Silabus Mata Kuliah Semester Antara Idk 1 b

download Silabus Mata Kuliah Semester Antara Idk 1 b

of 5

description

mhhh

Transcript of Silabus Mata Kuliah Semester Antara Idk 1 b

SILABUS MATA KULIAH

Mata Ajar (Kode MA / Beban SKS): Ilmu Dasar Keperawatan IB ( IKK 1104 / 2 SKS)Penanggungjawab MA: Ns. Retno Purwandari, S.Kep., M.Kep.

1. Deskripsi MAIlmu Dasar Keperawatan I B merupakan bagian dari kelompok ilmu dasar keperawatan dan merupakan dasar dalam mengantarkan peserta didik sebagai calon anggota profesi keperawatan. Fokus pada pemahaman tentang konsep parasitologi dan konsep mikrobiologi

1. Standard KompetensiMahasiswa akan dapat menerapkan Ilmu Dasar Keperawatan IB dalam pelayanan asuhan keperawatan

1. Kompetensi Dasar1. Temotivasi untuk mencapai kompetensi akhir sebagai lulusan sarjana keperawatan Universitas Jember 1. Menginternalisasi nilai-nilai yang mendukung terwujudnya nilai keunggulan lulusan sarjana keperawatan yakni just better than before (jujur, ulet, santun, tekun, brilian, enerjik, terampil, teliti, elok, dan ramah)1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar parasitologi1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar mikrobiologi1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan jenis helmintologi1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan jenis protozoa1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan jenis arthopoda1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan penerapan parasitologi dalam keperawatan1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan bakteri1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan virus1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan jamur1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan imunologi1. Mahasiswa akan dapat menjelaskan penerapan mikrobiologi dalam keperawatan

1. Kontrak Perkuliahan1. WaktuSenin, Pukul 12.00 13.20 WIBSelasa, Pukul 12.00 13.20 WIBRabu, Pukul 12.00 13.20 WIBKamis, Pukul 12.00 13.20 WIB

1. Tata tertib1. Berpakaian rapi (kemeja dimasukkan, lengkap ikat pinggang), 1. Mahasiswa bersepatu pantofel, mahasiswi bersepatu panshoes1. Mahasiswi menggunakan sarkon, poni dijepit (bagi mahasiswi yang tidak berjilbab)1. Mengenakan name tag1. Matikan HP selama perkuliahan1. Siap di kelas sebelum perkuliahan dimulai1. Penyerahan tugas tepat waktu

1. 1. Jadwal perkuliahan

NoKelas A

Tanggal Pokok BahasanSub Pokok Bahasan Metode Dosen/Fasilitator

1.

2.Rabu,18/6/14

Kamis,19/6/14Helmintologi

1. Nematoda usus.1. Nematoda jaringan.1. Jenis cestoda1. TrematodaDiskusi RP

3.

4.Senin,23/6/14

Selasa,24/6/14Artropoda 1. Jenis arthopoda1. Arthopoda beracun1. Penyakit yang disebabkan oleh arthopodaDiskusi NA

5.

6.Rabu,25/6/14

Kamis,26/6/14Virus 1. Sifat-sifat umum virus.2. Riwayat alamiah & cara penulran virus3. Diagnose infeksi virus4. Penyakit akibat virusDiskusi RHS

7.Senin,30/6/14UTS

8.

9.Selasa,01/7/14

Rabu,02/7/14Bakteri1. Staphylococcus1. Streptococcus1. M.tuberculosis1. M.lepraeEnterobacteriaceaeDiskusi AA

10.Kamis,03/7/14

Jamur 1. Klasifikasi jamur.1. Mikosis superficial.1. Mikosis kutan.1. Mikosis subkutan.1. Mikosis yang mengenal organ dalam (mikosis sistemik).1. Jamur-jamur opportunistikDiskusi NA

11.

12.Senin,07/7/14

Selasa,08/7/14

Protozoa 1. Entamoeba histolytica.2. Entamoeba coli.3. Griardia lambia.4. Balantidium coli.5. Iodamoeba buetschii.6. Cryptosporidium sp.Diskusi RP

13.

14.Kamis,10/7/14

Senin,14/7/14Imunologi1. Imunitas & respon imun.2. Beberapa mekanisme resistensi inang yang tidak khas.3. Mekanisme spesifik pertahan inang.4. Molekul pengenal antigen.5. Antibody (Imunoglobulin).6. Reseptor permukaan sel untuk antigen.7. Sistem komplemen.8. Fagositosis.9. Imunitas berperantara sel10. Hipersensitivitas

Diskusi DW

15.Selasa,15/7/14UAS

Tim pengajar: 1. Ns. Roymond H. Simamora, M.Kep (RHS)1. Ns. Nurfika Asmaningrum, M.Kep (NF)1. Ns. Anisah Ardiana, M.Kep (AA)1. Ns. Dodi Wijaya, M.Kep. (DW)1. Ns. Retno Purwandari, M.Kep. (RP)

1. EvaluasiEvaluasi penilaian:UTS: 40%UAS: 40%Tugas : 20%Persyaratan ujian:1. Kehadiran perkuliahan teori minimal 75%1. Tugas dikumpulkan 100%

1. Daftar Rujukan (yang dianjurkan)

Baratawidjaja, Karnen Garna. 2002. Imunologi Dasar. Jakarta: Balai penerbit FKUI

Gandahusada, S, dkk. 2004. Parasitologi kedokteran. Edisi ketiga. Jakarta: FKUI

Gupte, Satish. MD. 1982. Mikrobiologi Dasar. Jammu: Penerbit M/S Jaypee Bros.

Guyton, Arthur C., Hall, John E. 1997. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Edisi 9. Jakarta : EGC

James,Joyce.,dkk.2008. Prinsip-Prinsip Sains Untuk Keperawatan. Jakarta: Erlangga

Melnick, Jawetz & Adelberg. 1996. Mikrobiologi Kedokteran. Jakarta : EGC.

Potter & Perry. 2005. Fundamental keperawatan. Edisi 4. Jakarta : EGC

Price, S.A, Wilson, L.M. 2006. Patofisiologi : konsep klinis proses-prose penyakit. Edisi 6. Jakarta : EGC

Ristiati, Ni Putu. Dra. 2000. Pengantar Mikrobiologi Umum. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.

Sheehan, Catherine. 1997. Clinical Immunology. Philadelphia: Lippincott

Sherwood, L. 2001. Fisiologi Manusia : dari sel ke system. Edisi 2. Jakarta : EGC