Pengenalan HTML & Internet

download Pengenalan HTML & Internet

of 41

description

Presentasi tentang Internet dan HTML

Transcript of Pengenalan HTML & Internet

  • *PENGENALAN HTML & PEMANFAATAN INTERNET Workshop dan Pelatihan UMKMKADIN DKI Jakarta - UPI Y.A.I25 Juli 2011

    Oleh;Sularso Budi Laksono. Dr,M.KomM. Al Amin. S.Kom, M.Kom

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan html & pemanfaatan internet *Pengenalan HTML HTML Hypertext Markup Language merupakan standard bahasa yang digunakan untuk menampilkan dokumen webUntuk membuat dokumen web yang bisa ditampilkan di browser, perlu menuliskan kode HTML baik secara langsung misal pada editor Notepad, maupun secara tidak langsung misal melalui software Frontpage

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLTAGKode khusus yang merupakan komponen fundamental pada dokumen web dan akan dikenali oleh browserNama tag ditulis di dalam tanda < > dan untuk tag penutup tambahkan tanda Boleh ditulis dengan huruf besar maupun kecilDigunakan sepasang, contoh : dan

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLATRIBUT dan VALUEBeberapa tag mengandung atribut di dalamnya, contoh : Pada contoh di atas, p adalah nama tag, sedangkan align adalah nama atributAtribut pada umumnya melibatkan value, seperti pada contoh, center adalah value untuk atribut align

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLSTRUKTUR DASAR DOKUMEN HTMLTag utama adalah , , Tag HTML berfungsi untuk menyatakan bahwa dokumen tersebut adalah dokumen HTMLTag HEAD berfungsi untuk memberikan informasi tentang dokumen HTML tersebutTag BODY berfungsi untuk menyimpan informasi atau data yang akan ditampilkan dalam dokumen HTML

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLSTRUKTUR DASAR DOKUMEN HTML

    Struktur Dokumen akan terlihat :

    bagian head bagian body yg akan ditampilkan

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLTITLEUntuk membuat judul pada suatu dokumen web, digunakan tag ..TITLE bukanlah bagian dari teks dokumen dan hanya berada pada bagian HEADTITLE biasanya ditampilkan oleh browser pada title bar dari jendela browser dan biasanya berfungsi sebagai label dari jendela browser tersebut

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLHEADINGHTML menyediakan 6 buah tag yang digunakan untuk mengatur ukuran teks yang dijadikan sebagai judul dalam badan dokumenTag-tag judul ini berupa : ... sampai dengan ... Dapat ditambahkan atribut misal align dengan value : left, right, justify

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLPARAGRAF, LINE BREAK dan KOMENTARTag digunakan untuk membuat paragraf, dan dapat ditambahkan atribut misal alignContoh : ...isi paragraf... Untuk membuat baris baru atau berpindah baris digunakan tag Untuk memberikan komentar yang nantinya akan diabaikan oleh browser, digunakan tanda

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pengenalan HTMLGARIS HORISONTALUntuk membuat garis horisontal pada dokumen web digunakan tag Atribut pada tag size : Menentukan ketebalan gariswidth : Menentukan lebar garisalign : Menetukan peletakan teks dalam barisnoshade : Mengatur agar garis tidak disertai bayangan

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • Peng. Komp & TI 2C*Contoh1.htmlContoh Soal :

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • Peng. Komp & TI 2C*PENAMAAN DOKUMEN & ELEMEN HTML (cont.)Hasil :

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Contoh2.html

    Belajar Web Design

    ini adalah halaman HTML

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Contoh3.htmlKita dapat memaksa ganti baris pada dokumen web dengan tag

    Ganti Baris

    ini adalah baris ke 1ini adalah baris ke 2ini adalah baris ke 3ini adalah baris ke 4ini adalah baris ke 5

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Contoh4.html

    Heading

    Heading 1Heading 2Heading 3Heading 4Heading 5Heading 6

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • Pengenalan & Pemanfaatan Internet**

  • *Internet Explorer

    Internet Explorer merupakan bagian yang biasa kita jumpai pada saat kita meng-install aplikasi windows. Internet Explorer ini menjadi penunjang browser sistem operasi Windows dari segala versi (Windows: 95,98,2000 Me, Xp, dan Windows Server). Sampai saat ini Internet Explorer merupakan web browser yang paling banyak digunakan oleh pengguna di seluruh jagad ala mini, factor yang menjadikan orang berminat menggunakan Internet Explorer adalah karena factor kemudahan penggunaan, kemampuan kerja, kesetabilan dan kecepatan akses yang dimiliki lebih baik dibanding dengan web browser yang lainnya.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    Untuk mulai berselancar di browsing internet explorer bisaAnda mulai dengan:Klik start => all programs => klik internet explorer.

    Gbr 1. Start internet explorer.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    2. Klik internet explorer => ketik (http://www.yai.ac.id/) atau pilih pada ruang Address yang Anda kehendaki, pas pada panah hitam menghadap ke bawah ( )yang ada di sebelah kanan monitor.

    Gbr 2. Memulai browsing di ie.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    Gbr 3.1. Membuka internet lewat dekstop.Jika membuka browsing lewat desktop => Klik dua kali berturut turut.

    Gbr 3. Membuka internet lewat dekstop.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    4. Setelah masuk ke dalam browsing yang sudah di buka:

    Gbr 4. Bar menu pada internet explorer

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    Web search = untuk mencari apa yang Anda inginkan, missal saja amin2007, kalau memang kalimat itu ada di internet, akan di tampilkan semua, ini fungsinya untuk mempersingkat pencarian.Stop = untuk memberhentikan browsing address, yang sedang berjalan, ini bisa di lakukan jika Anda membatalkan apa yang ingin di buka.Refresh = untuk mengulang alamat web address yang mati secara tiba tiba, mungkin di karenakan putus coneksi atau ada gangguan dari manapun. Di harapkan dengan tekan tombol refresh maka alamat yang di maksud akan terbuka kembali.Home = untuk kembali pada menu awal, seperti yang sudah pernah Anda seting missal: http://www.google.com , maka begitu Anda klik home alamat website akan kembali ke semula, seperti seting pada gambar dibawah ini.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    Gbr 5. internet options dengan address

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Menjalankan Internet Explorer

    5. Web Search = ini tidak jauh beda dengan istilah, bypass atau potong kompas, karena dengan Anda hanya ketik kompas, maka bias Anda lihat beberapa alamat website yang berkaitan dengan kalimat kompas biasa Anda acces atau buka.6.Add Tab = tanda plus warna jingga yang ada di bar menu ini, jika anda klik, maka akan membuka lembar kerja baru, karena lembar ini akan menampilkan website sesuai yang ada dan di seting di internet options, maka Anda harus menggantinya di dengan mengetik atau memilih alamat yang sudah tersedia di address. Memakai tab ini berfungsi jika Anda ingin membuka lembar sebsite lebih dari satu alamat.7.Email = barangkali ini sudah bukan hal yang baru terdengar di telinga Anda, karena hamper semua orang di dunia yang berhubungan dengan dunia maya, sering menggunakan yaitu email, email sesungguhnya sangat membantu pada saat Anda harus berbisnis, bekerja, study/belajar dan lainya, untuk bias mengirimkan informasi atau mendapatkan informasi dari rekan, kawan, handaitaulan, family, orang tua dan sebagainya.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Blog untuk Pendidikan &Pengajaran.

    Blog atau weblog akhir akhir ini banyak di manfaatkan para penggunanya untuk berbisnis dan sebagai ajang pembelajaran interaksi antara dosen atau guru dengan anak didiknya atau mahasiswanya, seperti misalnya upload matakuliah dalam bentuk attach file pdf, dox, xls, pps, atau image. Atau bisa juga untuk memberi tugas pada anak didiknya. Bermacam - macam blog yang sering di gunakan: blogger.com, blogsport.com, wordpress.com dan lain - lain. Adapun yang ingin di bahas adalah blog dengan memakai wordpress.com

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Blog untuk Pendidikan &Pengajaran.

    Gbr 6. Desain Blog Pribadi M. Al amin

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Blog untuk Pendidikan &Pengajaran.

    Gbr 7. Desain Blog pribadi Prof. Dr Rohani Jahja Widodo MSc.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Blog untuk Pendidikan &Pengajaran.

    Gbr 8. Desain Blog Organisasi atau Club Tenis Trisakti.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Blog untuk Pendidikan &Pengajaran.

    Gbr 9. Desain Blog Organisasi atau Y.A.I Community.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Blog untuk Pendidikan &Pengajaran.

    Gbr 10. Desain Blog Pribadi M. Al Amin dengan Blog Detik.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *

    Pemanfaatan Situs Jejaring Sosial.

    Gbr 11. Friendster.com

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Pemanfaatan Situs Jejaring Sosial.

    Gbr 12. Twitter.com

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *

    Pemanfaatan Situs Jejaring Sosial.

    Gbr 13. Facebook.com

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *

    Memanfaatkan Chating.Gbr 14. Fasilitas Chating Facebook.com

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Memanfaatkan Chating.

    Gbr 15. Fasilitas Chating Skype.com

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Memanfaatkan Chating.

    Gbr 16. Fasilitas Chating Yahoo Messenger

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Memanfaatkan Video Call.

    Gbr 17. Video Call memakai skype dengan rekan di Kota Padang.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Memanfaatkan Video Call.

    Gbr 18. Video Call memakai skype dengan rekan di Kota Bandung.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Memanfaatkan Video Call.

    Gbr 19. Video Call & Chating memakai skype dengan rekan di Kota Padang.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *Memanfaatkan Video Call.

    Gbr 20. Video Call memakai skype dengan rekan di Kota Jakarta.

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

  • *SEKIAN & TERIMAKASIH

    Pengenalan html & pemanfaatan internet

    *********