5. Kata Pengantar

2
KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr. Wb. Puji syukur allhamdulillah, penulis panjatkan ke khadirat ALLAH SWT atas ridho dan rakhmat-NYA penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul “Pengaruh Silica Fume Terhadap Beton Mutu Tinggi Self Compacting Concrete”. Tak lupa penyusun juga memohon kepada Allah SWT, yang ditangan-Nya tergenggam jiwa kita semua termasuk jiwa Nabi Muhammad SAW yang benar-benar telah menjadi teladan yang sempurna untuk kita ikuti. Laporan penelitian ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat tugas akhir pada program studi Teknik Sipil Jurusan Pendidikan Teknik Sipil Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Universitas Pendidikan Indonesia. Penulis menyadari bahwa dalam laporan ini banyak kekurangan dan sangat jauh dari kata sempurna. Untuk itu, penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang vi

description

hjfn

Transcript of 5. Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

KATA PENGANTARAssalamualaikum Wr. Wb.

Puji syukur allhamdulillah, penulis panjatkan ke khadirat ALLAH SWT atas ridho dan rakhmat-NYA penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul Pengaruh Silica Fume Terhadap Beton Mutu Tinggi Self Compacting Concrete. Tak lupa penyusun juga memohon kepada Allah SWT, yang ditangan-Nya tergenggam jiwa kita semua termasuk jiwa Nabi Muhammad SAW yang benar-benar telah menjadi teladan yang sempurna untuk kita ikuti.Laporan penelitian ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat tugas akhir pada program studi Teknik Sipil Jurusan Pendidikan Teknik Sipil Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Universitas Pendidikan Indonesia.Penulis menyadari bahwa dalam laporan ini banyak kekurangan dan sangat jauh dari kata sempurna. Untuk itu, penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun demi kesempurnaan tulisan ini di masa yang akan datang.

Semoga laporan ini dapat berguna bagi penulis khususnya dan pembaca sekalian pada umumnya.

Wassalamualaikum WR.WBBandung, Januari 2014

Penulis,vi