Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

download Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

of 6

Transcript of Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

  • 8/16/2019 Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

    1/6

    4.3.4.9 Menyanyi dan Muzik 

    Di antara hiburan yang dapat menghibur jiwa dan menenangkan hati serta mengenakkan telinga,

    ialah nyanyian. Hal ini dibolehkan oleh Islam, selama tidak dicampuri omong kotor, cabul dan

    yang kiranya dapat mengarah kepada perbuatan dosa. Dan tidak salah pula kalau disertainyadengan muzik yang tidak membangkitkan nafsu. Bahkan disunatkan dalam situasi gembira, guna

    melahirkan perasaan riang dan menghibur hati, seperti pada hari raya, perkawinan, kedatangan

    orang yang sudah lama tidak datang, saat walimah, aqiqah dan di waktu lahirnya seorang bayi.

    Dalam hadis diterangkan

    !Dari "isyah r.a, bahwa ketika dia menghantar pengantin perempuan ke tempat laki#laki "nsar,

    maka $abi bertanya Hai "isyah% "pakah mereka ini disertai dengan suatu hiburan& 'ebab

    orang#orang "nsar gemar sekali terhadap hiburan.! ()iwayat Bukhari*

    Dan diriwayatkan pula

    !Dari Ibnu "bbas r.a. ia berkata "isyah pernah mengawinkan salah seorang kerabatnya dengan"nsar, kemudian )asulullah s.a.w. datang dan bertanya "pakah akan kamu hadiahkan seorang

    gadis itu& +ereka menjawab Betul% )asulullah s.a.w. bertanya lagi. "pakah kamu kirim

     bersamanya orang yang akan menyanyi& "isyah menjawab idak% -emudian )asulllah s.a.w. bersabda 'esungguhnya orang#orang "nsar adalah suatu kaum yang merayu. leh karena itu

    alangkah baiknya kalau kamu kirim bersama dia itu seorang yang mengatakan kami datang,

    kami datang, selamat datang kami, selamat datang kamul! ()iwayat Ibnu +ajah*

    !Dan dari "isyah r.a. sesungguhnya "bubakar pernah masuk kepadanya, sedang di sampingnya

    ada dua gadis yang sedang menyanyi dan memukul gendang pada hari +ina (Idul "dha*, sedang $abi s.a.w. menutup wajahnya dengan pakaiannya, maka diusirlah dua gadis itu oleh "bubakar.

    /antas $abi membuka wajahnya dan berkata kepada "bubakar Biarkanlah mereka itu hai"bubakar, sebab hari ini adalah hari raya (hari bersenang#senang*.! ()iwayat Bukhari dan

    +uslim*

    Imam 0hazali dalam Ihya1nya23 setelah membawakan beberapa hadis tentang bernyanyinya dua

    orang gadis itu, permainannya orang#orang Habasyah di dalam masjid $abawi yangdidukungnya oleh $abi dengan kata#katanya karena kamu, aku melihat hai Bani "rfidah, dan

     perkataan $abi kepada "isyah engkau senang ya "isyah melihat permainan ini4 dan berdirinya

     $abi bersama "isyah sehingga dia sendiri yang bosan serta permainan "isyah dengan boneka

     bersama kawan#kawannya itu, kemudian 0hazali berkata Bahwa hadis#hadis ini semua tersebutdalam Bukhari dan +uslim dan merupakan nas yang tegas, bahwa nyanyian dan permainan,

     bukanlah haram. Dan dari situ juga menunjukkan dibolehkannya bermacam#macam permainan

    5. Bermain anggar sebagaimana yang biasa dilakukan oleh orang#orang Habasyah.

    2. 6ermainan boleh dilakukan di masjid.

    http://media.isnet.org/islam/Qardhawi/Halal/4kaki.html#27http://media.isnet.org/islam/Qardhawi/Halal/4kaki.html#27

  • 8/16/2019 Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

    2/6

    7. 'abda $abi kepada orang#orang Habasyah karenamu aku melihat hai Bani "rfidah,

    adalah suatu perintah dan anjuran untuk bermain. leh karena itu bagaimana mungkin

     permainan itu diharamkannya&

    8. Dilarangnya "bubakar dan 9mar dengan alasan, bahwa hari itu adalah hari raya dan hari

    gembira, sedang bernyanyi adalah salah satu daripada jalan untuk bergembira.

    :. Berdirinya $abi yang begitu lama sambil menyaksikan dan mendengarkan nyanyian yang

    disetujui "isyah, adalah cukup sebagai bukti, bahwa metode yang baik untukmenghaluskan budi perempuan dan anak#anak dengan cara menyaksikan permainan

    adalah lebih baik daripada kekasaran ruhud dan berkekurangan dalam suasana terhalang

    dan dihalang.

    ;. 6erkataan $abi kepada "isyah yang didahului dengan kalimat bertanya senangkah kamuuntuk melihat&

    3. 6erkenan untuk menyanyi dan memukul rebana dari dua anak gadis itu dan seterusnya,seperti yang dituturkan al#0hazali dalam -itabus 'ama1 (fasal mendengar*. Dan dari

     beberapa sahabat dan tabi1in diriwayatkan, bahwa mereka itu pernah mendengarkannyanyian, sedang mereka tidak menganggapnya suatu perbuatan dosa.

    "dapun hadis#hadis $abi yang melarang nyanyian, semuanya ada cacat, tidak ada satupun yang

    selamat dari celaan oleh kalangan ahli hadis, seperti kata al#

  • 8/16/2019 Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

    3/6

    'elanjutnya Ibnu Hazm menolak anggapan orang yang mengatakan4 bahwa nyanyian itu sama

    sekali tidak dapat dibenarkan, dan termasuk suatu kesesatan, seperti firman "llah.

    !idak ada lain sesudah hak kecuali kesesatan.! (=unus 72*

    +aka kata Ibnu Hazm )asulullah s.a.w. pernah bersabda

    !'esungguhnya semua perbuatan itu harus disertai dengan niat dan tiap#tiap orang akan dinilai

    menurut niatnya.! ()iwayat Bukhari dan +uslim*

    >adi barangsiapa mendengarkan nyanyian dengan niat untuk membantu bermaksiat kepada "llah,

    maka jelas dia adalah fasik ##termasuk semua hal selain nyanyian. Dan barangsiapa berniat untuk menghibur hati supaya dengan demikian dia mampu berbakti kepada "llah dan tangkas dalam

     berbuat kebajikan, maka dia adalah orang yang taat dan berbuat baik dan perbuatannya pun

    termasuk perbuatan yang benar. Dan barangsiapa tidak berniat untuk taat kepada "llah dan tidak

     juga untuk bermaksiat, maka perbuatannya itu dianggap main#main saja yang dibolehkan, seperti

    halnya seorang pergi ke kebun untuk berlibur, dan seperti orang yang duduk#duduk di depan sofasekedar melihat#lihat, dan seperti orang yang mengkelir bajunya dengan warna ungu, hijau dan

    sebagainya.

     $amun di situ ada beberapa ikatan yang harus kita perhatikan sehubungan dengan masalah

    nyanyian ini, yaitu

    5. $yanyian itu harus diperuntukkan buat sesuatu yang tidak bertentangan dengan etika dan

    ajaran Islam. leh karena itu kalau nyanyian#nyanyian tersebut penuh dengan pujian#pujianterhadap arak dan menganjurkan orang supaya minum arak, misalnya, maka menyanyikan lagu

    tersebut hukumnya haram, dan si pendengarnya pun haram juga. Begitulah nyanyian#nyanyian

    lain yang dapat dipersamakan dengan itu.

    2. +ungkin subyek nyanyian itu sendiri tidak menghilangkan pengarahan Islam, tetapi caramenyanyikan yang dilakukan oleh si penyanyi itu beralih dari lingkungan halal kepada

    I4ngkungan haram, misalnya lenggang gaya dengan suatu kesengajaan yang dapat

    membangkitkan nafsu dan menimbulkan fitnah dan perbuatan cabul.

    7. 'ebagaimana agama akan selalu memberantas sikap berlebih#lebihan dan kesombongan dalamsegala hal sampai pun dalam beribadah, maka begitu juga halnya berlebih#lebihan dalam hiburan

    dan menghabiskan waktu untuk berhibur, padahal waktu itu sendiri adalah berarti hidup%

    idak dapat diragukan lagi, bahwa berlebih#lebihan dalam masalah yang mubah dapatmenghabiskan waktu untuk melaksanakan kewajiban#kewajiban. +aka tepatlah kata ahlihikmah !idak pernah saya melihat suatu perbuatan yang berlebih#lebihan, melainkan di balik

    itu ada suatu kewajiban yang terbuang.!

    8. inggal ada beberapa hal yang seharusnya setiap pendengarnya itu sendiri yang memberitahu

    kepada dirinya sendiri, yaitu apabila nyanyian atau satu macam nyanyian itu dapatmembangkitkan nafsu dan menimbulkan fitnah serta nafsu kebinatangannya itu dapat

  • 8/16/2019 Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

    4/6

    mengalahkan segi rohaniahnya, maka dia harus menjauhi nyanyian tersebut dan dia harus

    menutup pintu yang dari situlah angin fitnah akan menghembus, demi melindungi hatinya,

    agamanya dan budi luhurnya. 'ehingga dengan demikian dia dapat tenang dan gembira.

    :. Di antara yang sudah disepakati, bahwa nyanyian yang disertai dengan perbuatan#perbuatan

    haram lainnya seperti di persidangan arak, dicampur dengan perbuatan cabul dan maksiat, makadi sinilah yang oleh )asulullah s.a.w. pelakunya, dan pendengarnya diancam dengan siksaan

    yang sangat, yaitu sebagaimana sabda beliau

    !'ungguh akan ada beberapa orang dari ummatku yang minum arak, mereka namakan dengan

    nama lain, kepala mereka itu bisa dilalaikan dengan bunyi#bunyian dan nyanyian#nyanyian,

    maka "llah akan tenggelamkan mereka itu kedalam bumi dan akan menjadikan mereka ituseperti kera dan babi.! ()iwayat Ibnu +ajah*

    Bukan merupakan kelaziman kalau mereka itu dirombak bentuk dan potongannya, tetapi apa

    yang dimaksud dirombak jiwanya dan rohnya. Bentuknya bentuk manusia tetapi jiwanya, jiwa

    kera dan rohnya roh babi.

    4.3.5 Judi adalah Kawan Arak 

    'ekalipun hiburan dan permainan itu dibolehkan oleh Islam, tetapi ia juga mengharamkan setiap

     permainan yang dicampuri perjudian, yaitu permainan yang tidak luput dari untung#rugi yang

    dialami oleh si pemain. Dan sudah kita sebutkan terdahulu tentang sabda $abi yang mengatakan

    !Barangsiapa berkata kepada rekannya mari bermain judi, maka hendaklah ia bersedekah.!()iwayat Bukhari dan +uslim*

    leh karena itu tidak halal seorang muslim menjadikan permainan judi sebagai alat untukmenghibur diri dan mengisi waktu senggang. Begitu juga tidak halal seorang muslim menjadikan

     permainan judi sebagai alat mencari uang dalam situasi apapun.

    Islam, di balik larangannya ini ada terkandung suatu hikmah dan tujuan yang tinggi sekali, yaitu

    5. Hendaknya seorang muslim mengikuti sunnatullah dalam bekerja mencari uang, dan

    mencarinya dengan dimulai dari pendahuluan#pendahuluannya. +asukilah rumah dari pintu#

     pintunya4 dan tunggulah hasil (musabbab* dari sebab#sebabnya.

    'edang judi ##di dalamnya termasuk undian## dapat menjadikan manusia hanya bergantung

    kepada pembagian, sedekah dan angan#angan kosong4 bukan bergantung kepada usaha, akti?itasdan menghargai cara#cara yang telah ditentukan "llah, serta perintah#perintah$ya yang harus

    diturut.

    2. Islam menjadikan harta manusia sebagai barang berharga yang dilindungi. leh karena itutidak boleh diambilnya begitu saja, kecuali dengan cara tukar#menukar sebagai yang telah

    disyariatkan, atau dengan jalan hibah dan sedekah. "dapun mengambilnya dengan jalan judi,

    adalah termasuk makan harta orang lain dengan cara yang batil.

  • 8/16/2019 Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

    5/6

    7. idak mengherankan, kalau perjudian itu dapat menimbulkan permusuhan dan pertentangan

    antara pemain#pemain itu sendiri, kendati nampak dari mulutnya bahwa mereka telah saling

    merelakan. 'ebab bagaimanapun akan selalu ada pihak yang menang dan yang kalah, yangdirampas dan yang merampas. 'edang yang kalah apabila diam, maka diamnya itu penuh

    kebencian dan mendongkol. Dia marah karena angan#angannya tidak dapat tercapai. Dia

    mendongkol karena taruhannya itu sial. -alau dia ngomel, maka ia ngomeli dirinya sendirikarena derita yang dialami dan tangannya yang menaruhkan taruhannya dengan membabi#buta.

    8. -erugiannya itu mendorong pihak yang kalah untuk mengulangi lagi, barangkali dengan

    ulangan yang kedua itu dapat menutup kerugiannya yang pertama. 'edang yang menang, karena

    didorong oleh lezatnya menang, maka ia tertarik untuk mengulangi lagi. -emenangannya yangsedikit itu mengajak untuk dapat lebih banyak. 'amasekali dia tidak ada keinginan untuk

     berhenti. Dan makin berkurang pendapatannya, makin dimabuk oleh kemenangan sehingga dia

     beralih dari kemegahan kepada suatu kesusahan yang mendebarkan.

    Begitulah berkaitnya putaran dalam permainan judi, sehingga hampir kedua putaran ini tidak

     pernah berpisah. Dan inilah rahasia terjadinya pertumpahan darah antara pemain#pemain judi.

    :. leh karena itu hobby ini merupakan bahaya yang mengancam masyarakat dan pribadi.

    Hobby ini merusak waktu dan akti?itas hidup dan menyebabkan si pemain#pemainnya menjadi

    manusia yang tamak, mereka mau mengambil hak milik orang tetapi tidak mau memberi,menghabiskan barang tetapi tidak dapat berproduksi.

    'elamanya pemain judi sibuk dengan permainannya, sehingga lupa akan kewajibannya kepada

    uhan, kewajibannya akan diri, kewajibannya akan keluarga dan kewajibannya akan ummat.

    idak terlalu jauh kalau orang yang asyik hidangan hijau ##menurut istilah yang mereka pergunakan## itu akan berani menjual agamanya, harga dirinya dan tanah airnya, demi permainan judi. -ecintaannya terhadap hidangan ini akan mencabut kecintaannya terhadap barang lain, atau

    nilai apapun.

    Hidangan ini dapat menaburkan benih permainan judi dengan segala macam cara. 'ampai puntentang harga dirinya, keyakinannya dan bangsanya, akan rela dikorbankan demi terlaksananya

     pekerjaan yang sia#sia ini.

    Betapa benarnya dan indahnya susunan al#

  • 8/16/2019 Muzik Dan Nyanyian (Halal Dan Haram)

    6/6

    !Hai orang#orang mu1min% 'esungguhnya arak dan judi dan berhala dan azlam adalah kotor,

     berasal dari perbuatan syaitan4 oleh karena itu jauhilah, supaya kamu beruntung, 'esungguhnya

    syaitan hanya bermaksud akan menjatuhkan permusuhan dan kebencian di antara kamu melaluiarak dan permainan judi serta akan menghalangi kamu dari ingat kepada "llah dan sembahyang4

    oleh karena itu apakah kamu mau berhenti&%! (al#+aidah A#A5*