Hepatitis

20
HEPATITIS AKUT dr.Nia Adriani Sp.A M.Kes

Transcript of Hepatitis

HEPATITIS AKUT

HEPATITIS AKUT

dr.Nia Adriani Sp.A M.Kes

Sumbervirusfesesdarah/Darah berasalCairan tubuhdarah/Darah berasalCairan tubuhdarah/Darah berasalCairan tubuhfecesJalurPenularanfekal-oralPerkutanpermukosaPerkutanpermukosaPerkutanpermukosafekal-oralInfeksikroniktidakyayayatidakPencegahanpra/pasca-paparanimmunisasiimmunisasipra/pasca-paparanskriningDonor darahmodifikasiHidup berisikoimmunisasipaparanmodifikasiHidup berisikoMinum air yang bersih dan amanTipe HepatitisABCDE3DEFINISIHepatitis A adalah penyakit yang mengenai sel-sel hati yang disebabkan oleh virus hepatitis A (HAV).Self-limiting dan memberikan kekebalan seumur hidup

EPIDEMIOLOGI

Afrika, Amerika Selatan, Asia Tengah dan Asia Tenggara hampir 100% anak berusia 10 tahun.Jakarta, Bandung, dan Makassar berkisar antara 35%-45% pada usia 5 tahunDi Papua pada umur 5 tahun prevalensi anti HAV mencapai hampir 100%VIROLOGI HAV adalah virus RNA 27-nm nonenvelop, termasuk genus Hepatovirus, famili PicornavirusBersifat termostabil, tahan asam, dan tahan terhadap empedu sehingga efisien dalam transmisi fekal oral.Infeksi HAV terjadi melalui transmisi serial dari individu yang terinfeksi ke individu yang lain yang rentanTidak menyebabkan terjadinya hepatitis kronis atau persisten.Transmisi HAV pada manusia melalui rute fekal-oral.PATOGENESIS

MANIFESTASI KLINISMalaise, gejala dlu, anoreksia, mual, muntah, rasa tidak nyaman di perut kanan atas, demam, hepatomegli rigan denga nyeri tekan, nyeri kepala dan kadang- kadang diareMasa Praikterik (4 hari-1mgg)Urine berwarna gelap (seperti teh pekat), feses seperti dempul (tidak selalu ada), sklera dan kulit ikterik, anoreksia, lesu, mual, muntah bertambah berat, depresi mental, bradikardia, pruritus , gejala prodormal menurun atau menghilang Fase IkterikIkterik menghilang warna feses kembali normal dalam 4 minggu setelah onsetFase PenyembuhanTerdapat 5 macam gejla klinis :Hepatitis A klasik : Timbul secara mendadak didahului gejala prodromal sekitar 1 minggu sebelum jaundice.Hepatitis A relaps : Timbul 6-10 minggu setelah sebelumnya dinyatakan sembuh secara klinis. Kebanyakan terjadi pada umur 20-40 tahun. Gejala klinis dan laboratoris dari serangan pertama bisa sudah hilang atau masih ada sebagian sebelum timbul relaps. Gejala relaps lebih ringan daripada bentuk pertama.Hepatitis A kolestatik : Terjadi pada 10% penderita simtomatis. Ditandai dengan pemanjangan gejala hepatitis dalam beberapa bulan disertai panas, gatal-gatal dan jaundice.

Hepatitis A protracted : Pada biopsi hepar ditemukan adanya inflamasi portal dengan piecemeal necrosis, periportal fibrosis, dan lobular hepatitis.Hepatitis A fulminan : Paling berat dan dapat menyebabkan kematian, ditandai dengan memberatnya ikterus, ensefalopati, dan pemanjangan waktu protrombin

DIAGNOSISBerdasarkan hasil pemeriksaan IgM anti-HAV.Antibodi ini ditemukan 1-2 minggu setelah terinfeksi HAV dan bertahan dalam waktu 3-6 bulan.IgG anti-HAV dapat dideteksi 5-6 minggu setelah terinfeksi, bertahan sampai beberapa dekade, memberi proteksi terhadap HAV seumur hidup.

PENATALAKSANAANIstirahat Pencegahan terhadap bahan hepatotoksikPasien dirawat jika :Muntah hebat, dehidrasi dengankesulitan masukan per oralKadar SGOT-SGPT > 10 kali nilai normalEnsefalopatiKoagulopatiTidak ada terapi medikamentosa khusus karena pasien dapat sembuh sendiri (self-limiting disease).

PENCEGAHANPencegahan Umum Perbaikan higiene makanan-minumanPerbaikan sanitasi lingkungan dan pribadiIsolasi pasien (sampai dengan 2 minggu sesudah timbuh gejala).Pencegahan KhususImunisasi HEPATITIS EVIROLOGIVirus hepatitis E mempunyai diameter 32-34 nm, berbentuk sferis dan merupakan partikel yang tidak mempunyai penutup. Merupakan virus RNA yang terdiri dari 7500 pasang nukleotida rantai tunggal.16EPIDEMIOLOGIDi Indonesia terjadi wabah hepatitis E di Kalimantan Tengah pada tahun 1987-1988 dengan jumlah penderita 2000 orang.Di Republik Kirgiz, Uni Soviet pada tahun 1955-1956 menyerang 10800 penderita terutama anak muda sampai usia pertengahan.Di Burma dan Nepal pada tahun 1976 dengan 20000 dan 10000 kasus.GAMBARAN KLINISMasa inkubasi 2-9 migguSubklinis,tidak dapat dikenali karena memberikan gejala seperti flu Bentuk klinis yang manifes dengan ikterus akan sembuh sendiri seperti pada hepatitis A.Perbaikan hiperbilirubinemia dan ALT dicapai setelah tiga minggu sejak mulai timbulnya sakit.DIAGNOSISDiagnosis hepatitis E akut:Mikroskop elektron imun (IEM): memeriksa virus pada tinja penderita.Deteksi antibodi spesifik terhadap virus yang menggunakan fluoresecent antibody-blocking assay.IgM dan IgG anti HEV secara western blot dan EIA; IgM anti HEV ditemukan satu minggu timbulnya gejala klinisPCR untuk mencari RNA HEV dari serum tinjaPENCEGAHANBelum ada vaksin HEVPenyediaan air bersih