Kegunaan Tendon Prategang(1)

1
Kegunaan Tendon Prategang 1. Pada prategang linier, untuk dapat memberikan gaya konsentris atau eksentris dalam arah longitudinal elemen (gaya prategang pada balok) yang berupa gaya tekan yang memberikan prategang pada penampang di sepanjang bentang suatu elemen struktural sebelum bekerjanya beban mati dan beban hidup tranversal atau beban hidup transien, untuk itu diperlukan adanya tendon sebagai perantara supaya gaya tersebut dapat diberikan secara longitudinal di sepanjang atau sejajar dengan sumbu komponen struktur. 2. Untuk memulihkan retak dan defleksi, karena baja prategang yang dibutuhkan untuk menghasilkan gaya prategang di dalam komponen struktur prategang secara aktif memberi beban awal pada komponen struktur sehingga memungkinkan terjadinya pemulihan retak dan defleksi 3. Dengan adanya tendon maka dapat dilakukan pengontrolan besarnya prategang, suatu sistem struktur dapat dibuat fleksibel atau kaku tanpa mempengaruhi kekuatannya.

description

Kegunaan Tendon Prategang(1)

Transcript of Kegunaan Tendon Prategang(1)

Kegunaan Tendon Prategang

1. Pada prategang linier, untuk dapat memberikan gaya konsentris atau eksentris dalam arah longitudinal elemen (gaya prategang pada balok) yang berupa gaya tekan yang memberikan prategang pada penampang di sepanjang bentang suatu elemen struktural sebelum bekerjanya beban mati dan beban hidup tranversal atau beban hidup transien, untuk itu diperlukan adanya tendon sebagai perantara supaya gaya tersebut dapat diberikan secara longitudinal di sepanjang atau sejajar dengan sumbu komponen struktur.2. Untuk memulihkan retak dan defleksi, karena baja prategang yang dibutuhkan untuk menghasilkan gaya prategang di dalam komponen struktur prategang secara aktif memberi beban awal pada komponen struktur sehingga memungkinkan terjadinya pemulihan retak dan defleksi3. Dengan adanya tendon maka dapat dilakukan pengontrolan besarnya prategang, suatu sistem struktur dapat dibuat fleksibel atau kaku tanpa mempengaruhi kekuatannya.