STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara...

14
STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN DARI ERITROSIT NORMAL DAN PENDERITA HIPERLIPIDEMIA

Transcript of STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara...

Page 1: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit

STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN

DARI ERITROSIT NORMAL DAN PENDERITA

HIPERLIPIDEMIA

Page 2: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit

T 612.015 43 SUR

Page 3: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit

RINGKASAN

Peningkatan metabolisme lipid akan menimbulkan pe-

ningkatan kadar lipid darah atau hiperlipidemia yang se-ring

dihubungkan dengan penyakit jantung koroner, aterosklerosis,

zamtomatosis, dan pankreatitis. Kolesterol, ester kolesterol,

trigliserida dan fosfolipid merupakan lipid utama yang terdapat

di dalam darah. Analisis hubungan antara hiperlipidemia,

khususnya kolesterol dan trigliserida dengan jenis-jenis

penyakit di atas telah banyak dilakukan di dalam bidang

kedokteran, sedangkan studi tentang pengaruh fosfolipid belum

banyak dilakukan, terlebih-lebih pengaruhnya terhadap kandungan

fosfolipid membran eritrosit itu sendiri. Dalam studi

penelitian ini peneliti mencari korelasi antara komponen-

komponen fosfolipid dalam membran eritrosit normal dan membran

eritrosit penderita hiperlipidemia, baik secara kualitatip

maupun secara kuantitatip. Untuk mencapai hal itu telah

dilakukan analisis kasus terhadap 30 sampel darah penderita

hiperlipidemia dan 30 sampel darah normal pada berbagai usia.

Ekstraksi lipid total dari membrane eritrosit di-

kerjakan berdasarkan metode Steck dan Kant, analisis kualitatip

dilakukan secara kromatografi lapis tipis sistem satu dimensi,

sedangkan untuk analisis kuantitatip

digunakan gabungan metode kromatografi lapis tipis de-

Page 4: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit

ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-

litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid

membran eritrosit penderita hiperlipidemia tidak berbeda dari

pada fosfolipid membran eritrosit normal, sedangkan dari hasil

analisis kuantitatip dengan pengolahan data statistik diperoleh

peningkatan kadar fosfatidilkolin dan fosfatidiletanolamin

sedangkan untuk sfingomielin diperoleh sebaliknya. Perbed.aan

ini cukup memberikan arti yang bermakna.

Page 5: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit

ABSTRACT

Hyperlipidemiae, elevation in blood lipids, may occur

by alteration in lipid -metabolism, frequently correlated

with coronary heart discase, atherosclerosis, zamtomatosis

or pancreatitis. The major lipids in the blood are

cholesterols, ester cholesterols, triglycerides and

phospholipids.

The relationship of hyperlipidemiae, particularly

cholesterol and triglycerides, to those disease had been

observed, but a study of the influence of the phos-

pholipids, particularly upon the membrane of the erythro-

cyte, have not well described yet.

The research was done to investigate the correlation

between the phospholipids of the normal erythrocyte mem-

brane and the hyperlipidemic one quantitatively and quali-

tatively.

Thirty blood samples from hyperlipidemic patients and

thirty blood samples for normal patients of different ages

were used in this research.

The extraction of total lipids from the membrane ery-

throcyte was carried out according to Steck and Kant

method.

Page 6: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit

One dimensional thin layer chromatography was used in

the qualitative analysis, and the combination of thin

layer chromatography and spectrophotometry was used in

the quantitative analysis.

The results showed that the number of individual

phospholipid components from those two erythrocyte mem-

brane were the same. However, quantitative analysis of

those phospholipids showed that both phosphotidyl choline

and phosphotidyl ethanolamin were significantly different.

Page 7: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 8: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 9: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 10: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 11: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 12: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 13: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit
Page 14: STUDI PERBANDINGAN FOSFOLIPID MEMBRAN … · ngan spektrofotometri. Dari hasil penelitian, secara kus-litatip, telah ditunjukkan bahwa macam komponen fosfolipid membran eritrosit