TOLAK KEKERASAN - ftp.unpad.ac.id file1994 malam hari, ia keluar dengan alasan untuk merokok. ... bu...

1
564 SM Kelahiran Buddha Gautama UMAT Buddha merayakan peringatan kelahiran Buddha Gautama (563 SM-483 SM), pendiri agama Buddha, setiap 8 April. Menurut kitab suci agama Buddha, Tripitaka, Buddha Gautama dilahirkan sebagai Pangeran Siddhartha. Saat kelahirannya ia diramalkan menjadi raja besar atau seorang Buddha. Atas ramalan itu kemudian ayahnya mengisolasinya dari dunia luar agar ia tidak merasakan kehidupan duniawi yang penuh penderitaan dan kesengsaraan. Siddhartha menikah dan menjadi ayah seorang anak sampai usia 29 tahun. Ia lalu memutuskan melihat dunia lebih luas dengan memulai perjalanannya menggunakan kereta. Dalam perjalanan, ia melihat kesengsaraan, penuaan, penyakit, dan kematian, yang selama itu menjadi misteri. Lalu ia melihat seorang rahib, dan terkesan. Diam-diam dia tinggalkan istana, lalu mengembara dan menjadi petapa seperti rahib itu. Ia duduk di bawah sebuah pohon yang sekarang disebut Bodh Gaya dan berjanji untuk tidak naik nirwana sampai mencapai pencerahan tertinggi. Pada usia 35, setelah melawan Mara, roh jahat yang menggodanya, Siddhartha mencapai pencerahan dan menjadi Buddha. Buddha Gautama dalam hidupnya menguraikan doktrin-doktrin dasar agama Buddha yang disebut Empat Kebenaran Mulia. 1946 Pertemuan Terakhir Liga Bangsa-Bangsa LIGA Bangsa-Bangsa (LBB) adalah sebuah organisasi internasional yang didirikan setelah Konferensi Perdamaian Paris 1919, tepatnya pada 10 Januari 1920. Badan itu memiliki beberapa fungsi utama, antara lain melucuti senjata, mencegah perang melalui keamanan kolektif, menyelesaikan pertentangan di antara negara-negara melalui negosiasi dan diplomasi, serta memperbaiki kesejahteraan hidup global. Ide untuk mendirikan LBB dicetuskan Presiden Amerika Serikat Woodrow Wilson meskipun AS sendiri kemudian tidak pernah bergabung dengan organisasi ini. Ketika didirikan, LBB beranggotakan 24 negara. Dalam rentang 1920-1937, sebanyak 21 negara masuk menjadi anggota LBB. Salah satu kelemahan utama badan ini adalah ketiadaan angkatan bersenjata untuk menjaga agar resolusi-resolusi yang dihasilkan dapat dipatuhi. Munculnya Perang Dunia (PD) II kian mempertegas realitas bahwa LBB telah gagal dalam mencegah peperangan. Pada 8 April 1946, LBB menggelar pertemuan yang terakhir dan sepuluh hari kemudian LBB secara resmi dibubarkan. 1994 Kurt Cobain Ditemukan Tewas KURT Donald Cobain adalah penyanyi, penulis lagu, dan gitaris dalam band grunge dari Seattle, Washington. Bersama band ini, ia menjadi selebritas nasional dan internasional, suatu posisi yang disandangnya dengan berat hati. Pada 1991, lagu Smells Like Teen Spirit yang dipopulerkan Nirvana menandai bermulanya perubahan besar dalam musik pop dari jenis musik yang populer di era 1980-an, seperti glam metal, arena rock, dan dance pop menjadi grunge. Pada 24 Februari 1992, Cobain menikah dengan Courtney Love di Waikiki Beach, Hawaii. Mereka dikaruniai seorang anak perempuan bernama Frances Bean Cobain. Pada 4 Maret 1994, Love mendapati Cobain sedang mengalami overdosis. Karena masalah ketergantungan obat-obatan itu, ia dimasukkan ke panti rehabilitasi pada 30 Maret 1994. Pada 1 April 1994 malam hari, ia keluar dengan alasan untuk merokok. Namun, ia kemudian kabur ke Seattle dan menghilang selama beberapa hari. Pada 8 April 1994, Kurt Cobain ditemukan tewas di sebuah ruangan bagian atas garasi rumahnya di Lake Washington oleh pegawai Veca Electric bernama Gary Smith. Hasil autopsi memperkirakan Cobain tewas pada 5 April 1994. 8 April l wikipedia l irib l Tim Riset MI Ditemukan, Kuburan Massal Perang Kartel P ROTES menentang ke- kerasan antargeng nar- koba di sekitar 20 negara bagian Meksiko terpukul oleh penemuan sedikitnya 59 mayat di Negara Bagian Tamaulipas. Kepada Associated Press, juru bicara aparat keamanan Tamau- lipas Ruben Dario mengatakan investigasi kuburan massal di perbatasan negara masih ber- lanjut untuk mengidentikasi sekaligus memastikan jumlah korban tewas. Situs BBC melaporkan mayat- mayat ditemukan pada delapan kuburan terpisah di wilayah San Fernando. Aparat berwajib Tamaulipas tengah menyelidiki penculikan penumpang bus akhir bulan lalu saat menemukan kuburan massal. Menurut aparat, dua dari korban tewas adalah perem- puan dan sebagian besar mayat ditengarai tewas pada 10-15 hari lalu atau sesuai dengan tanggal penyerangan bus. Temuan kuburan massal ter- sebut merupakan yang terbe- sar sejak 72 warga imigran Amerika Tengah dan Selatan ditemukan tewas di tempat yang sama. Para imigran di- bunuh geng narkoba setelah menolak tawaran kerja sama dengan mereka. Insiden tersebut membuat Presiden Calderon mengirim lebih banyak tentara untuk memerangi kelompok kriminal yang berupaya mengirimkan narkoba ke Amerika Serikat (AS). Kubu Calderon mengklaim telah mencapai kemajuan dengan menangkap atau- pun membunuhi sejumlah pemimpin gembong narkoba. Pertumpahan darah yang terja- di selama ini, menurut mereka, adalah buah dari peperangan antarkartel yang bersaing. Pandangan ini didukung Kepala Drug Enforcement Ad- ministration (DEA) atau depar- temen antinarkoba AS, Michele Leonhart. Pada Rabu (6/4), Le- onhart menganalogikan kartel- kartel narkoba seperti ‘binatang dalam kandang’ yang menye- rang satu sama lain. “Ini mungkin tampak kon- tradiktif, tingkat mengerikan kekerasan adalah tanda ke- berhasilan dalam memerangi narkoba,” tukas Leonhart. Unjuk rasa menentang per- tumpahan darah terus terjadi di alun-alun utama Mexico City. Sebagian demonstran mende- sak pengunduran diri Presiden Felipe Calderon yang dinilai tidak becus memerangi kartel narkoba. (SZ/AP/I-5) ON THIS DAY ARAB Saudi dan negara anggo- ta aliansi Teluk lainnya, kema- rin, menengahi kesepakatan pengunduran diri Presiden Yaman Ali Abdullah Saleh. Menurut Reuters, aliansi ne- gara-negara Teluk (GCC) te- ngah membuka kemungkinan penyerahan kekuasaan Saleh kepada pemerintahan sementa- ra yang terdiri dari pimpinan politik setempat. “Proposal kami adalah pem- ben tukan dewan sementara yang terdiri dari para parpol dan kelompok suku dalam waktu tidak lebih dari tiga bulan,” ujar seorang sumber Reuters. Lebih jauh, sumber itu me- ngatakan proposal akan diaju- kan kepada Saleh dan lawan politiknya dalam waktu dekat di Arab Saudi. Dewan sementa- ra ini juga akan membuka jalan bagi pemilu Yaman berikut- nya. Setidaknya 100 warga Yaman tewas dalam protes antipeme- rintahan 32 tahun Saleh yang terinspirasi gerakan serupa di Mesir dan Tunisia. Pada demonstrasi 18 Maret silam, 52 warga meregang nyawa saat berunjuk rasa di Sana’a akibat serangan penembak jitu. Insiden itu memicu Saleh mengumumkan keadaan daru- rat negara yang membuat para jenderal militer, duta besar, dan sebagian suku mendukung pengunjuk rasa. (SZ/I-5) Dubai, Uni Emirat Arab 08.11 WIB GCC Fasilitasi Pengunduran Saleh Mexico City, Meksiko 07.49 WIB TOLAK KEKERASAN: Warga berunjuk rasa di National Palace untuk memprotes kekerasan yang terjadi di Mexico City, Meksiko, Rabu (6/4). AP/ALEXANDRE MENEGHINI Den Haag, Belanda 18.30 WIB DUA mantan pejabat Kenya William Ruto dan Henry Kos- gey, serta seorang eksekutif radio Joshua Arap Sang meng- hadiri persidangan Mahkamah Kriminal Internasional (Inter- national Criminal Court/ICC) di Den Haag. Mereka dituduh melakoni pembunuhan, penganiayaan, dan pemindahan secara pak- sa. Ruto, Kos gey, dan Arap Sang juga diduga terlibat da- lam keke rasan pascapemilu 2007 yang menewaskan 1.200 warga. Hakim Ekaterina Trendafi- lova meminta ketiga tertuduh mengidentifikasi diri sendiri dan menanyakan apakah me- reka tahu alasan pemanggilan. Namun, Ruto berkilah, “Tu- duhan itu hanya mungkin terja- di di dalam lm. Bagi orang ti dak bersalah seperti saya, diseret ke sini membuat saya bingung.” ICC telah memanggil enam politikus ternama dan pejabat publik Kenya selama dua hari terakhir atas kekerasan 2007- 2008. (SZ/Reuters/I-5) ICC Seret Pejabat Kenya Quetta, Pakistan 11.15 WIB PAKISTAN kembali diguncang serangan bom bunuh diri. Kemarin, sebuah bom bunuh diri ditujukan kepada seorang polisi senior di wilayah Quetta, ibu kota Provinsi Baluchistan. Menurut kantor berita Asso- ciated Press, setidaknya satu penjaga tewas dan delapan lainnya luka-luka dalam peris- tiwa nahas tersebut. Penyerang membuka kontak senjata terlebih dulu sebelum meledakkan mobilnya yang dipenuhi alat peledak di luar rumah Deputi Inspektur Jen- deral Polisi Wazir Khan Nasir. Baik Nasir maupun kedua anaknya berada dalam keadaan stabil meski sempat cedera. Beberapa rumah di sekitar ke diaman Nasir mengalami kerusakan. Nasir selama ini berperan dalam menangkapi milisi Islam dan kelompok separatis etnik Baluch. Sementara itu, di Peshawar, Pakistan, ledakan bom di tepi jalan menewaskan seorang petu- gas kepolisian dan tiga lainnya. Menurut seorang aparat, bom yang diledakkan dengan pengendali jarak jauh itu di- curigai ulah kelompok milisi. (SZ/I-5) Lagi, Bom Guncang Pakistan JUMAT, 8 APRIL 2011 11 J A GAT Ini mungkin tampak kontradiktif, tingkat mengerikan kekerasan adalah tanda keberhasilan dalam memerangi narkoba.” Michele Leonhart Kepala Departemen Antinarkoba AS REUTERS/STRINGER REUTERS/POOL AP WIKIPEDIA WIKIPEDIA

Transcript of TOLAK KEKERASAN - ftp.unpad.ac.id file1994 malam hari, ia keluar dengan alasan untuk merokok. ... bu...

564 SM Kelahiran Buddha GautamaUMAT Buddha merayakan peringatan kelahiran Buddha Gautama (563 SM-483 SM), pendiri agama Buddha, setiap 8 April. Menurut kitab suci agama Buddha, Tripitaka, Buddha Gautama dilahirkan sebagai Pangeran Siddhartha.

Saat kelahirannya ia diramalkan menjadi raja besar atau seorang Buddha. Atas ramalan itu kemudian ayahnya mengisolasinya dari dunia luar agar ia tidak merasakan kehidupan duniawi yang penuh penderitaan dan kesengsaraan.

Siddhartha menikah dan menjadi ayah seorang anak sampai usia 29 tahun. Ia lalu

memutuskan melihat dunia lebih luas dengan memulai perjalanannya menggunakan kereta. Dalam perjalanan, ia melihat kesengsaraan, penuaan, penyakit, dan kematian, yang selama itu menjadi misteri.

Lalu ia melihat seorang rahib, dan terkesan. Diam-diam dia tinggalkan istana, lalu mengembara dan menjadi petapa seperti rahib itu. Ia duduk di bawah sebuah pohon yang sekarang disebut Bodh Gaya dan berjanji untuk tidak naik nirwana sampai mencapai pencerahan tertinggi.

Pada usia 35, setelah melawan Mara, roh jahat yang menggodanya, Siddhartha mencapai pencerahan dan menjadi Buddha. Buddha Gautama dalam hidupnya menguraikan doktrin-doktrin dasar agama Buddha yang disebut Empat Kebenaran Mulia.

1946 Pertemuan Terakhir Liga Bangsa-BangsaLIGA Bangsa-Bangsa (LBB) adalah sebuah organisasi internasional yang didirikan setelah Konferensi Perdamaian Paris 1919, tepatnya pada 10 Januari 1920.

Badan itu memiliki beberapa fungsi utama, antara lain melucuti senjata, mencegah perang melalui keamanan kolektif, menyelesaikan pertentangan di antara negara-negara melalui negosiasi dan diplomasi, serta memperbaiki kesejahteraan hidup global.

Ide untuk mendirikan LBB dicetuskan Presiden Amerika Serikat Woodrow Wilson meskipun AS sendiri kemudian tidak pernah bergabung dengan organisasi ini. Ketika didirikan, LBB beranggotakan 24 negara. Dalam rentang 1920-1937, sebanyak 21 negara masuk menjadi anggota LBB. Salah satu kelemahan utama badan ini adalah ketiadaan angkatan bersenjata untuk menjaga agar resolusi-resolusi yang dihasilkan dapat dipatuhi.

Munculnya Perang Dunia (PD) II kian mempertegas realitas bahwa LBB telah gagal dalam mencegah peperangan. Pada 8 April 1946, LBB menggelar pertemuan yang terakhir dan sepuluh hari kemudian LBB secara resmi dibubarkan.

1994 Kurt Cobain Ditemukan TewasKURT Donald Cobain adalah penyanyi, penulis lagu, dan gitaris dalam band grunge dari Seattle, Washington. Bersama band ini, ia menjadi selebritas nasional dan internasional, suatu posisi yang disandangnya dengan berat hati.

Pada 1991, lagu Smells Like

Teen Spirit yang dipopulerkan Nirvana menandai bermulanya perubahan besar dalam musik pop dari jenis musik yang populer di era 1980-an, seperti glam

metal, arena rock, dan dance pop menjadi grunge.

Pada 24 Februari 1992, Cobain menikah dengan Courtney Love di Waikiki Beach, Hawaii. Mereka dikaruniai seorang anak perempuan bernama Frances Bean Cobain.

Pada 4 Maret 1994, Love mendapati Cobain sedang mengalami overdosis. Karena masalah ketergantungan obat-obatan itu, ia dimasukkan ke panti rehabilitasi pada 30 Maret 1994. Pada 1 April 1994 malam hari, ia keluar dengan alasan untuk merokok.

Namun, ia kemudian kabur ke Seattle dan menghilang selama beberapa hari. Pada 8 April 1994, Kurt Cobain ditemukan tewas di sebuah ruangan bagian atas garasi rumahnya di Lake Washington oleh pegawai Veca Electric bernama Gary Smith. Hasil autopsi memperkirakan Cobain tewas pada 5 April 1994.

8 April l wikipedia l irib l Tim Riset MI

Ditemukan, Kuburan Massal Perang KartelPROTES menentang ke-

ke rasan antargeng nar-ko ba di sekitar 20 nega ra

bagian Meksiko terpukul oleh penemuan sedikitnya 59 mayat di Negara Bagian Ta maulipas.

Kepada Associa ted Press, juru bicara aparat kea man an Tamau-lipas Ruben Dario mengatakan investigasi kuburan massal di perbatasan negara masih ber-lanjut untuk mengidentifi kasi sekaligus me mas tikan jumlah korban tewas.

Situs BBC melaporkan mayat-mayat ditemukan pada delapan kuburan terpisah di wilayah San Fernando.

Aparat berwajib Tamaulipas tengah menyelidiki penculikan penumpang bus akhir bulan lalu saat menemukan kuburan massal.

Menurut aparat, dua dari kor ban tewas adalah perem-puan dan sebagian besar mayat ditengarai tewas pada 10-15 hari lalu atau sesuai dengan tanggal penyerangan bus.

Temuan kuburan massal ter-sebut merupakan yang terbe-sar sejak 72 warga imigran Amerika Tengah dan Selatan ditemukan tewas di tempat yang sama. Para imigran di-bu nuh geng narkoba setelah

me nolak tawaran kerja sama dengan mereka.

Insiden tersebut membuat Presiden Calderon mengirim

lebih banyak tentara untuk me merangi kelompok kriminal yang berupaya mengirim kan narkoba ke Amerika Serikat (AS).

Kubu Calderon mengklaim telah mencapai kemajuan de ngan menangkap atau-pun membunuhi sejumlah pemimpin gembong narkoba. Pertumpahan darah yang terja-di selama ini, menurut mereka, adalah buah dari peperangan antarkartel yang bersaing.

Pandangan ini didukung Kepala Drug Enforcement Ad-ministration (DEA) atau depar-temen antinarkoba AS, Michele

Leonhart. Pada Rabu (6/4), Le-onhart menganalogikan kartel-kartel narkoba seperti ‘binatang dalam kandang’ yang menye-rang satu sama lain.

“Ini mungkin tampak kon-tradiktif, tingkat mengerikan kekerasan adalah tanda ke-berhasilan dalam memerangi narkoba,” tukas Leonhart.

Unjuk rasa menentang per-tumpahan darah terus terjadi di alun-alun utama Mexico City. Sebagian demonstran mende-sak pengunduran diri Presiden Felipe Calderon yang dinilai tidak becus memerangi kartel narkoba. (SZ/AP/I-5)

ON THIS DAY

ARAB Saudi dan negara anggo-ta aliansi Teluk lainnya, kema-rin, menengahi kesepakatan pengunduran diri Presiden Ya man Ali Abdullah Saleh.

Me nurut Reuters, aliansi ne-gara-negara Teluk (GCC) te-ngah membuka kemungkinan penyerahan kekuasaan Saleh kepada pemerintahan sementa-ra yang terdiri dari pimpinan politik setempat.

“Proposal kami adalah pem-ben tukan dewan sementara yang terdiri dari para parpol dan kelompok suku dalam waktu tidak lebih dari tiga bu lan,” ujar seorang sumber Reuters.

Lebih jauh, sumber itu me-nga takan proposal akan diaju-

kan kepada Saleh dan lawan po litiknya dalam waktu dekat di Arab Saudi. Dewan sementa-ra ini juga akan membuka ja lan bagi pemilu Yaman berikut-nya.

Setidaknya 100 warga Yaman tewas dalam protes antipeme-rintahan 32 tahun Saleh yang terinspirasi gerakan serupa di Mesir dan Tunisia. Pada demonstrasi 18 Maret silam, 52 warga meregang nya wa saat berunjuk rasa di Sana’a akibat serangan penembak jitu.

Insiden itu memicu Saleh mengumumkan keadaan daru-rat negara yang membuat para jenderal militer, duta besar, dan sebagian suku mendukung pengunjuk rasa. (SZ/I-5)

Dubai, Uni Emirat Arab08.11 WIB

GCC Fasilitasi Pengunduran Saleh

Mexico City, Meksiko07.49 WIB

TOLAK KEKERASAN: Warga berunjuk rasa di National Palace untuk memprotes kekerasan yang terjadi di Mexico City, Meksiko, Rabu (6/4). AP/ALEXANDRE MENEGHINI

Den Haag, Belanda18.30 WIB

DUA mantan pejabat Kenya William Ruto dan Henry Kos-gey, serta seorang eksekutif ra dio Joshua Arap Sang meng-hadiri persidangan Mahkamah Kriminal Internasional (Inter-national Criminal Court/ICC) di Den Haag.

Mereka dituduh melakoni pembunuh an, penganiayaan, dan pemin dahan secara pak-sa. Ruto, Kos gey, dan Arap Sang juga diduga terlibat da-lam keke rasan pascapemilu 2007 yang menewaskan 1.200 warga.

Hakim Ekaterina Trendafi-lova meminta ketiga tertuduh

mengidentifikasi diri sendiri dan menanyakan apakah me-reka tahu alasan pemanggilan. Namun, Ruto berkilah, “Tu-duhan itu hanya mungkin terja-di di dalam fi lm. Bagi orang ti dak bersalah seperti saya,

di seret ke sini membuat saya bi ngung.”

ICC telah memanggil enam politikus ternama dan pejabat publik Kenya selama dua hari terakhir atas kekerasan 2007-2008. (SZ/Reuters/I-5)

ICC Seret Pejabat Kenya

Quetta, Pakistan11.15 WIB

PAKISTAN kembali diguncang serangan bom bunuh diri. Ke marin, sebuah bom bunuh diri ditujukan kepada seorang polisi senior di wilayah Quetta, ibu kota Provinsi Baluchistan.

Menurut kantor berita Asso-ciated Press, setidaknya satu penjaga tewas dan delapan lainnya luka-luka dalam peris-tiwa nahas tersebut.

Penyerang membuka kontak

senjata terlebih dulu sebelum meledakkan mobilnya yang dipenuhi alat peledak di luar rumah Deputi Inspektur Jen-deral Polisi Wazir Khan Nasir.

Baik Nasir maupun kedua anaknya berada dalam keadaan stabil meski sempat cedera. Beberapa rumah di sekitar ke diaman Nasir mengalami ke rusakan.

Nasir selama ini berperan

dalam menangkapi milisi Islam dan kelompok separatis etnik Baluch.

Sementara itu, di Peshawar, Pakistan, ledakan bom di tepi jalan menewaskan seorang petu-gas kepolisian dan tiga lainnya.

Menurut seorang aparat, bom yang diledakkan dengan pengendali jarak jauh itu di-curigai ulah kelompok milisi. (SZ/I-5)

Lagi, Bom Guncang Pakistan

JUMAT, 8 APRIL 2011 11JAGAT

Ini mungkin tampak

kontradiktif, tingkat mengerikan kekerasan adalah tanda keberhasilan dalam memerangi narkoba.”Michele LeonhartKepala Departemen Antinarkoba AS

REUTERS/STRINGER

REUTERS/POOL

AP

WIKIPEDIA

WIKIPEDIA