bayuwicaksono.infobayuwicaksono.info/.../05/PANDUAN-REGISTRASI-ONLINE.docx · Web viewSurat...

12
PANDUAN REGISTRASI ONLINE JALUR SBMPTN 2017 1. Setiap calon mahasiswa wajib melihat pengumuman final Uang Kuliah Tunggal di laman http://sidakma.unila.ac.id 2. Setiap calon mahasiswa WAJIB membayar Uang Kuliah Tunggal terlebih dahulu sebelum melakukan registrasi online, KECUALI calon mahasiswa yang lolos sebagai penerima bidik misi 3. Setiap calon mahasiswa mengakses laman http://registrasi.unila.ac.id Pergunakan nomor SBMPTN dan password yang dipakai di laman pengisian data pokok mahasiswa sebelumnya untuk masuk ke aplikasi registrasi online. Jika pada pengisian data pokok mahasiswa, tidak mempergunakan password, maka calon mahasiswa cukup memasukkan nomor SBMPTN beserta tanggal lahir. Kemudian masukkan juga kode verifikasi yang muncul.

Transcript of bayuwicaksono.infobayuwicaksono.info/.../05/PANDUAN-REGISTRASI-ONLINE.docx · Web viewSurat...

PANDUAN REGISTRASI ONLINEJALUR SBMPTN

2017

1. Setiap calon mahasiswa wajib melihat pengumuman final Uang Kuliah Tunggal di laman http://sidakma.unila.ac.id

2. Setiap calon mahasiswa WAJIB membayar Uang Kuliah Tunggal terlebih dahulu sebelum melakukan registrasi online, KECUALI calon mahasiswa yang lolos sebagai penerima bidik misi

3. Setiap calon mahasiswa mengakses laman http://registrasi.unila.ac.id

Pergunakan nomor SBMPTN dan password yang dipakai di laman pengisian data pokok mahasiswa sebelumnya untuk masuk ke aplikasi registrasi online. Jika pada pengisian data pokok mahasiswa, tidak mempergunakan password, maka calon mahasiswa cukup memasukkan nomor SBMPTN beserta tanggal lahir. Kemudian masukkan juga kode verifikasi yang muncul.

*catatan : Jika password tidak dapat digunakan, calon mahasiswa dapat mempergunakan bantuan link lupa password yang terletak di bagian bawah.

4. Jika berhasil, maka calon mahasiswa akan masuk ke halaman utama seperti ini

5. Untuk memulai pengisian data, mahasiswa dapat memilih menu Data Diri untuk pengisian Data Diri. Saat memilih menu Data Diri, apabila muncul pesan kesalahan seperti berikut

Maka pastikan, calon mahasiswa sudah membayar uang kuliah tunggal terlebih dahulu. Namun jika calon mahasiswa sudah membayar uang kuliah tunggal tetapi masih muncul pesan kesalahan seperti diatas, maka calon mahasiswa dapat menghubungi panitia melalui call center yang tertera pada halaman awal registrasi online, atau dapat mengirim email ke alamat email [email protected] dengan melampirkan bukti pembayaran dan mencantumkan nomor SBMPTN.

6. Jika berhasil, maka calon mahasiswa akan masuk ke halaman pengisian Data Diri seperti berikut

Untuk mengubah data diri, calon mahasiswa memilih tombol edit yang terletak di bagian bawah aplikasi

Data yang diisi sebagai berikut :1. Nama calon mahasiswa, dengan ketentuan yaitu nama yang tertera

pada Ijazah SMA atau SKHU/SKL.2. NISN, yaitu NISN yang didapat dari sekolah3. Nomor Induk Kependudukan (NIK), yaitu nomor yang tertera pada

Kartu Tanda Penduduk (KTP) calon mahasiswa. Jika calon mahasiswa belum mempunyai KTP, maka NIK dapat dilihat di Kartu Keluarga

4. Nomor Kartu Keluarga, bisa dilihat pada Kartu Keluarga5. Nomor Struk, bisa dilihat pada bukti pembayaran yang tertera

sebagai NOMOR TRANSAKSI, bagi mahasiswa penerima bidik misi nomor struk bisa DIKOSONGKAN

6. Tempat lahir7. Tanggal lahir8. Agama9. Status pernikahan

10. Usia, akan terisi otomatis oleh sistem11. Jenis kelamin12. Ketunaan13. Golongan darah14. Kewarganegaraan15. Alamat Asal, diisi sesuai KTP calon mahasiswa16. RT17. RW18. Lingkungan, diisi dengan pada lingkungan berapa tempat tinggal

calon mahasiswa (jika membingungkan, dapat dikosongkan).19. Kelurahan/Desa20. Kecamatan21. Provinsi Asal22. Kabupaten/Kota Asal23. Kode Pos, jika tidak tahu berapa kode pos tempat anda tinggal, bisa

mengklik link yang disediakan24. Alamat Mahasiswa di Bandar Lampung, diisi dengan rencana tinggal

calon mahasiswa selama berkuliah25. Status Tinggal di Bandar lampung26. Nomor Telepon, diisi dengan nomor telepon rumah27. Nomor HP28. Nomor HP Alternatif, jika calon mahasiswa hanya mempunyai 1

nomor HP dapat dikosongkan29. Email30. Nomor Jamkesmas, diisi dengan nomor jamkesmas/nomor BPJS

7. Untuk mengisi Data Sekolah, calon mahasiswa memilih menu Data Sekolah, jika berhasil akan tampil seperti berikut

Data yang diisi sebagai berikut :1. Provinsi asal sekolah2. Asal Sekolah3. Program di SMA4. Jurusan Di SMA5. Nomor Ijazah/SKHU/SKL, diisi dengan nomor yang tertera pada

Ijazah/SKHU/SKL. Jika terdapat kebingungan, calon mahasiswa dapat mengirimkan scan Ijazah/SKHU/SKL ke email [email protected] untuk dibantu menemukan nomor tersebut

6. Tanggal Ijazah/SKHU/SKL7. Jumlah Nilai UAS, dapat dilihat pada Ijazah/SKHU/SKL. Jika tidak

terdapat pada Ijazah/SKHU/SKL diisi dengan angka 0 (Nol)8. Jumlah Pelajaran UAS, dapat dilihat pada Ijazah/SKHU/SKL. Jika

tidak terdapat pada Ijazah/SKHU/SKL diisi dengan angka 0 (Nol)9. Jumlah Nilai UAN, , dapat dilihat pada Ijazah/SKHU/SKL. Jika tidak

terdapat pada Ijazah/SKHU/SKL diisi dengan angka 0 (Nol)10. Jumlah Pelajaran UAN, dapat dilihat pada Ijazah/SKHU/SKL. Jika

tidak terdapat pada Ijazah/SKHU/SKL diisi dengan angka 0 (Nol)

8. Untuk mengisi Data Keluarga, calon mahasiswa memilih menu Keluarga, jika berhasil akan tampil seperti berikut

Data yang harus diisi sebagai berikut :1. Nama Ayah Kandung, Wajib diisi dengan nama ayah kandung

meskipun ayah kandung telah meninggal dunia atau berpisah dengan ibu.

2. Tempat lahir ayah, tempat lahir ayah kandung.3. Tanggal Lahir, tanggal lahir ayah kandung4. Status Ayah Kandung.5. NIK, Lihat pada KTP Ayah kandung atau pada kartu keluarga.6. Pendidikan Ayah Kandung7. Pekerjaan Ayah Kandung8. Sub Pekerjaan Ayah Kandung9. Detail Pekerjaan Ayah kandung10. Instansi kerja ayah kandung11. Penghasilan per bulan12. Nomor HP Ayah Kandung, jika tidak ada cukup diisi 0 (Nol)13. Nama Ibu Kandung, Wajib diisi dengan nama ibu kandung meskipun

ibu kandung telah meninggal dunia atau berpisah dengan ayah.14. Tempat lahir ibu, tempat lahir ibu kandung.15. Tanggal Lahir, tanggal lahir ibu kandung16. Status Ibu Kandung.17. NIK, Lihat pada KTP ibu kandung atau pada kartu keluarga.18. Pendidikan Ibu Kandung19. Pekerjaan Ibu Kandung20. Sub Pekerjaan Ibu Kandung

21. Detail Pekerjaan Ibu kandung22. Instansi kerja Ibu kandung23. Penghasilan per bulan24. Nomor HP Ibu Kandung, jika tidak ada cukup diisi 0 (Nol)25. Nama Wali, diisi jika calon mahasiswa tinggal dengan wali atau

yang membiayainya26. Tanggal lahir Wali27. Pendidikan Wali28. Pekerjaan Wali29. Sub Pekerjaan Wali30. Detail Pekerjaan Wali31. Instansi kerja Wali32. Penghasilan per bulan33. Nomor HP Wali, jika tidak ada cukup diisi 0 (Nol)

9. Untuk mengisi Data Ekonomi Keluarga, calon mahasiswa memilih menu Ekonomi Keluarga, jika berhasil akan tampil seperti berikut

Data yang diisi sebagai berikut :1. Jumlah Orang Yang Tinggal Serumah, diisi dengan dengan jumlah

orang yang tinggal dirumah termasuk saudara lainnya jika tinggal dalam satu rumah

2. Status Kepemilikan Rumah3. Biaya PBB Tahun Terakhir4. Sumber Listrik5. Rata-rata Biaya Listrik Per Bulan6. Jumlah Mobil

7. Jumlah Motor8. Jumlah Sepeda

10. Untuk mengisi Data Upload, calon mahasiswa memilih menu Upload, jika calon mahasiswa adalah NON BIDIK MISI berhasil akan tampil seperti berikut

Data yang perlu diupload1. Ijazah/SKHU/SKL, jika Ijazah/SKHU/SKL terdapat halaman depan dan

belakang, maka kedua halaman tersebut wajib diupload2. Surat Pernyataan Kode Etik, calon mahasiswa terlebih dahulu

mendownload pada halaman awal registrasi online

Diisi kemudian di upload kembali3. Surat Pernyataan Kesanggupan Membayar UKT, dapat didownload

pada pengumuman akhir UKT, diisi kemudian diupload kembali4. Foto Diri

Sedangkan bagi mahasiswa BIDIK MISI, seperti berikut :

Data yang perlu diupload1. Ijazah/SKHU/SKL, jika Ijazah/SKHU/SKL terdapat halaman depan dan

belakang, maka kedua halaman tersebut wajib diupload2. Surat Pernyataan Kode Etik, calon mahasiswa terlebih dahulu

mendownload pada halaman awal registrasi onlinea.

b. Diisi kemudian di upload kembali3. Surat Pernyataan Bidik Misi, dapat didownload pada pengumuman

akhir UKT, diisi kemudian diupload kembali4. Foto Diri

11. Jika data sudah lengkap, mahasiswa WAJIB melakukan proses SIMPAN PERMANEN dengan memilih menu Simpan Permanen, jika berhasil maka akan muncul seperti berikut :

Jika Tidak Berhasil, maka perhatikan pesan kesalahan yang muncul

12. Tahapan terakhir dalam proses registrasi online adalah mencetak KTM dengan memilih menu Cetak KTM seperti berikut

Maka calon mahasiswa akan mendapatkan file download berupa KTM sementara seperti berikut :