Laporan Pertanggungjawaban Kementerian Minat Dan Bakat 2014

10
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEMENTERIAN MINAT DAN BAKAT 2014/2015 No Program Kerja dan Tujuan Indikator Keberhasilan Pelaksanaan Evaluasi dan Rekomendasi 1 MENGIKUTI PORSENI UNIZAR 2014 Tujuan : 1. Menjalin hubungan dengan Fakultas Lain di lingkungan UNIZAR 2. Menyalurkan minat dan bakat mahasiswa/i FK Delegasi yang dikirim mampu menembus perempat final - Mengikuti 8 cabang lomba yang diadakan oleh pihak Universitas yakni terdiri dari 4 cabang olahraga dan 4 cabang seni. - Hasilnya sudah cukup baik namun diperlukan latihan rutin untuk mengembangkan bakat mahasiswa/i terutama dalam bidang olahraga dan seni.

description

BEMFKUNIZAR14/15

Transcript of Laporan Pertanggungjawaban Kementerian Minat Dan Bakat 2014

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEMENTERIAN MINAT DAN BAKAT 2014/2015

NoProgram Kerja dan TujuanIndikator KeberhasilanPelaksanaanEvaluasi dan Rekomendasi

1MENGIKUTI PORSENI UNIZAR 2014

Tujuan :1. Menjalin hubungan dengan Fakultas Lain di lingkungan UNIZAR2. Menyalurkan minat dan bakat mahasiswa/i FK UNIZAR

Delegasi yang dikirim mampu menembus perempat final

Mengikuti 8 cabang lomba yang diadakan oleh pihak Universitas yakni terdiri dari 4 cabang olahraga dan 4 cabang seni.

Hasilnya sudah cukup baik namun diperlukan latihan rutin untuk mengembangkan bakat mahasiswa/i terutama dalam bidang olahraga dan seni.

2MEDICAL FIESTA 2015

Tujuan :1. Menyalurkan minat dan bakat mahasiswa/i.

2. Sebagai wadah dalam menyalurkan dan mengembangkan potensi olah raga dan seni terutama di lingkungan FK UNIZAR.

1) 8 tim yang mendaftar disetiap cabang lomba => baik2) 5-7 tim yang mendaftar disetiap cabang lomba => cukup

3) < 5 tim yang mendaftar di setiap cabang lomba => kurang Suatu kegiatan olahraga dan seni yang diadakan oleh BEM FK UNIZAR dan diikuti oleh perwakilan dari semua angkatan mahasiswa/i FK UNIZAR preklinik maupun klinik Hasilnya sudah cukup baik namun dibutuhkan koordinasi yang lebih baik antar panitia. Selain itu juga dibutuhkan perencanaan yang lebih matang sebelum kegiatan dimulai.

3PEMILIHAN PUTRA-PUTRI FK UNIZAR

Tujuan :1. Mengembangkan kreativitas mahasiswa.

2. Menggali potensi diri dan kepribadian yang luhur

3. Meningkatkan intelektualitas mahasiswa

Semua rangkaian Acara berjalan lancar

1 pasang mahasiswa dan mahasiswi FK UNIZAR di nobatkan sebagai putra dan putri FK UNIZAR

Belum Terlaksana

4PADUAN SUARA

a. Latihan RutinTujuan : 1. Membentuk kebersamaan anggota paduan suara dalam bernyanyi

b. Pengadaan Alat LatihanTujuan :1. Dapat memfasilitasi semua anggota paduan suara FK UNIZAR sehingga latihan menjadi lebih efektif dan efisien

c. PendelegasianTujuan : 1. Membawa nama fakultas kedokteran sekaligus melakukan tes uji kemampuan dari hasil latihan selama ini.

2. Paduan suara membawa nama FK UNIZAR pada event-event tertentu dengan baik

d. Penerimaan Anggota BaruTujuaan :1. Memberi kesempatan kepada mahasiswa FK UNIZAR menjadi anggota paduan suaraa. Latihan Rutin Semua anggota paduan suara dapat bernyanyi dengan baik.

75% anggota paduan suara mengikuti latihan rutin.

b. Pengadaan Alat Latihan Dapat memfasilitasi anggota paduan suara FK UNIZAR dalam mengembangkan minat dan bakat dalam bidang tarik suara

c. Pendelegasian Minimal mengikuti 1 kali pendelegasian

d. Penerimaan Anggota Baru Minimal 15 mahasiswa/i yang baru terdaftar sebagai anggota paduan suara FK UNIZAR

a. Latihan RutinSudah berjalan namun belum maksimal

b. Pengadadaan Alat Latihan

Masih dalam proses

c. PendelegasianBelum ada event

d. Penerimaan Anggota BaruMasih dalam Proses

a. Latihan RutinDibutuhkan koordinasi yang lebih baik antar anggota paduan suara.

b. Pengadadaan Alat LatihanDibutukan ruangan khusus tempat penyimpanan alat-alat latihan sekaligus sebagai ruang sekretetariat.

c. PendelegasianMengadakan latihan rutin untuk persiapan pendelegasian, selain itu dibutuhkan pelatih yang profesional.

d. Penerimaan Anggota BaruPengkaderan anggota-anggota baru untuk mencari bibit-bibit sebagai generasi penerus Paduan Suara FK Unizar.

5FESTIVAL AKUSTIK

Tujuan :1. Untuk menyalurkan minat dan bakat mahasiswa/I terutama dalam bidang music.2. Menjadi ajang promosi FK UNIZAR kepada khalayak umum 50 % mahasiswa dan pelajar SMA se-kota mataram mengikuti festival akustik Belum Terlaksana Dibutuhkan perencanaan yang lebih matang sebelum melakukan kegiatan. Selain itu diperlukan managemen waktu yang baik.

6KBM (Kumpul Bareng Minat Bakat)

a. Latihan Rutin Tujuan :1. Sebagai sarana penyaluran aspirasi, minat, dan bakat

b. PendelegasianTujuan :1. Membawa nama fakultas kedokteran sekaligus melakukan tes uji kemampuan dari hasil latihan selama ini.

2. Membawa nama FK UNIZAR pada event-event tertentu dengan baik

a. Latihan Rutin1. Latihan yang diadakan secara rutin dalam setiap minggu

b. Pendelegasian1. Minimal mengikuti 1 kali pendelegasian

a. Latihan RutinSudah dilakukan latihan rutin 1 kali 2 minggu antar semua angkatan baik itu preklinik maupun klinik bahkan alumni.

b. PendelegasianSudah mengikuti beberapa event diluar kampus yangt diadakan oleh institusi lain.

a. Latihan RutinSudah cukup baik namun diperlukan penjadwalan latihan yang lebih matang sehingga mahasiswa/i dapat ikut latihan tanpa ada kendala lain.

b. PendelegasianDibutuhkan latihan rutin untuk persiapan pendelegasian, selain itu dibutuhkan pelatih guna lebih mengembangkan bakat-bakat yang dimiliki mahasiswa.