pembahasan asam pikrat

6
VI. Data Pengamatan Keterangan gambar : 1. Penambahan asam sulfat pekat pada fenol ( warna coklat kehitaman ) 2. Gb 2 & 3 Setelah dilakukan asam nitrat pekat dan dilakukan pemanasan ( warna larutan kuning dan terbentuk gas NO2 yang warna uapnya coklat ) 3. Kristal sblm direkristalisasi (warna kuning cerah ) 4. Pemindahan kristal saat akan direkristalisasi 5. Kristal setelah direkristalisasi ( warna kuning agak pucat )

Transcript of pembahasan asam pikrat

Page 1: pembahasan asam pikrat

8/10/2019 pembahasan asam pikrat

http://slidepdf.com/reader/full/pembahasan-asam-pikrat 1/6

VI. Data Pengamatan

Keterangan gambar :

1.  Penambahan asam sulfat pekat pada fenol ( warna coklat kehitaman )

2.  Gb 2 & 3 Setelah dilakukan asam nitrat pekat dan dilakukan pemanasan (

warna larutan kuning dan terbentuk gas NO2 yang warna uapnya coklat )

3.  Kristal sblm direkristalisasi (warna kuning cerah )

4.  Pemindahan kristal saat akan direkristalisasi

5.  Kristal setelah direkristalisasi ( warna kuning agak pucat )

Page 2: pembahasan asam pikrat

8/10/2019 pembahasan asam pikrat

http://slidepdf.com/reader/full/pembahasan-asam-pikrat 2/6

VII. Pengolahan Data :

Teoritis

Massa Fenol = 3,75 gram

Mr Fenol = 94,11 g/mol

Mol Fenol = 3,75 gram x = 0,0398 mol

Volume HNO3 65% = 11 mL

ρ HNO3 65% = 1,42 g/mL

Mr HNO3 = 63 g/mol

Volume HNO3 = 65% x 11 mL = 7,15 mL

Massa HNO3 = 1,42 gram/mL x 7,15 mL = 10,153 gram

Mol HNO3 = 10,153 gram x = 0,16115 mol

OH

+   NO2+

  HNO3

H2SO4

NO2

OH

O2N

NO2

asam pikrat

 

Mula-mula 0,03984 0,16115

Reaksi 0,03984 0,03984 0,03984

Sisa 0,12131 0,03984

Mol asam pikrat = 0,03984 mol

Page 3: pembahasan asam pikrat

8/10/2019 pembahasan asam pikrat

http://slidepdf.com/reader/full/pembahasan-asam-pikrat 3/6

Massa asam pikrat = mol x Mr = 0,03984 mol x 229,11 gr/mol

= 9.1277 gram (teoritis)

Massa asam pikrat yang diperoleh dari percobaan = (3.75-0.86) gram = 2.89 gram

% KR = ( 9.1277-2.89) gram : 9.1277 gram) x 100% = 68.338 %

% Yields = ( 2.89 : 9.1277 ) gram X 100 % = 31.66 %

VIII. Pembahasan :

Pada percobaan sintesis asam pikrat menggunakan fenol, asam sulfat dan

asam nitrat ini menggunakan prinsip reaksi subtitusi elektrofilik. Reaksi subtitusi

elektrofilik yaitu reaksi organik dimana sebuah atom, biasanya Hidrogen yang

terikat pada sistem aromatis diganti dengan elektrofil. Elektrofil disini adalah ion

nitronium atau kation nitril , NO2+ yang terbentuk dari reaksi antara asam nitrat

dan asam sulfat ( Citra Kusuma D , 2013 ).

Pada percobaan ini mula-mula fenol dilarutkan terlebih dahulu denganasam sulfat. Reaksi antara fenol dengan asam sulfat menghasilkan asam p-

fenolsulfonat dimana dengan penambahan asam sulfat pekat ini menghasilkan

reaksi eksoterm, hal ini dikarenakan sifat asam sulfat yang higroskopis sehingga

menghasilkan panas saat direaksikan dengan fenol. Fenol merupakan reagen

utama yang mempunyai cincin aromatik dan gugus  – OH. Gugus – OH merupakan

gugus pendorong elektron yang akan mengaktifkan inti benzena, sekaligus

 pengarah orto-para (Nasution, 2013). Penambahan asam sulfat berfungsi untuk

mempercepat jalannya reaksi yaitu sebagai katalis. Penambahan asam sulfat

dilakukan terlebih dahulu sebelum penambahan asam nitrat yaitu agar setelah

dilakukan penambahan asam nitrat dapat terbentuk ion nitronium sebagai

elektrofil dan asam sulfat disini juga sebagai pelindung posisi para pada fenol,

Jika langsung ditambah HNO3 maka reaksi tidak berjalan dengan baik karena

fenol terlalu sensitif terhadap reaksi oksidasi.

Page 4: pembahasan asam pikrat

8/10/2019 pembahasan asam pikrat

http://slidepdf.com/reader/full/pembahasan-asam-pikrat 4/6

 Setelah dilakukan penambahan asam sulfat kemudian campuran

dipanaskan. Pemanasan ini bertujuan agar reaksi antara asam sulfat dengan fenol

 berlangsung cepat, pengadukan juga dapat mempercepat reaksi. Larutan yang

terbentuk berwana coklat muda. Selanjutnya, didinginkan didalam air es agar

reaksi yang terjadi benar-benar sempurna. Pada saat pendinginan dilakukan

 penambahan asam nitrat secara perlahan, penambahan asam nitrat dalam suasana

dingin ini dikarenakan reaksi yang terjadi sangat eksoterm yang bisa

menyebabkan terjadinya bumping. HNO3  pekat berfungsi sebagai reaktan

 penitrasi yang akan masuk ke dalam cincin benzena dalam bentuk ion

nitroniumnya.Penambahan asam nitrat pekat juga dilakukan dengan pengocokan,

 pengocokan ini bertujuan untuk mengeluarkan gas NO2 yang berwarna coklat

dalm larutan . kemudian dilakukan pemansan kembali sambil dilakukan

 pengocokan, hal ini dilakukan agar reaksi dapat berlangsung dengan ceat dan

dapat berjalan dengan sempurna. Selanjutnya dilakukan penambahan air yang

 berfungsi untuk menarik pengotor yang bersifat polar yang menempel pada kristal

sehingga dapat diperoleh kristal asam pikrat yang lebih murni, kemudian

dilakukan pendinginan. Pendinginan dilakukan agar dapat terbentuk kristal

dengan cepat ( Citra Kusuma D , 2013 ). Setelah terbentuk endapan kemudain

disaring dan endapan yang terbentuk dicuci dengan air untuk melarutkan pengotor

 polar. Kristal asam pikrat tidak akan larut kembali karena kristal asam pikrat

 bersifat non polar.

Kemudian dilakukan rekristalisasi kristal yaitu proses penjernihan kristal

agar diperoleh kristal yang benar-benar murni. rekristalisai suatu sampel tak

murni dilarutkan di dalm pelaru tertentu yang berbeda dengan karakter kelarutan

dengan sampel dan pengotornya. Pada rekristalisasi ini dilakukan dengan

menggunakan etanol : air, padatan sampai tepat latrut kemudian didinginkan dan

terbentuk kristal kembali. Asam pikrat adalah senyawa kimia yang bersifat

eksplosive dan berbahaya. asam pikrat sukar larut dalam air , mudah larut dalam

alkohol dan pelarut organik lainnya. Pada percobaan ini diperoleh kristal asam

 pikrat sebanyak 2.89 gram dan titik leleh asam pikrat yang diperoleh yaitu 122.1

sehingga dapat dipastikan bahwa asam pikrat yang diperoleh sudah murni karena

melalui tahap rekristalisasi. Mekanisme yang terjadi yaitu :

Page 5: pembahasan asam pikrat

8/10/2019 pembahasan asam pikrat

http://slidepdf.com/reader/full/pembahasan-asam-pikrat 5/6

 

Page 6: pembahasan asam pikrat

8/10/2019 pembahasan asam pikrat

http://slidepdf.com/reader/full/pembahasan-asam-pikrat 6/6

IX. Kesimpulan 

1. 

 pembentukan asam pikrat berdasarkan prinsip reaksi subtitusi elektrofilik

2. 

 pembuatan asam pikrat dilakukan dengan melarutkan fenol dengan asam

sulfat terlebih dahulu baru ditambah dengan asam nitrat agar reaksi dapat

 berjalan dengan baik.

3.  Kristal asam pikrat yang diperoleh yaitu berwarna kuning agak pucat

dengan titik leleh 122.1 oC yang menandakan kristal ini bersifat murni.

4. 

Kristal asam pikrat yang diperoleh yaitu sebesar 2.89 gram dengan %

kesalahan relatif yaitu 68.338 % dan % yieldsnya yaitu 31.66 %.

5. 

Katalis yang digunakan dalam pembuatan asam pikrat ini yaitu asam sulfat

 pekat.

X. Daftar Pustaka :

Tim KBI Kimia Organik .2013.Penuntun Praktikum Sintesis Kimia Organik.

Depok : FMIPA Universitas Indonesia.

http//:kimia.upi.edu. “reaksi-reaksi pada benzena” 

http//:www.chem-is-try.org “ nitasi dari benzena”