BAB 1

Post on 23-Mar-2016

181 views 0 download

description

BAB 1. MENGANALISIS PELUANG USAHA. Standar Kompetensi : Merencanakan Usaha Kecil/Mikro. Kompetensi Dasar : Menganalisis Peluang Usaha. Tujuan Pembelajaran :. Siswa mampu :. Menjelaskan usaha kecil berdasarkan pengertian, kelemahan dan kekuatannya. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of BAB 1

BAB 1MENGANALISI

S PELUANG USAHA

Standar Kompetensi : Merencanakan Usaha Kecil/MikroKompetensi Dasar : Menganalisis Peluang Usaha

Tujuan Pembelajaran :Siswa mampu :1) Menjelaskan usaha kecil berdasarkan

pengertian, kelemahan dan kekuatannya2) Menjelaskan peluang usaha berdasarkan pengertian dan peta peluang usaha3) Menganalisis peluang usaha berdasarkan produk/jasa, serta minat dan daya beli konsumen 4) Menjelaskan faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan usaha dengan benar

1.1. Usaha Kecil1.1.1. Definisi Usaha Kecil

Usaha kecil adalah usaha yg memiliki ciri-ciri :

1) kekayaan bersih ≤ Rp. 200.000.000,- (tdk termasuk tanah & bangunan tempat usaha)

2) penjualan tahunan ≤ Rp. 1.000.000.000,-3) berdiri sendiri & tdk berafiliasi langsung atau cabang dari

usaha menengah & besar4) manajemen tergantung pemilik5) modal disediakan oleh pemilik6) daerah operasi lokal7) berukuran/skala relatif kecil

Usaha mikro adalah usaha yg memiliki ciri-ciri :

1) Skala kecil

2) bersifat informal (belum berbadan hukum &

belum tercatat)

3) Penjualan ≤ Rp. 100.000.000,-

1.1.2. Kelemahan dan Kekuatan Usaha KecilKelemahan usaha kecil:

1) Keterbatasan modal

2) Permasalahan kepegawaian

3) Biaya langsung yang tinggi

4) Rendahnya kredibilitas5) Terlalu banyak telur dalam keranjang

(sangat rentan)

Kekuatan usaha kecil:

1) Sentuhan pribadi

2) Motivasi yang tinggi

3) Fleksibilitas lebih tinggi

4) Kurangnya birokrasi5) Tidak mencolok

1.2. Peluang Usaha

Peluang Usaha/Bisnis adalah suatu ide investasi atau usulan usaha yang menarik yang memberi kemungkinan untuk memberikan hasil bagi seseorang yang mengambil resiko.

1.2.1. Pengertian Peluang Usaha

Ide bisnis adalah respon seseorang/banyak orang/organisasi utk memcahkan masalah yg jelas atau memenuhi kebutuhan di sebuah lingkungan (pasar, komunitas, dll.).

2) Jadi apa yang mengubah suatu ide menjadi peluang bisnis?

Perbedaan antara ide dan peluang

1) Suatu ide yang bagus belum tentu merupakan peluang bisnis yang baik. Sebagai contoh, lebih dari 80% dari seluruh produk baru gagal dipasarkan.

ketika pendapatan melebihi biaya (Pendapatan > Biaya = Laba)

1.2.2. Peta Peluang Usaha

Peta peluang usaha/bisnis yang berhasil akan diidentifikasikan oleh pengalaman dan pendekatan terhadap faktor manusia.

Berdasarkan peta peluang usaha, wirausaha dapat:

1) membuat & memasarkan penemuan/barang baru,

2) menciptakan pasar baru, dan

3) berusaha agar usahanya dapat bersaing dan maju pesat.

peta peluang usaha pada zaman sekarang, di kota-kota besar banyak usaha di bidang pelayanan kesehatan, seperti bisnis Aqua, Fitness Center, Slimming Tea, dsb.

Peluang yang lain adalah di bidang hiburan dan penyedia sarana untuk memanfaatkan waktu luang, seperti computer game, home video, barang-barang kesenian, dsb.

zaman sekarang banyak orang yang sibuk, sehingga ia tidak sempat mengerjakan hal-hal yang dianggap tidak penting. Ini merupakan peluang usaha di bidang jasa pelayanan.

biro perjalanan wisata, dsb.

Contoh lain peta peluang usaha adalah dalam bidang :

rumah makanrumah sakit

pasar swalayan,pujasera,

waralaba,

1.3. Mengidentifikasi & Menilai Peluang Bisnis

bukanlah pekerjaan yg mudah utk meminimalisasi resiko kegagalan

Ciri-ciri peluang bisnis yg bagus :

1) Adanya permintaan yang nyata2) Tingkat pengembalian investasi3) Kompetitif4) Dapat memenuhi tujuan

5) Ketersediaan sumberdaya & keterampilan

1.4. Analisis Peluang Bisnis/Usaha

1.4.1. Persiapan dan langkah-langkahnya

persiapan dalam melaksanakan analisis peluang usaha adalah sebagai berikut :1) berapa luas usaha yang akan dipilih2) bentuk/jenis usaha apa yg akan dipilih3) ada atau tidaknya peta peluang usaha

yang menguntungkan

Penganalisisan peluang usaha hrs dimulai dg perencanaan yg matang & penuh perhitungan

Dengan analisis SWOT (tersedianya data internal & eksternal), dpt mengetahui:

1) Di mana usaha itu ada peluang (Opportunity) untuk maju dan sukses?

2) Apa saja yang dapat mengancam (Threat) perusahaan?

3) Adakah kekuatan (Strenght) yang dapat mendukung kegiatan?

4) Apakah kelemahan (Weakness) yg membatasi & menghambat tujuan?

Langkah-langkah analisis peluang usaha:

1) Menentukan tujuan usaha;2) Mengumpulkan fakta, data, informasi dan

situasi lingkungan usaha,3) Melakukan analisis usaha (contohnya SWOT),4) Merumuskan dan menentukan alternatif usaha

yang terbaik,5) Merumuskan rencana startegis usaha jangka

panjang,6) Merumuskan rencana taktis usaha jangka

menengah,7) Menyusun rencana anggaran belanja.

Menganalisis Peluang Usaha Berdasarkan Produk/Jasa

1.4.2.

1.4.2.1. Menganalisis Bidang Produk

apa yang akan dipasarkan,meliputi :

bagaimana minat konsumen, dan

bagaimana daya belinya

memenuhi keinginan & minat konsumen terhadap kebutuhan jenis produk,

Tujuan analisis bidang produk:

memenangkan persaingan meningkatkan jumlah penjualan jenis

produk mendayagunakan sumber-sumber produksi mencegah kebosanan konsumen terhadap jenis produk.

1.4.2.1. Menganalisis Bidang Jasa

Jasa adalah aktivitas ekonomi dan mengahasilkan out put yang:

1) bukan barang;2) umumnya langsung dikonsumsi;3) memeiliki nilai tambah (seperti

kenyamanan, hiburan, atau kesehatan) bagi konsumennya

(menurut James Brian Quinn)

Harus memperhatikan & mempertimbangkan:

1) Jumlah pesaing2) Bidang jasa yg diminati konsumen3) menjaga hubungan harmonis dengan

penyuplai

Menganalisis Peluang Usaha Berdasarkan Minat & Daya Beli Konsumen

1.4.3.

untuk mengenali dan mengatahui :kelemahan usahamenguji strategi alternatifstrategi penjualanbauran produk/jasamodal produk/jasaharga

1.5. Analisis Resiko Usaha

PELUANG USAHA

DIAMBIL

TIDAK DIAMBIL

BERHASIL

BERESIKO 1) FINANCIAL2) PENGALAMAN BURUK

1) BELAJAR LAGI2) ULET/KERJA KERAS

Beberapa kemungkinan dalam menghadapi risiko terburuk antara lain:

1) Memperbaiki usaha2) Melakukan alih usaha3) Pindah tempat usaha4) Mencari investor

5) Akuisisi

1.6. Faktor Keberhasilan Usaha

1) Manusia2) Keuangan3) Organisasi4) Perencanaan5) Mengatur Usaha6) Pemasaran7) Administrasi8) Fasilitas Pemerintah9) Catatan Bisnis

1.7. Faktor Kegagalan Usaha

1) Kurang ulet dan cepat putus ada 2) Kurang tekun dan kurang teliti3) Kurang inisiatif dan kurang kreatif4) Tidak jujur dan tidak tepat janji5) Kekeliruan dalam memilih pekerjaan

(menurut Alex Niti Semito)

TERIMA KASIH