Kumpulan Kue Lebaran

7
 Kumpulan Resep Kue Kering untuk Lebaran atau Acara Lainya  Resep Kue Selasa, 25 Maret 2014 Kumpulan Resep Kue Kering untuk Lebaran atau Acara Lainya , Kue kering? adalah makanan yang tidak pernah telat adanya pada waktu Lebaran atau aara!aara kebesaran laiinya, karna Kue Kering memang sungguh dinikmati pada aara!aara besar karna pada saat itu keluarga kita pasti sedang kumpul" #adi untuk emilan maka $ Kue Kering' lah yang men%adi s&lusi untuk menemani waktu bersama keluarga besar" Kue Kering adalah makanan ringan dan bukan makanan utama seperti halnya nasi dan lauk pauknya " Seara hara'iah kue sering kali diartikan sebagai makan an ringa n yang dibuat dari tepung" (aik tepung beras maupun terigu" )isini Mimin akan memberi tahu bagaimana *ara Membuat + Kue Kering+, %adi silahkan disimak baik!baik yah""" untuk kue basah nya bisa klik tautan berikut ini""" Resep Kue Lebaran - Kue Kering dan Kue Basah (agaima na, anda sud ah ber siap !sia p unt uk membua tnya, mar i disima k bah an!b aha nny a  berikut ini, karna mimin akan berbagi beberapa resep Kue kering untuk meramaikan hari!hari  besar, &ke disimak in'&ny a Resep Kue Kering Untuk Leb | Kue Nastar Keranjang

description

uhui

Transcript of Kumpulan Kue Lebaran

Kumpulan Resep Kue Kering untuk Lebaran atau Acara Lainya Resep Kue Selasa, 25 Maret 2014 Kumpulan Resep Kue Kering untuk Lebaran atau Acara Lainya, Kue kering? adalah makanan yang tidak pernah telat adanya pada waktu Lebaran atau acara-acara kebesaran laiinya, karna Kue Kering memang sungguh dinikmati pada acara-acara besar karna pada saat itu keluarga kita pasti sedang kumpul. Jadi untuk cemilan maka 'Kue Kering' lah yang menjadi solusi untuk menemani waktu bersama keluarga besar.

Kue Kering adalah makanan ringan dan bukan makanan utama seperti halnya nasi dan lauk pauknya. Secara harafiah kue seringkali diartikan sebagai makanan ringan yang dibuat dari tepung. Baik tepung beras maupun terigu.

Disini Mimin akan memberi tahu bagaimana Cara Membuat "Kue Kering", jadi silahkan disimak baik-baik yah... untuk kue basah nya bisa klik tautan berikut ini...

Resep Kue Lebaran - Kue Kering dan Kue Basah

Bagaimana, anda sudah bersiap-siap untuk membuatnya, mari disimak bahan-bahannya berikut ini, karna mimin akan berbagi beberapa resep Kue kering untuk meramaikan hari-hari besar, oke disimak infonya :

Resep Kue Kering Untuk Leb | Kue Nastar KeranjangKue ini saangat sering diminati, bagaimana cara membuatnya , berikut ini caranya

1. Bahan Membuat Kue Kering Lebaran Nastar Keranjang tepung terigu 400 gram tepung maizena 75 gram margarin 300 gram roombutter 100 gram gula halus 100 gram susu bubuk 50 gram kuning telur 2 butir ( kocok lepas ) putih telur 1 butir ( kocok lepas ) vanili 1 bungkus selai nanas sesuai kebutuhan

Cara Membuat Kue Nastar Keranjang1. Campurkan margarin, telur, gula tepung, roombutter kocok sampai adonan tercampur rata.2. Selanjutnya tambahkan tepung maizena, susu bubuk dan vanili. Aduk kembali sampai adonan tercampur rata.3. Tambahkan terigu sedikit - sedikit sampai adonan kalis serta dapat dibentuk. jangan di uleni karena dapat menyebabkan tekturnya keras.4. Masukkan adonan kedalam cetakan keranjang sampai penuh, lalu olesi permukaan atasnya dengan selai nanas. Setelah itu buat tali keranjangnya.5. Panggang dengan api sedang sampai matang dan kekuningan. Angkat dan dinginkan.6. Setelah dingin keluarkan kue dari cetakan. Simpan kue nastar keranjang dalam toples agar awet.

2. Resep Kue Kering untuk Lebaran | Kue Kastengel Renyah Spesialberikut resep dari Kue Kastengel Renyah Spesial

Bahan Membuat Kue Kastangel Lebaran : tepung terigu 150 gr tepung maizena 25 gr Mentega 125 gram + garam 1 sdt ( campur rata ) kuning telur 2 buah keju cheddar 125 gr baking powder 1/4 sdt

Bahan olesan kastangel : kuning telur 1 butir keju parut 50 gr

Cara membuat Kue Kastengel Renyah Spesial :1. Campurkan kuning telur dengan mentega + garam dan kuning telur memakai mixer sampai tercampur rata, jangan terlalu lama.2. tambahkan keju kemudian tepung maizena serta tepung terigu sedikit demi sedikit. Aduk rata dengan tangan namun jangan di uleni agar hasilnya renyah dan tidak keras. Satukan adonan dan bentuk menjadi bulat.3. Ambil sebagian adonan kastengel bentuk sesuai selera anda.4. Letakan adonan kastengel yang telah dibentuk diatas loyang yang telah diolesi mentega.5. Panggang kue kastengel selama 15 menit dengan sushu 180 C agar hasilnya maksimal saat memanggang sebaiknya posisi loyang tepat di tengah oven. Angkat kue kastengel, dinginkan.

3. Membuat Kue Kering untuk Lebaran | Kue Coklat Kacang IstimewaKue coklat kacang istimewa, inilah dia resepnya :

Bahan Membuat Kue Kering Coklat Kacang Istimewa tepung maizena 20 grm gula tepung 150 grm margarin 180 grm selai kacang 80 grm kacang mede 50 gr ( sangrai, potong kasar ) kuning telur 1 butir cokelat pasta 1/2 sdt cokelat bubuk 30 grm baking powder 1/2 st garam secukupnya

Cara Membuat Kue Kering Coklat Kacang :1. Campurkan tepung terigu, tepung maizena, cokelat bubuk serta baking powder aduk sampai rata. ayak sisihkan.2. Kocok margarin bersama gula tepung sampai rata kemudian tambahkan selai kacang dan garam. Kocok lagi sampai rata. Masukkan kuning telur dan tambahkan pasta cokelat, kocok rata lagi.3. Masukkan campuran bahan tepung tambahkan kacang mete, aduk hingga tercampur rata.4. Giling adonan kue kering cokelat kacang dengan tebal 1/2 cm.5. Cetak adonan kue kering dengan cetakan kue, letakan ke loyang yang telah diolesi margarin.6. Panggang dalam oven selama 25 - 30 menit dengan suhu 150 C hingga kue kering coklat matang. Angkat, simpan dalam toples.

4. Aneka Kue Kering untuk Lebaran | Kue Putri Salju Lembut dan RenyahKue salju ini adalaha kue kesukaan mimin nih, rasanya ya brush di mulut dan sedikit adem bikin lidah tak bisa menolaknya, oke disimak infonya.

Bahan Membuat Kue putri Salju:1. tepung terigu 180 gram ( protein rendah )2. tepung maizena 20 gram3. gula tepung 50 gram4. baking powder 1 sdt5. telur 2 kuning6. mentega 130 gram7. keju parut 60 gram8. kacang mete 60 gram ( panggang, haluskan)9. gula donat secukupnya ( untuk taburan )10. vanili 1/2 sdt

Cara membuat Putri salju kue :1. Campurkan tepung terigu, tepung maizena serta baking powder, ayak sampai tercampur rata. Tambahkan kacang mete yang telah dihaluskan, aduk rata. Sisihkan2. Kocok mentega, gula tepung, keju parut serta vanili sampai adonan mengembang dan pucat. tambahkan kuning telur, kocok kembali sampai adonan tercampur merata.3. Selanjutnya masukkan campuran tepung yang telah diayak, lalu aduk sampai rata menggunakan spatula.4. Giling adonan setebal 1/2 cm, lalu cetak adonan putri salju kue dengan cetakan kue kering.5. Letakan diatas loyang yang sudah diolesi margarin dan dialasi kertas roti.6. Panggang kue putri salju dalam oven bersuhu 150 C selama 25 - 30 menit sampai kue kering dan matang. Angkat7. Selagi panas, guling gulingkan kue ke dalam gula donat sampai seluruh permukaan terbalut. Dinginkan, simpan ke dalam toples.

5. Aneka Resep Kue Kering untuk Lebaran | Kue Kering Keju Renyah Almond Sliceyang diatas tadi sudah membuat kue kering coklat, nah sekarang saatnya kita membuat kue kering keju

Bahan membuat kue kering keju tepung terigu 325 gr tepung maizena 35 gr Susu Bubuk 50 gr Mentega 250 gr gula halus 125 gr telur 1 butir keju parut 50 gr

Bahan Olesan Kue Keju : keju parut 25 gr kuning telur 1 butir Almond slice 50 gr ( panggang , haluskan )

Cara membuat kue kering keju renyah1. Kocok mentega dengan gula halus sampai berwarna putih pucat, kemudian tambahkan kuning telur, kocok lagi sampai tercampur rata. Tambahkan keju parut, kocok sampai adonan tercampur rata dan halus.2. Tambahkan tepung terigu, tepung maizena serta susu bubuk, aduk sampai rata. Masukkan adonan ke dalam plastik segitiga dan diberi spuit bintang.3. Semprotkan kue kering keju diatas loyang yang telah diolesi dengan margarin. Olesi bagian atas kue kering dengan kuning telur kemudian taburkan almond slice dan keju parut.4. Panggang kue kering keju dengan suhu 160 c selama 35 menit atau sampai matang. Angkat dan dinginkan. Simpan ke dalam toples kedap udara.