Operasi aritmatika kecuali operasi bitwise

Post on 20-Jul-2015

403 views 6 download

Transcript of Operasi aritmatika kecuali operasi bitwise

Operasi Aritmatika kecuali Operasi BitwiseKelompok 1

Nama : -Ade Rosdiani (12131653)

-Siti Khotimah (12131846)

-Carolina siska U. (12132160)

-Dorisna Samosir (12133758)

-Lia Nur Fatimah (12136314)

-Morynna Eka F. (12136371)

-Mustofa Anto Prawiro (12135603)

Kelas : 12.2C.O4

Pengertian Operator

Operator atau tanda operasi adalah suatu tanda atau simbol yang biasa dilibatkan dalam program untuk melakukan suatu operasi atau manipulasi.

Operator Aritmatika

Operator yang digunakan untuk melakukan operasi penjumlahan, pengurangan, pembagian, dan perkalian atau operator yg digunakan untuk melakukan perhitungan pada bilangan.

operator pemberi nilai aritmatika diantaranya :

Operasi Keterangan

Pow

Pangkat

Sqrt Akar

* = Perkalian

% = Modulus

operator pemberi nilai aritmatika diantaranya :

Operasi Keterangan

/ =

Pembagian

+ =Penjumlahan

- = Pengurangan

Pangkat

Akar

Perkalian

Modulus / Hasil Bagi

Pembagian

Penjumlahan

Pengurangan

Operator Relasi

Operator Relasi digunakan untuk membandingkan dua buah nilai. Hasil perbandingan operator ini menghasilkan nilai numerik 1 (True) atau 2 (False).

Operator Keterangan

== Sama Dengan ( bukan pemberi nilai)

!= Tidak Sama dengan

> Lebih Dari

< Kurang Dari

>= Lebih Dari sama dengan

<= Kurang Dari sama dengan

Operator Logika

Operator Keterangan

&& Operator Logika AND

| | Operator Logika OR

! Operator Logika NOT

Operator Logika ANDOperator logika AND digunakan untuk menghubungkan dua atau lebih ekspresi relasi, akan dianggap BENAR, bila semua ekspresi relasi yang dihubungkan bernilai BENAR.

Operator Logika OR Operator logika OR digunakan untuk menghubungkan dua atau lebih ekspresi relasi, akan dianggap BENAR, bila salah satu ekspresi relasi yang dihubungkan bernilai BENAR dan bila semua ekspresi relasi yang dihubungkan bernilai SALAH, maka akan bernilai SALAH.

Operator Logika NOT Operator logika NOT akan memberikan nilai kebalikkan dari ekspresi yang disebutkan. Jika nilai yang disebutkan bernilai BENAR maka akan menghasilkan nilai SALAH, begitu pula sebaliknya

Hasil dari proses logika

Hasil dari proses logika