Sejarah Singkat Kampung LOLI

download Sejarah Singkat Kampung LOLI

of 3

Transcript of Sejarah Singkat Kampung LOLI

Sejarah singkat Kampung / Desa Loli dari Zaman Penjajahan sampai dengan sekarang.1. Pada zaman penjajahan Pitu Anggota dibentuk Raja Banawa Kampung masing-masing :a. Loli b. Kabonga c. Ganti d. Towalee. Kola-kola f. Pantoloan g. Sindue2. Sebelum terbentuk Kepala Kampung Loli pada waktu itu maka yang ada hanya Raja yaitu Likumaria dengan Istrinya Kasainta.Asal : Likumaria berasal dari Lore Bau / Ulujadi Asal : Kasainta berasal dari Lalombi3. Setelah terbentuk Kepala Kampung Loli pada waktu penjajahan sampai dengan merdeka pada tahun 1960 nama yang pernah memangku jabatan Kepala Kampung :a. Lapabite b. Samara c. Lape d. Lasanindjie. Lara f. Hi. Hakim g. Labuku h. Ladjia Tantina 4. Setelah pemekaran Kampung / Desa tahun 1960 maka kampung Loli dibagi 2 Desa : Kampung Loli (Induk) diberi nama Loli Tasiburi Kampung Loli (baru) diberi nama Loli Oge Kampung Loli Tasiburi diperintah oleh Ladjia Tantina Kampung Loli Oge diperintah oleh Linggi Lasanindji5. Setelah tahun 2008 pemekaran terjadi lagi yaitu 2 Desa dijadikan 5 Desa yaitu : Tasiburi 3 Desa dan Loli Oge 2 Desa.Pada tahun 2008 5 (lima) desa diperintah masing-masing :1. Desa Loli Tasiburi diperintah oleh Kisman 2. Desa Dondo diperintah oleh Arwin 3. Desa Pesua diperintah oleh Abidin Sarua 4. Desa Loli Saluran diperintah oleh Sambiring 5. Desa Loli Oge diperintah oleh Andi Suma

Kesimpulan bahwa Kampung Loli sudah 2 (dua) kali pemekaran Desa.

Catatan 2 (Dua) Desa

1. Kepala Desa Loli Tasiburi dari Penjajahan sampai dengan sekarang Juli 2015 :1. Lapabite 2. Samara 3. Lape 4. Lasanindji5. Lara 6. Hi. Hakim 7. Labuku 8. Ladjia Tauntina9. Sagaf Rahuni 10. Akub L. Tauntina 11. Baharu Lahado12. Kisman2. Kepala Desa Loli Oge dari Penjajahan sampai dengan sekarang Juli 2015 :1. Linggo Lasanindji 2. D.K. Samba 3. S. Kumpa4. Yuni Masaido 5. Ladjorihi6. Hairul7. Andi Suma

Data ini dibuat :31 Juli 2015

SEJARAH SINGKAT KAMPUNG / DESA LOLI DARI ZAMAN PENJAJAHANSAMPAI DENGAN SEKARANGJULI 2015