaringan yang diperlukan untuk metabolism selular yang normal.1.2 Jenis Syok Syok hipovolemikKarakteritik Penurunan ukuran kompartemen vaskularrPenurunan Tekanan Darah Pengisian kapiler burukTekanan Vena Central rendahPenyebab paling seringKehilangan darah-trauma, pendarahan GI, hemoragi intracranialKehilangan plasma -peningkatan premeabilitas kapiler yang berhubungan dengan dengan sepsis dan asidosis, hipoproteinemia, luka bakar, peritonitis.Kehilangan cairan ekstraseluler-muntah, diare, dieresis glikosuria, sunstroke. Syok distributiveKarakteristikPenurunan tekanan vaskuler perifer Ketidakadekuatan berat pada perfusi jaringanPeningkatan kapasitas dan pengumpulan venaPenurunan akut pada aliran balik darah ke jantungPenurunan curah jantung.Penyebab paling seringAnafilaksis alergi ekstrem atau hipersensitivitas terhadap benda asingSepsis (syok sepsis, syok bakterimia, syok endotoksik)-sepsis berlebihan dan toksin bakteri sirkulasi Kehilangan control neural (syok neurogenik)-interupsi transmisi neural (cedera medulla spinalis)Depresi miokardial dan dilatasi perifer-terpapar anesthesia atau mencerna barbiturate, transquilizer, narkotik, agens anti hipertensi atau agens penyekat ganglion. Syok kardiogenikKarakteristik Penurunan curah jantungPenyebab paling seringSetelah pembedahan penyakit jantung congenitalGagal pompa primer-miokarditis, trauma miokardial, kekacauan biokimia, gagal jantung kongestif.Distritmia- takikardia atrium proksimal, blok atrioventrikular, dan distritmia ventrikel: akibat miokarditis atau abnormalitas biokimia (kadang-kadang)1.3 Syok hemoragic Banyak terjadi dalam obstetric, disebabkan oleh perdarahan postpartum, perdarahan karena abortus, kehamilan ektopik terganggu, plasenta previa, solusio plasenta, rupture uteri dan perlukaan jalan lahir lainnya. 1.4 Klasifikasi Syok Hemoragic Syok ringan Terjadi kalau perdarahan kurang dari 20% volume darah. Timbul penurunan perfusi jaringan dan organ non vital. Tidak terjadi perubahan kesadaran, volume urin yang keluar normal atau sedikit berkurang dan mungkin tidak terjadi asidosis metabolic. Syok sedangSudah terjadi penurunan perfusi pada organ yang tahan terhadap iskemia walau singkat (hati, usus, dan ginjal), sudah timbul oliguria (urin