Resemu tik

25

Click here to load reader

Transcript of Resemu tik

Page 1: Resemu tik

RESUME

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

Dosen Pengampu

Dr. ROBINSON SITUMORANG

Disusun Oleh

MASRIQON

7516120249

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

PROGRAM PASCA SARJANA

TAHUN 2013

Page 2: Resemu tik

RESEMU

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

1. Pergeseran Paradigma Pendidikan

Pendidikan bukan hanya sebatas pemahaman singkat terhadap sesuatu,

tetapi lebih merupakan proses penguasaan ilmu pengetahuan yang

fungsional berdasarkan kerangka berfikir ilmiah.

Pergeseran Paradigma pendidikan

Ditandai dengan perubahan:

Standarisasi Kompetensi Lulusan (SKL)

Kurikulum

Pendekatan pembelajaran dari TCL ke SCL

Strategi pembelajaran

Kompetensi dalam tujuan kurikulum adalah kognitif, afektif dan

spikomotorik untuk menuju kompetensi pembelajaran. Setiap domain

bukan terpisahkan tapi melaikan bagian yang saling melengkapi.

Adanya pergeseran pendekatan dalam pembelajaran dari TCL (Teacher

Centre Learning) ke SCL (Student Centre Learning).

Ciri-Ciri Pembelajaran SCL (Student Centre Learning):

Guru/Dosen dan peserta didik secara aktif bersama sama

membangun pengetahuan

Guru/Dosen lebih berperan sebagai fasilitator yang membimbing

peserta didik belajar dari pada pemberi informasi

Belajar bukan hanya penguasaan materi per-kuliahan tetapi juga

diarahkan pada pengem-bangan karakter mahasiswa agar menjadi

pebelajar sepanjang hayat

Page 3: Resemu tik

Belajar dan evaluasi dilakukan secara berta-hap dan terintegrasi

(pendekatan proses)

Belajar merupakan proses pengembangan pengetahuan. Jawaban

salah terhadap suatu pertanyaan dianggap bagian dari belajar

Proses belajar lebih kolaboratif & kooperatif

Belajar dapat dilakukan dimana & kapanpun

Belajar diarahkan pada pencapaian kompe-tensi mahasiswa melalui

proses, penemuan dan pemecahan masalah

Belajar diarahkan pada pembelajaran ber-basis aneka sumber belajar

Proses pembelajaran cenderung menggunakan pendekatan

interdisiplin

Proses pembelajaran difasilitasi menggunakan multimedia / TIK.

Strategi Pembelajaran :

Harus lebih:

Menyenangkan

Bermakna

Memberdayakan aneka sumber

Berorientasi pada TI

Pengelolaan Pembelajaran :

Pembelajaran tidak terbatas di ruang kelas

Pembelajaran memberi kesempatan seluas mungkin pada mahasiswa

untuk bersentuhan dengan objek yang dipelajari

Siswa menjadi pelaku pembelajaran.

4 Prinsip Dari Pergeseran Paradigma Pembelajaran :

Keberhasilan institusi dinilai berdasarkan

Page 4: Resemu tik

mutu belajar peserta didik

Belajar menjadi tanggungjawab bersama

Institusi harus menjadi pebelajar, sehingga dari waktu ke waktu yang

dihasilkan adalah belajar

Lingkungan belajar harus diciptakan agar terjadi proses penemuan

dan pembangunan pengetahuan dari pada sekedar transfer ilmu

pengetahuan.

2. Apa itu Pembelajaran berbasis TIK

Suatu pendekatan dalam pembelajaran yang mengoptimalkan

penggunaan teknologi informasi dan komunikasi sebagai sumber belajar

dan sebagai medium penyampaian pesan dalam pembelajaran.

Teknologi informatika dan komunikasi

Memicu lahirnya berbagai model pembelajaran:

E-learning

On-line learning

Blended learning

Mobile learning

Dll

Integrasi keseluruh komponen ke multi media antara lain :

Interaktif

Transisi

Audio

Page 5: Resemu tik

Visual

Warna

Animasi

Hypertexs

Computer based instruction antara lain :

Computer based learning

- Pemetaan Konsep

- Drill

- Tutorial

- Games off Line

- Simulasi

- CD interaktif

- dll.

On-Line Learning dan E-Learning

- E - Learning

- On Line Learning

- Blended Learning

- Mobile Learning

- Web Based

- dll. On Line

Distance Learning

- Distance Education

- Dual Mode Education

- Virtual Education

- Virtual University

- dll.

Page 6: Resemu tik

TIK sebagai sumber belajar karena :

Menjawab Kebutuhan Informasi

Layanan Yang Cepat dan Murah

Informasi Terkini

Tujuan utamanya pembelajaran TIK adalah agar pesan yang

disampaikan mudah dimengerti oleh peserta didik

Tujuan Khususnya TIK sebagai media pembelajaran adalah :

Memberi pengalaman belajar yang berbeda

Menumbuhkan sikap dan keterampilan BTI

Menciptakan situasi belajar menyenangkan

Menjadikan belajar lebih efektif, efisien dan bermakna

Membuka peluang belajar dimana saja dan kapan saja

Memberikan motivasi belajar kepada siswa

Menjadikan belajar sebagai kebutuhan

Kendala penggunaan TIK dalam pembelajaran (on line) :

Kesulitan dalam Pengembangan Program

Infrastruktur yang belum memadai

SDM yang terbatas (pengelola)

Page 7: Resemu tik

Gagap Teknologi (peserta)

Kultur belajar yang sulit berubah

Luasnya wilayah jangkauan dan belum meratanya kualitas

penerimaan pesan

MODEL TEACHING AIDS PAUD BERBASIS TIK BAGI GURU-GURU

DAN DOSEN PAUD

PENGERTIAN MEDIA

AECT

Segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menjelaskan dan

menyalurkan pesan atau informasi.

ANDERSON

Perlengkapan yang digunakan untuk menyalurkan pesan dan

memungkinkan terjadinya interaksi antara siswa dengan pesan.

Mengapa guru harus menggunakan Media?

Menyederhanakan Pesan

Mengurangi Verbalistis

Menyamakan Persepsi

Menarik Perhatian

Menghemat Waktu

Page 8: Resemu tik

Klasifikasi Media by Anderson :

Alat bantu (Teaching AIDS)

- Lingkunagan

- Benda sebenarnya

- Gambar

- Gambar foto

- Nara sumber*

- Taktil

- Model

- Dll.

Media pembelajaran

- Modul

- Program audi

- Program video

- CAI

- Multi media

- Dll.

Klasifikasi Teaching AIDS

By utilization

- Lingkungan

- Benda sebenarnya

- Nara sumber

- Fenomena alam

- Dll.

Page 9: Resemu tik

By design

- Gambar

- Gambar foto

- Slide

- Model

- Taktil

- Beda-benda rekayasa

- Komponen grafis

- Dll.

Prinsip Pemanfaatan Teaching Aids Paud

Menyenangkan

Bagian dari bermain

Bermakna

Melibatkan MI

KARATERISTIK PAUD

Usia Adalah anak yang berada pada rentang USIA 0 tahun sampai 9

tahun.

Pendidikan Adalah anak yang berada pada jenjang pendidikan

Kelompok Bermain sampai denga Kelas Tiga Sekolah Dasar.

Tujuan Pendidikan

Menumbuh kembangkan potensi yang dimiliki anak, sesuai dengan

usia dan perkembangan Struktur Kognitif yang telah dimiliki.

Page 10: Resemu tik

PENDEKATAN PEMBELAJARAN

Berorientasi pada Multiple Intelegences

Menggunakan praktek pengajaran yang sesuai dengan usia

perkembangan anak

Menggunakan materi yang sesuai dengan budaya anak/setempat

Mendukung proses belajar yang datang dari inisiatif anak

Menggunakan permainan sebagai dasar pembelajaran

MODELTEACHING AIDS DALAM PAUD

Linguistik

Matematis-Logis

Spasial

Kinestetik-Jasmani

Musikal

Interpersonal

Intrapersonal

Naturalis

Eksistensialis

MODEL TEACHING AIDS

Page 11: Resemu tik

Atur ruang kelas agar mendukung proses belajar

Sediakan materi dan bahan yang mudah didapat

Berikan kesempatan pada anak berpindah tempat

Sediakan materi dan ruang untuk aktivitas praktik

Atur pusat belajar agar anak dapat main bersama

Dukung proses belajar bersama

Siapkan instruksi yang berbeda untuk setiap anak

Sertakan aktivitas proyek

Berikan kesempatan untuk ikut aktivitas proyek lain

Permainan adalah dasar pembelajaran Anak Usia Dini

Apapun yang disentuh anak dapat dijadikan momentum awal belajar

anak

Permainan yang berkualitas yang mampu memicu emosi dan

mengaktifkan semua motorik anak

Permainan harus bebas resiko.

DISTANCE EDUCATION

Computer based instruction

Distance Education

Page 12: Resemu tik

Integtreted System adalah pemanfaatan teknologi elektronik dan jaringan

sebagai sistem pembelajaran (by design)

Penerapannya pendidikan jarak jauh SMP terbuka Universitas Terbuka.

Penggunaan Teknologi dalam pendidikan jarak jauh

INTEGRETED SYSTEM + TEKS + E-LEARNING + BAHAN AJAR

CETAK = MODUL ELKTRONIK

TEKS + E-LEARNING =

AUDIO CONFERENCING

VIDEO CONFERENCING

INTERNET

SYNCHRONOUS

ASYNCHRONOUS

Kendala Penggunaan Teknologi dalam pendidikan jarak jauh :

Kesulitan dalam Pengembangan Program

Infrastruktur yang belum memadai

SDM yang terbatas (pengelola)

Gagap Teknologi (peserta)

Kultur belajar yang sulit berubah

Page 13: Resemu tik

Luasnya wilayah jangkauan dan belum meratanya kualitas

penerimaan pesan.

PENGEMBANGAN ALAT BANTU PENGAJARAN BERBASIS TIK

Kriteria media pembelajaran yaitu 4 K :

1. Kesederhanaan

2. Keutuhan

3. Keseimbangan

4. Ketegasan

Perhatian Dalam Pemanfaatan alat bantu pengajaran

- Setiap jenis media memiliki prosedur dan teknik yang spesifik dalam

memanfaatkannya

- Setiap media memiliki keunikan tersendiri

STANDARISASI MULTI MEDIA

Karakteristik Multimedia Pembelajaran

Mempermudah penerimaan pesan

Mengefektifkan pencapaian tujuan

Mempersingkat waktu pembelajaran

Memberi kesenangan dalam belajar

Page 14: Resemu tik

Prinsip Pengembangan Multimedia Pembelajaran

Ketercapaian tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan karakteristik sasaran

Ketepatan dengan jenis materi pelajaran

Kesesuaian dengan latar (setting)

Memberi “kesenangan” dalam belajar

Multi Media menyajikan kedalam bentuk :

Visual

Warna

Animasi

Transisi

Interaktif

Teks dan

Hypertexs

Audio

Interface Multi Media antara lain :

Thema

Petunjuk & Menu

Interaksi & Balikan

Video dan Audio

Teks & Hypertexs

Desain Graphic

Animasi & Special effect

Unsur-Unsur Naskah Multimedia Pembelajaran

Page 15: Resemu tik

Naskah, berisi petunjuk teknis produksi yang bersifat universal.

Naskah, mengandung unsur-unsur:

Identitas: Berisi, Judul, Sasaran, Durasi, dan

Nama Penulis, dll.

Petunjuk Visual: Berisi, Keterangan gambar

dan Teknis Produksi, dll.

Petunjuk Audio: Berisi, Keterangan audio yg

meliputi: Narasi, Musik, FX ,

dan Teknis Produksi, dll.

Page 16: Resemu tik

INDIKATOR PENILAIAN NASKAH MULTIMEDIA PEMBELAJARAN

Unsur Desain Pembelajaran

Ketepatan media dengan tujuan pembelajaran

Ketepatan media dengan materi pelajaran

Kesesuaian media degan sasaran (pengguna)

Ketercapaian tujuan pembelajaran

Sumber informasi:

Lembaran dalam naskah

Treatment

Interface Multimedia Pembelajaran

Ketepatan visual dengan:

Tujuan pembelajaran

Materi pelajaran

Karakteristik sasaran (pengguna)

Latar (lingkungan sosial anak)

Sumber informasi:

Lembaran rundown naskah

Keterangan visual

Fungsi animasi untuk:

Page 17: Resemu tik

Memperjelas materi pelajaran

Merupakan bagian dari pesan

Memberi daya tarik visual

Sumber informasi:

Lembaran rundown naskah

Keterangan animasi

Audio:

Kesesuaian musik dengan program/ thema

Kesesuaian musik dengan karakteristik sasaran

Ketepatan narasi dengan visual

Kesesuaian narasi dengan karakteristik sasaran

Kecukupan narasi dengan tujuan pembelajaran

Ketepatan “sound effect” dengan materi

Sumber informasi:

Lembaran dalam naskah

Keterangan audio

Fungsi TEKS :

Sebagai materi pelajaran

Memperjelas materi pelajaran

Page 18: Resemu tik

Hanya bagian dari pesan/materi pelajaran

Sebagai pilihan bagi sasaran tertentu

Sumber informasi:

Lembaran dalam naskah

Keterangan audio

Fungsi transisi :

Sebagai perpindahan dari opening ke program

Sebagai perpindahan antar pesan

Sebagai perpindahan antar sub-topik

Sebagai perpindahan dari program ke clossing

Sumber informasi:

Lembaran dalam naskah

Keterangan visual

Kelayakan Produksi

Ketersediaan software & hardware pendukung

Keterampilan yang cukup

Ketersediaan dana & dukungan dari lembaga

Tidak melanggar ketentuan yang ada

Sumber informasi:

Lembaran dalam naskah

Keterangan audio

Page 19: Resemu tik

PENELITIAN BERBASIS TIK DALAM PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

KAWASAN PENELITIAN TIK

Computer based learning

Pemanfaatan teknologi elektronik dan jaringan sebagai sistem

pembelajaran (by design)

pendidikan jarak jauh

SMP terbuka

Universitas Terbuka

Kelebihan penggunaan TIK dalam pendidikan

Kelas tidak membutuhkan bentuk fisik

Program dapat di-update secara cepat

Interaksi dapat bersifat real time

Mengakomodasi seluruh proses belajar

Dapat diakses dari lokasi mana saja

Materi dirancang secara multimedia

Peserta belajar terhubung keseluruh perpustakaan dunia.

Kelemahan Penggunaan TIK dalam pendidikan

Buruknya perencanaan penggunaan sehingga tidak sesuai kebutuhan

Pengguna tidak mengenal secara baik sistem yang digunakan

Permasalahan bendwidth yang kecil.

Page 20: Resemu tik

Hasil Penelitian Penggunaan TIK dalam pendidikan

Kualitas siswa jauh lebih baik dibanding kelas kovensional

Siswa antusias mengikuti dan menyelesai kan keseluruhan proses

Adanya tingkat kepuasan pada siswa

Siswa dpt menyelesaikan seluruh fungsi sistem dengan baik.

Kata Mutiara : “Orang hebat bukan Orang yang pandai bela diri atau anti peluru, tetapi orang yang bisa mengendalikan hawa nafsu” (by: Penulis)