PANDUAN PENGGUNAAN E-CLASS E-TAQWAe-taqwa.com/wp-content/uploads/2018/08/manul-book-e...nama mapel...

16
1 PANDUAN PENGGUNAAN E-CLASS E-TAQWA.COM PENYUSUN : MOAHHAMAD FEBRIANTO P. Copyright © At-Taqwa ELC 2018

Transcript of PANDUAN PENGGUNAAN E-CLASS E-TAQWAe-taqwa.com/wp-content/uploads/2018/08/manul-book-e...nama mapel...

1

PANDUAN

PENGGUNAAN E-CLASS

E-TAQWA.COM

PENYUSUN :

MOAHHAMAD FEBRIANTO P.

Copyright © At-Taqwa ELC 2018

2

Daftar isi Cover ....................................................................................................................................... 1

Daftar isi .................................................................................................................................. 2

Panduan pendaftaran akun guru ............................................................................................ 3

Membuat mata pelajaran ....................................................................................................... 5

Membuat tes/latihan .............................................................................................................. 9

Upload file ............................................................................................................................... 11

Menyisipkan Link .................................................................................................................... 13

Menambahkan Agenda .......................................................................................................... 15

Menambahkan Notebook ...................................................................................................... 16

3

Panduan Pendaftaran akun guru

*> Pada tampilan home page pilih sign up

*> setelah berada pada halaman pendaftaran silahkan isikan data diri anda ( kecuali kode , untuk kode

dikosongi)

*> pada bagian “What do you want to do?” pilih “teach course”

*> setelah semua kolom terisi klik register,maka akun anda otomatis terdaftar

Pilih “Teach course”

4

Tampilan berhasil mendaftar akun sebagai guru

5

Membuat mata pelajaran

*> untuk membuat mata pelajaran (mapel) pada “homepage” pilih “buat situs mata kuliah”

Tekan tombol ini

untuk membuat

class (per mapel)

Masukkan nama

mapel anda disini

6

*> setelah meng-klik “buat situs mata kuliah” maka anda akan mengisi kolom nama mapel, masukkan

nama mapel sesuai yang anda ampu (jika anda meng-ampu lebih dari 1 jenjang maka bisa menambah

nama jenjang anda ,contoh “Teknologi dan informasi kelas 8”)

Tampilan e-class

Tampilan e-class

“Note”

1. Mapel yang anda ampu / anda ajarkan

2. Tools/Menu pada e-class

3. Visible menu (menu ditampilkan pada siswa)

4. Invisible menu (menu disembunyikan pada siswa)

5. Welcoming text (teks pengantar pada laman e-class)

6. Customize icon ( mengatur tools/menu , meliputi penggantian nama,folder sistem

php,merubah icon tool/menu,menambahkan deskripsi tool/menu)**

7. Tools setting tool/menu (untuk mengatur nama mapel (edit),menambahkan

picture/gambar pembelajaran,mengatur akses pembelajaran) **

1

2

3

4

5

6

7

7

(** dijelaskan kemudian)

Penjelasan tambahan **

- Tampilan customize icon

8

-Tampilan setting

9

Langkah membuat tes/ujian

1

2

10

1. Pilih tools/menu “test”

2. pilih latihan baru

3. beri nama tes/latihan yang akan dibuat (dapat disesuaikan sesuai mapel,sesuai bab,atau sesuai

kondisi waktu,dst)

4. pilih (klik) “process to question”

5. tipe-tipe soal yang bisa digunakan untuk tes/latihan

3

4

5

1 2 3 4 5 6 7 8 9 1

0

1

1

1

2

1

3

1

4

1

5

1

6

1

7

1

8

1

9 2

0

11

**

1. Soal pilihan ganda ( 1 jawaban)

2. Soal pilihan ganda ( 2 jawaban)

3. Soal esay jawaban pendek

4. Soal mencocokkan

5. Soal esay jawaban panjang

6. Soal mendengarkan

7. Soal bergambar

8. Soal dengan jawaban yang bisa dibenarkan dalam 2 kondisi

9. Soal dengan jawaban invisible (tak terlihat)

10. Soal memilih ya/tidak/tidak tahu

11. Soal memilih ya/tidak

12. *kombinasi* (sistem error)

13. *kombinasi* (sistem error)

14. Soal dengan rumus (beta sistem)

15. Soal dengan menjawab gambar

16. Soal mengurutkan

17. Soal mencocokkan dengan men-drag (menarik) objek

18. Sistem error

19. Soal cerita (memahami bacaan)

20. Salin soal dari lain

Upload file (dokumen)

0

12

0 – klik tool/menu dokumen

1 – membuat dokumen baru

2 – membuat gambar

3 – merekam suara

4 – upload file

5 – membuat folder baru

6 – menampilkan dalam slide show (gambar)

7 – quota dokumen

8 – simpan semua dalam format zip

1

2 3

4 5

6

7

8

13

Menyisipkan Link

1 – klik tool/menu “link”

2 – menambahkan link secara langsung tanpa folder

3 – menambahkan link dalam suatu folder

Menambahkan pengumuman massal

1

2 3

1

14

1 – klik tool/menu “announcement”

2 – menambahkan pengumuman

3 – menghapus pengumuman

4 – pilih penerima

5 - subjek kiriman

6 – deskripsi kiriman

7 – menambahkan file pada kiriman

8 – tombol untuk mengirim kiriman

2 3

4

4 5

6

7

8

15

Menambahkan agenda kegiatan

1 – klil tool/menu “Agenda”

2 – pilih tanggal yang akan di adakan acara

3 – pilih siapa saja penerima agenda

4 – tuliskan judul agenda

5 – masukkan keterangan/deskripsi acara yang akan diadakan

6 – tombol menambahkan agenda

1

2

3

4

5

6

16

Menambahkan Notebook (ringkasan belajar)

1 – klik tool/menu “notebook”

2 – menambah notebook/ringkasan pembelajaran baru (dapat disertai rumus ataupun video)

3 – urutkan ringkasan berdasarkan tanggal pembuatan

4 – urutkan ringkasan berdasarkan pembaharuan teraakhir

5- urutkan ringkasan berdasarkan judul

1

2

3 4

5