Busana Tari Merak

download Busana Tari Merak

of 4

Transcript of Busana Tari Merak

  • 8/16/2019 Busana Tari Merak

    1/4

    Busana Tari Merak 

    Perlengkapan Busana Tari Merak 

      Tari Merak merupakan tari tradisional Jawa Barat yang menampilkan tarian klasik 

    kreasi tradisional yang menceritakan sekelompok burung merak yang sedang berkumpul yang

     jumlahnya selalu ganjil karena ada salah satu burung merak yang sebagai pemimpinnya.

    Burung merak yang ditampilkan adalah merak jantan, karena keindahan yang dimilikinya.

    Oleh sebab itu busana tari merak merupakan penggambaran burung merak jantan seseuai

    dengan nama tariannya.

     

    Gambar 1. Busana Tari Merak 

    a. Perlengkapan Busana Bagian Kepala

      erlengkapan busana bagian kepala ini terbuat dari bahan kulit sapi muda atau kulit

    kerbau pada busana tari merak tradisional. !arena sulit serta cukup mahal harganya, perupa

    memilih bahan yang ekonomis dan mudah didapatkan dengan menggunakan bahan "iber.

    Berikut ini bagian#bagian perlengkapan busana tari merak bagian kepala$

    1. Mahkota atau disebut juga %&iger'

    Gambar (. &iger )Mahkota*

    &iger merupakan mahkota sebagai aksesoris busana tari merak yang dipakai di kepala dengan

    cara diikatkan. &iger ini menyimbolkan sebagai kepala merak. Terdapat hiasan moti"#moti" 

     bulu merak dan moti" parang. +iasan moti"#moti" tersebut diperjelas dengan bagian#bagian

     pahatan yang diberi payet dan mute agar semakin estetis dan terkesan glamour.

    (. +iasan &anggul di belakang mahkota yang disebut %Garuda Mungkur'

    Gambar . Garuda Mungkur 

  • 8/16/2019 Busana Tari Merak

    2/4

    +iasan untuk sanggul ini berbentuk burung merak jantan yang sedang memperlihatkan

    keindahannya, biasanya pada saat musim kawin burung merak jantan menggoda betinanya

    dengan cara melebarkan ekornya yang indah. Gambar hiasan sanggul ini terlihat burung

    merak dari arah depan. Tampak hiasan payet dan mute yang menghiasi pahatan moti" bulu

    merak.

    . &usumping pada bagian Telinga

    Gambar -. &usumpingan

    &usumpingan merupakan aksesoris busana tari merak yang ditempatkan pada bagian telinga.

    Bentuknya menyerupai kumpulan bulu#bulu merak yang di desain sedemikian rupa sehingga

    terlihat estetis dan menarik untuk dilihat menjadi nilai tambah perlengkapan busana tari

    merak. ari moti"#moti" yang dipahat terdapat mute dan payet yang memperindah

    susumpingan dan sebagai anting#antingnya dihiasi oleh parel.

     b. Perlengkapan Busana Bagian Atasan Badan

    1. /pok, bagian penutup badan dimulai dari leher hingga dada

    Gambar 0. /pok

    /pok merupakan pelengkap busana tari merak yang ber"ungsi sebagai penutup bagian leher 

    mulai dari bagian tulang clavicle hingga bagian atas dada. /ksesoris ini bermoti" bulu merak 

    yang kecil#kecil dengan warna#warna yang mencolok dan kontras dengan warna dasar /pok.

    Moti"#moti" tersebut diperjelas dengan bordiran benang#benang emas berbagai warna, payet,

    mute serta parel. Bentuk dasar apok ini adalah lingkaran yang kemudian ditrans"ormasikan

    seperti bunga dengan mahkota berjumlah lebih dari lima buah )bentuk bunga pada

    umumnya*. &edangkan bahan dasar apok adalah dari kain  silk Jepang )sutera* atau dikenal

    dengan kain saten.

    (. enutup ada, dimulai dari bagian dada hingga pinggul

  • 8/16/2019 Busana Tari Merak

    3/4

    Gambar . enutup ada

    enutup dada ini terbuat dari kain  silk Jepang )&utera* atau dikenal dengan kain saten.

    Bentuknya seperti kemben, yang dalam bahasa jawa berarti kain yang digunakan wanita

    2aman dahulu sebagai penutup bagian dada hingga pinggul dengan cara dililitkan pada badan.

    /da juga bentuk penutup dada pada busana tari merak yang seperti rompi, yakni terdapat tali

    untuk dipakai di bahu tetapi tetap terdapat bagian pengait di bagian punggungnya.

    . &ayap

    Gambar 3. &ayap Merak 

    &ayap merak ini merupakan perlengkapan busana tari merak yang memberikan nuansa

    dominan atau ciri khas pada tarian merak seperti halnya tari kupu#kupu. 4amun

     perbedaannya dengan tari kupu#kupu yakni dapat dilihat dari moti" yang bergambar bulu

    merak secara utuh. Bahan yang dipakai untuk &ayap merak ini adalah kain sipon. Moti"#

    moti"nya diperjelas dengan bordiran benang#benag emas berbagai warna yang mencolok.

    &eperti kuning emas, pink, biru tua, biru muda serta hijau. &ayap ini menyimbolkan

    kecantikan merak jantan dengan cara melebarkan sayapnya untuk menarik perhatian betina

    atau saling memamerkan keindahan dengan pejantan lainnya.

    -. !ilat Bahu

    Gambar 5. !ilat Bahu

    !ilat bahu merupakan aksesoris pelengkap busana tari merak yang ditempatkan di lengan

    dengan cara diikatkan. Bentuknya menyerupai seperti gunung yakni semakin mengerucut ke

    atas. &ebenarnya itu adalah bentuk bulu merak yang disusun sedemikian rupa sehingga

  • 8/16/2019 Busana Tari Merak

    4/4

    terlihat menarik dan menyempurnakan busana tari merak. ada pahatan#pahatannya dihiasi

     payet#payet dan mute.

    0. Gelang

    Gambar 6. Gelang

      Gelang ini dipakai untuk mempercantik tampilan busana tari merak. engan

    hiasan payet#payet dan mute yang disusun berjajar dua baris dengan warna yang ber7ariasi

    memakai warna yang mencolok disertai bordiran benang emas sebagai bingkai gelang.

    c. Bagian Bawahan Badan

    1. &abuk 

    Gambar 18. &abuk

    &abuk dipakai sebagai pengencang busana penutup dada. &abuk ini terbuat dari

     bahan kain  silk Jepang )&utera* adau kain saten. Terdapat moti"#moti" seperti sisik ular.

    &etiap sisik diberi hiasan payet dan mute. Bagian pinggir sabuk dibordir dengan benang

    emas.

    (. 9ok 

    Gambar 11. 9ok

    :alaupun pada kenyataannya burung merak yang ditampilkan adalah merak 

     jantan, tetapi penari yang melakukan tarian merak adalah wanita. !egagahan merak 

    sesungguhnya berbanding terbalik dengan tari merak yang "eminim. &ehingga rok dipakai

    sebagai busana bagian bawah pada tari merak. Terdapat hiasan moti"#moti" bulu merak secara

    utuh disusun dengan posisi 7ertical yang diperjelas dengan bordiran benang emas berbagaiwarna seperti warna kuning emas, pink, biru muda, biru tua serta hijau.