laporan hasil kunjungan lapangan

download laporan hasil kunjungan lapangan

of 1

Transcript of laporan hasil kunjungan lapangan

  • 8/17/2019 laporan hasil kunjungan lapangan

    1/1

    Pada tanggal 1 Januari 2016 pukul 20.30 WITA, saya pergi ke rumah seorang pasien

    lakilaki dengan nama !."., usia 3# tahun, tempat tinggal di Praya Tengah. !.".

    merupakan seorang penderita dia$etes mellitus yang sudah terkontrol. %erdasarkan dari

    anamnesis yang saya lakukan, !.". pertama mengeluhkan penglihatannya mulai ka$ur.

    &elain itu, !.". 'uga mengeluhkan sering ken(ing pada malam hari sekitar # kali tiap

    malam, $anyak minum, $erat $adan menurun )alaupun $anyak makan, dan (epat merasa

    lelah. !.". tidak mengeluhkan kaki dan tangannya merasa kesemutan. !.". tidak memiliki

    ri)ayat penyakit keluarga dia$etes mellitus.

    *eluhan keluhan yang dirasakan !.". ter'adi pada tahun 201+ saat dia sedang

     $eker'a di *orea. !.". kemudian men(eritakan $agaimana dia $isa mengalami yang

    dirasakannya. A)alnya, saya ingin kurus. *arena saat itu saya memiliki $erat $adan #3 kg.

    &aya melakukan diet dengan mengurangi porsi makan, 1- per hari, dan kemudian hanya

    makan (oklat se$agai pengganti nasi. &aya makan 6 (oklat $eng$eng setiap harinya dan

    minum + kaleng kratindeng. &elama 6 $ulan $erlangsung, penglihatan saya mulai terasa

    ka$ur dan sering ken(ing malam hari. Akhirnya, saya pergi memeriksakan diri ke se$uah

    klinik. &aya disuruh untuk melakukan (ek kadar gula darah. !asilnya yaitu 0 mg/dl. an

    saya didiagnosis dia$etes mellitus, u'arnya.

    &etelah terdiagnosis dia$etes mellitus, kemudian !.". mulai di$erikan terapi

    armakologi dan nonarmakologi. &aat itu o$at yang dia ingat adalah li$en. Terapi non

    armakologi yang dilakukan adalah mengatur asupan dan pola diet, melakukan aktiitas

    isik seperti $erolahraga. &e$ulan kemudian !.". pergi (ek kadar gula darah dan hasilnya

    30 mg/dl. %e$erapa $ulan kemudian, !.". pergi lagi untuk (ek kadar gula darah dan

    hasilnya 220 mg/dl. &ekarang gulah darahnya sudah terkontrol. ia sudah merasa le$ih

     $aik, penglihatan sudah tidak ka$ur lagi, dan $erat $adannya sekarang ++ kg.

    alam tugas kun'ungan lapangan ini, saya (ukup sulit mendapatkan pasien dengan

    gangguan endokrin di daerah tempat tinggal saya. alam men(ari pasien saya $ertanya

     pada orang tua. Akhirnya ditemukanlah !." ini dan dia $ersedia mem$erikan inormasi

    mengenai penyakit yang dialaminya.