Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

13
ULANGAN TENGAH SEMESTER I (SATU) TAHUN PELAJARAN 2016/2017 ULANGAN TENGAH SEMESTER I (SATU) TAHUN PELAJARAN 2016/2017 Petunjuk Umum : 1. Bacalah doa sebelum mengerjakan soal! 2. Tulis identitas pada tempatnya (titik-titik)! 3. Periksalah soal dengan teliti sebelum mengerjakan soal! 4. Periksa kembali jawaban sebelum diserahkan kepada pengawas atau guru! Karya : RACHMAH SAFITRI SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) MENTARI INDONESIA MENTARI INDONESIA Melindungi Menyayangi Mata Pelajaran Nama Siswa : Hari/Tanggal : Kelas VI : Start

Transcript of Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

Page 1: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

ULANGAN TENGAH SEMESTER I (SATU) TAHUN PELAJARAN 2016/2017ULANGAN TENGAH SEMESTER I (SATU) TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Petunjuk Umum :1. Bacalah doa sebelum mengerjakan soal!

2. Tulis identitas pada tempatnya (titik-titik)!3. Periksalah soal dengan teliti sebelum mengerjakan soal!

4. Periksa kembali jawaban sebelum diserahkan kepada pengawas atau guru!

Karya : RACHMAH SAFITRI

SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT)SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT)MENTARI INDONESIAMENTARI INDONESIA

Melindungi Menyayangi

Mata Pelajaran :Nama Siswa :Hari/Tanggal :Kelas VI :

Start

Page 2: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

A. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar !

1. ( -145 ) + (-200 ) = ….

2. ( 100 + 150 ) x ( -4 ) = ….

3. ( 90 : (-5 ) ) + 205 = ….

4. ( 45 x ( -6)) + ( 45 x 10 ) = ….

Page 3: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

5. Kakak Ani membeli perlengkapan alat tulis di sebuah toko buku. Ia membeli 4 buah buku tulis yang satu harga buku tulis Rp. 2.700 , 6 pulpen dengan 1 pulpen Rp.1.500 serta buku gambar 1 buah Rp. 5.500 Berapakah uang yang harus di bayar oleh kakak Ani = ….

6. FPB dan KPK dari 64 dan 84 adalah ….

7. FPB dan KPK dari 20, 35 dan 50 adalah ….

Page 4: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

8. Ibu pergi ke pasar setiap 5 hari sekali, Tante Dina pergi ke pasar setiap 6 hari sekali dan Bibi pergi ke pasar setiap 8 hari sekali. Kapankah mereka pergi ke pasar secara bersama-sama ….

9. Ibu Rita membeli buah-buahan di pasar. Ia membeli 40 buah jeruk, 60 buah apel dan 50 buah pear. Buah-buahan tersebut akan di taruh di piring buah. berapakah piring yang dibutuhkan ….

Page 5: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

10. 17 ³ = ….

11. 25 ³ = ….

12. ³√1.331 = ….

Page 6: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

13. 5³ + 15³= ….

14. 7 ³ x 3 ³ = ….

15. ³√3.375 - ³√1.441 = ….

Page 7: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

16. Sebuah kubus memiliki volume 17.576cm³ . Berapakah panjang rusuknya= ….

17. 5 hektare = ….. m²

18. 6 liter = …. cm³

Page 8: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

19. 10 hm² + 20 are = …m²

20. 3000 ml + 3 m³ = …. Liter

21. Rumus dari Debit adalah ….

Page 9: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

22. Sebuah air kran mengalir dengan volume 3000 liter dalam waktu 1 menit berapakah debitnya …. Liter/detik

23. 3 00 liter / menit = …. cm³/ detik

24. 4 m³/ jam = …. Liter / menit

Page 10: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

25. Seorang pengendara motor mengisi bensin di Pom Bensin dengan volume 6 liter Dalam waktu 2 menit berapakah debitnya …. Ml/detik

26. Rumus kecepatan adalah …

27. Sebuah motor dengan kecepatan 60km/jam dalam waktu 30 menit berapa jarak Jarak yang ditempuh …km

Page 11: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

28. 15 km/ jam = …. Km/ menit

29. 50 meter / menit = km / detik …

30. Sebuah mobil dengan kecepatan 100km/ jam jarak yang ditempuhnya 10 kmBerapa waktu yang ditempuh dalam … meter

Page 12: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

31. Rumus Luas Lingkaran adalah ….

32. Rumus Keliling dari lingkaran adalah …

33. Sebuah lingkaran dengan jari-jari 14cm, maka luas lingkaran tersebut ….

Page 13: Soal digital matematika kelas 6 persiapan uts 1 ( satu )

34. Sebuah lingkaran dengan diameter 10cm , maka luas lingkarannya ….

35. Lingkaran yang memiliki jari-jari 21cm , maka keliling lingkarannya …