andimanwno.files.wordpress.com · Web viewHAKIKAT GEOGRAFI Konsep ilmu geografi yang disebut...

3
KUMPULAN SOAL GEOGRAFI BAB I KELAS X HAKIKAT GEOGRAFI 1. Konsep ilmu geografi yang disebut Natural Attribute of Place dikemukakan oleh ….. A. Strabo B. Preston C. Fairgrive D. Prof. Bintarto E. Daljoeni 2. Inti dari kajian ilmu Geografi adalah mempelajari hubungan manusia dengan lingkungannya yang disebut ….. A. Interelasi B. Interdependensi C. Interaksi D. Internaly E. Comunication 3. Obyek material Geografi yang membahas tentang persebaran wilayah iklim di dunia adalah ….. A. Antroposfer B. Atmosfer C. Biosfer D. Hidrosfer E. Lithosfer 4. Untuk mempelajari gejala geografi yang berkaitan dengan lokasi kejadian maka pertanyaan yang kita kemukakan adalah …. A. What B. Who(m) C. When D. Where E. Why 5. Paul Vidal de la Blace mengungkapkan teori yang mengatakan bahwa manusia dapat mensiasati alam dalam usaha untuk memenuhi kebutuhannya, teori tersebut dinamakan ….. A. Teori Fisis Determinisme B. Teori Dinamisme C. Teori Die Enkumde D. Teori Geographian Generalis E. Teori Posibilisme 6. Perkiraan daerah rawan bencana dapat dipelajari/diamati oleh para ahli Geografi dengan melakukan pendekatan …… A. Analisis Keruangan B. Analisis Topik C. Analaisis Kelingkungan/Ekologi D. Analisis Aktivitas Manusia E. Analisis Kewilayahan 7. Cabang ilmu geografi yang membahas tentang persebaran flora dan fauna di bumi adalah …. A. Biosfer B. Biologi C. Biografi D. Biogeografi E. Biofisika 8. Kota N terletak pada koordinat 090 23' 45" LS dan 1330 40' 30" BT. Konsep lokasi dari letak kota N tersebut adalah konsep …. A. Lokasi B. Lokasi Absolut/Mutlak C. Lokasi Koordinat D. Lokasi Relatif E. Lokasi Wilayah 9. Tingkat kemudahan mencapai lokasi suatu wilayah

Transcript of andimanwno.files.wordpress.com · Web viewHAKIKAT GEOGRAFI Konsep ilmu geografi yang disebut...

Page 1: andimanwno.files.wordpress.com · Web viewHAKIKAT GEOGRAFI Konsep ilmu geografi yang disebut Natural Attribute of Place dikemukakan oleh ….. Strabo Preston Fairgrive Prof. Bintarto

KUMPULAN SOAL GEOGRAFIBAB I KELAS X

HAKIKAT GEOGRAFI

1. Konsep ilmu geografi yang disebut Natural Attribute of Place dikemukakan oleh …..A. StraboB. PrestonC. FairgriveD. Prof. BintartoE. Daljoeni

2. Inti dari kajian ilmu Geografi adalah mempelajari hubungan manusia dengan lingkungannya yang disebut …..A. InterelasiB. InterdependensiC. InteraksiD. InternalyE. Comunication

3. Obyek material Geografi yang membahas tentang persebaran wilayah iklim di dunia adalah …..A. AntroposferB. AtmosferC. BiosferD. HidrosferE. Lithosfer

4. Untuk mempelajari gejala geografi yang berkaitan dengan lokasi kejadian maka pertanyaan yang kita kemukakan adalah ….A. WhatB. Who(m)C. WhenD. WhereE. Why

5. Paul Vidal de la Blace mengungkapkan teori yang mengatakan bahwa manusia dapat mensiasati alam dalam usaha untuk memenuhi kebutuhannya, teori tersebut dinamakan …..A. Teori Fisis DeterminismeB. Teori DinamismeC. Teori Die EnkumdeD. Teori Geographian GeneralisE. Teori Posibilisme

6. Perkiraan daerah rawan bencana dapat dipelajari/diamati oleh para ahli Geografi dengan melakukan pendekatan ……A. Analisis KeruanganB. Analisis TopikC. Analaisis Kelingkungan/EkologiD. Analisis Aktivitas Manusia

E. Analisis Kewilayahan

7. Cabang ilmu geografi yang membahas tentang persebaran flora dan fauna di bumi adalah ….A. BiosferB. BiologiC. BiografiD. BiogeografiE. Biofisika

8. Kota N terletak pada koordinat 090 23' 45" LS dan 1330 40' 30" BT. Konsep lokasi dari letak kota N tersebut adalah konsep ….A. LokasiB. Lokasi Absolut/MutlakC. Lokasi KoordinatD. Lokasi RelatifE. Lokasi Wilayah

9. Tingkat kemudahan mencapai lokasi suatu wilayah dipermukaan bumi menggunakan sarana dan prasrana adalah konsep ……A. MorfologiB. KeterjangkaunC. PolaD. Interaksi InterdepensiE. Diferensiasi Area

10. Konsep aglomerasi cocok untuk digunakan dalam pengamatan fenomena geografi seperti ……..A. Aktivitas Gunung BerapiB. Pemukiman Elite dan MenengahC. Kepadatan Arus LalulintasD. Siklus Terjadinya HujanE. Ketebalan lapisan Ozon

11. Aktivitas gunung berapi menyebabkan adanya mata air panas dan energi panas bumi. Prinsip yang digunakan dalam mengamati fenomena tersebut adalah …..A. PenyebaranB. InterelasiC. DeskripsiD. KeruanganE. Korologi

12. Lokasi, bentuk, luas dan batas termasuk dalam aspek geografi ….A. Aspek BiotikB. Aspek Non BiotikC. Aspek TopologiD. Aspek Sosial

Page 2: andimanwno.files.wordpress.com · Web viewHAKIKAT GEOGRAFI Konsep ilmu geografi yang disebut Natural Attribute of Place dikemukakan oleh ….. Strabo Preston Fairgrive Prof. Bintarto

E. Aspek Budaya

13. Unsur kehidupan manusia yang paling utama dikaji oleh geograi adalah ….A. BudayanyaB. Kegiatan ekonominyaC. KeagamaannyaD. PersebarnnyaE. Kesenian tradisionalnya

14. Kawasan yang memiliki karakteristik tertentu yang khas sehingga dapat dibedakan dengan daerah lainnya adalah ….A. DesaB. KotaC. Bentang AlamD. RegionE. Karesidenan

15. Suatu wilayah belum tentu menguntungkan bagi penduduknya, tetapi mungkin sangat bermanfaat bagi penduduk yang lainnya. Keadaan tersebut dapat dipelajari dengan menggunakan konsep ….A. LokasiB. JarakC. Nilai kegunaanD. AnglomerasiE. Keterjangkauan

16. Pekerjaan yang dapat dilakukan oleh ahli geografi adalah sebagai berikut, kecuali …A. Membuat peta persebaran

sumber daya alamB. Membuat peta daerah rawan

banjirC. Menentukan lokasi industriD. Merencanakan tata kotaE. Membangun gedung pencakar

langit.

17. Yang bukan termasuk aspek social yaitu …A. TradisiB. KelompokC. Lembaga SosialD. MasyarakatE. Industri

18. Menurut Claudisu Ptolomeus, pembahasan geografi lebih mementingkan hal yang bersifat …A. KualitatifB. KuantitatifC. DeskriptifD. ImajinatifE. Intuitif

19. Pak Lukman adalah seorang professor geografi. Ia iangin mengadakan penelitian di suatu daerah mengenai kondisi social masyarakatnya. Untuk mendukung penelitiannya ia meminta bantuan bantuan seorang ahli di bidang lain. Sebaiknya ia menghubungi seorang ahli ….A. BiologiB. MatematikaC. EkonomiD. SosiologiE. Sejarah

20. Perhatikan table di bawah ini !

A B C D1. Mea

nder2. Vulk

anisme3. Gelo

mbang

1. arus laut

2. laut pasang

3. warna laut

1. danau

2. gempa

3. delta

1. delta2. meand

er3. gelom

bang

Dari table di atas, yang termasuk fenomena geografi perairan ditunjukkan oleh kolom …

A. A, BB. B, CC. C, DD. A, DE. B, D