140810140020_LAPRAK01

10
LAPORAN PRAKTIKUM MATEMATIKA NUMERIK Oleh : RIFKI MUHAMMAD 140810140020 i

description

laporan praktikum metode numerik

Transcript of 140810140020_LAPRAK01

Page 1: 140810140020_LAPRAK01

LAPORAN PRAKTIKUM

MATEMATIKA NUMERIK

Oleh : RIFKI MUHAMMAD

140810140020

Teknik Informatika - UNPAD

i

Page 2: 140810140020_LAPRAK01

I. TUJUAN

Tujuan dari praktikum ini adalah :

1. Pegenalan SciLab

2. Pengenalan fungsi-fungsi yang digunakan dalam SciLab

II. DASAR TEORI

1. Struktur SciLab

Scilab adalah bahasa pemprograman tingkat tinggi, sebagian besar kegunaannya

didasarkan pada seputar kemampuan menspesifikasi banyak komputasi dengan sedikit

baris kode. Scilab melakukan hal ini dengan mengabstraksi tipe data primitive

kepada matriks ekuivalen menurut fungsinya. Program Scilab sudah memiliki text editor

didalamnya. Perintah/kode progam Scilab dapat dituliskan di dalam jendela Scilab

Execution (Scilex) ataupun di jendela SciNotes (text editor Scilab). Namun untuk

praktikum Metode Numerik ini, program dituliskan pada SciNotes.

2. Operator Standar dan Aritmatik

Scilab memiliki operator standar yang digunakan untuk memproses. Operator-

operator ini jika digunakan untuk memproses matriks, maka akan didapatkan hasil

sesuai aturan perhitungan matriks. operator standar itu yaitu:

- Assignment (=)

Memberikan nilai pada variabel menggunakan operator ini.

--> a = 10 a =

10.- Addition (+)

Operator untuk penjumlahan.

-->35+4

ans =

39.

- Subtraction (-)

Operator untuk pengurangan.

1

Page 3: 140810140020_LAPRAK01

-->b=49-10

b =

39.

- Multiplication (*)

Operator perkalian.

-->13*3

ans =

3.

3. Perintah SciLab

a) Vektor

Cara untuk membuat vektor dalam Scilab sebagaimana berikut : (vektor disebut

juga dengan array satu dimensi)

X = [0 ; 2 ; 5]

b) Matriks

Cara untuk membuat matriks dalam Scilab sebagaimana berikut : (matriks disebut

juga array dua dimensi)

A=4 −3 60 5 1

−2 7 8

Perintah pada SciLab sebagaimana berikut :

A = [4 -3 6 ; 0,5,1 ; -2 7 8]

c) Vektor Otomatis

Cara menciptakan vector secara otomatis dari 1 hingga 9 dengan faktor kenaikan

sebesar 0.1.

B = 1:0.1:9

d) Menjalankan Function pada Vektor

Vektor dapat diberlakukan suatu function secara bersamaan dengan perintah :

C = sin(B)

e)

2

Page 4: 140810140020_LAPRAK01

III.HASIL DAN PEMBAHASAN

3

Page 5: 140810140020_LAPRAK01

4

Page 6: 140810140020_LAPRAK01

5

Page 7: 140810140020_LAPRAK01

6

Page 8: 140810140020_LAPRAK01

VI. KESIMPULAN

- Scilab adalah bahasa pemprograman tingkat tinggi, sebagian besar

kegunaannya didasarkan pada seputar kemampuan menspesifikasi banyak

komputasi dengan sedikit baris kode. Scilab melakukan hal ini dengan

mengabstraksi tipe data primitive kepada matriks ekuivalen menurut

fungsinya.

- Dalam SciLab terdapat banyak peritah, dari perinah yang mudah seperti

penjumlahan, perkalian, yang aga menengah seperti vector dan matriks,

hingga perinah yang kompleks seperti membuat fungis – fungsi, contohnya

fungsi factorial & Fibonacci.

7

Page 9: 140810140020_LAPRAK01

Tugas Membuat Fungsi Fibonacci Dengan Fungsi Scilab

function hasil=fibonacci(p,q)

s=zeros(1,10)

s(1)=p;

s(2)=q;

for i = 3: 10

s(i) = s(i-2)+s(i-1);

end

hasil = s;

endfunction

8