Advance Seller Report

24
Cara Membaca & Menggunakan Seller Report 04.00 Sore WIB Strictly Confidential Penting : Hanya dapat dibuka pada komputer & laptop (tidak pada Ipad dan HP) Browser : Google Chrome (Disarankan)

Transcript of Advance Seller Report

Page 1: Advance Seller Report

Cara Membaca & Menggunakan

Seller Report

04.00 Sore WIB

Strictly Confidential

• Penting : Hanya dapat dibuka pada komputer & laptop (tidak pada Ipad dan HP)

• Browser : Google Chrome (Disarankan)

Page 2: Advance Seller Report

2 Membaca Seller Report

Agenda

3 Bagaimana cara saya menggunakan laporan tersebut?

1 Mengapa data?

2

Page 3: Advance Seller Report

Mengapa kami peduli terhadap data?

3

DATA = GROWTH

Page 4: Advance Seller Report

Data memberikan saya informasi yang perlu saya tahu untuk bertumbuh!

4

Produk A

Produk B

Produk C

Kunjungan

Halaman/Traffic

10,000

5,000

2,000

Tingkat Konversi

1%

2%

5%

Produk Terjual

100

100

100

Kompetitivitas

Harga

Tidak Kompetitif

Kompetitif

Kompetitif

BAGAIMANA CARA SAYA

BERTUMBUH?

Page 5: Advance Seller Report

Studi kasus: Bagaimana cara menggunakan data untuk bertumbuh?

5

PRODUK A

Kunjungan Halaman / Traffic

Tingkat Konversi

Kompetitivitas Harga

10,000

1%

Tidak Kompetitif

Bagaimana cara saya meningkatkan sales?

Traffic Tinggi : Produk popular

Tingkat Konversi Rendah : Konten dan atau harga

yang tidak menarik

Harga yang Tidak Kompetitif : Harga lebih tinggi dari

pasaran

“Dengan mengubah harga / konten, saya dapat

meningkatkan tingkat konversi dan meningkatkan

penjualan!”

Page 6: Advance Seller Report

Studi kasus: Bagaimana cara menggunakan data untuk bertumbuh?

6

PRODUK C

Kunjungan Halaman / Traffic

Tingkat Konversi

Kompetitivitas Harga

2,000

5%

Competitive

Bagaimana cara saya meningkatkan sales?

Traffic Rendah : Marketing + Promosi

Tingkat Konversi Tinggi : Produk yang baik

(konten & harga)

Harga yang kompetitif

Dengan mengarahkan traffic melalui marketing &

promosi, saya dapat meningkatkan traffic &

meningkatkan penjualan!

Page 7: Advance Seller Report

Sebelum kita memulai…

7

■ Kami sangat mengharapkan feedback dari Anda! Beri tahu kami apa yang Anda suka

dan tidak suka dari report ini

■ Jika ada pertanyaan mengenai arti dari istilah yang digunakan, harap mengacu pada

tab Definisi

■ Jika ada pertanyaan lebih lagi, mohon untuk menghubungi Account Manager Anda

INGAT!

Page 8: Advance Seller Report

2 Membaca Seller Report

Agenda

3 Bagaimana cara saya menggunakan laporan tersebut?

1 Mengapa data?

8

Page 9: Advance Seller Report

Seller Report ini mempunyai 4 bagian utama yang dibuat dengan fokus khusus untukmemberikan Anda hal-hal yang Anda perlukan untuk bertumbuh

9

COVER 4 BAGIAN

1. Performa mingguan

■ Metric penting yang harus saya perhatikan

■ Bagaimana peringkat saya pada setiap

kategori?

2. Performa produk Anda

■ Peforma produk bestseller saya

■ Apa langkah berikutnya untuk bertumbuh?

3. Performa produk Anda – Detail penuh

■ Data lengkap untuk analisa mendalam

4. Definisi

Toko ABCD

Page 10: Advance Seller Report

Tampilan dari Tab Performa Mingguan

10

PERFORMA

MINGGUANBAGIAN KUNCI

1. Rangkuman > Garis besar performa metrik Anda

2. Keanekaragaman produk > portfolio kesehatan SKU Anda

3. Konten > SKU masuk dan keluar

4. Harga > SKUs dengan harga tidak kompetitif

1

2

3

4

Page 11: Advance Seller Report

Mari kita melihat proses pembelian pelanggan untuk dapat mengerti mengenaikunjungan halaman, tingkat konversi, dan jumlah produk terjual. Tiga metric penting yang harus dimonitor.

11

1 Pelanggan melihat produk

2 Pelanggan membeli produk

Produk terjual = 1

Kunjungan halaman = 10

Tingkat konversi= = 10%Produk terjual

Kunjungan

halaman

Bagaimana ini terlihat secara data?Perjalanan Pelanggan

Page 12: Advance Seller Report

Tab Performa Mingguan bagian (1/2) – Bagian pertama adalah “Performa Saya” memperlihatkan rangkuman metric-metric yang penting

12

PERFORMA

MINGGUAN

APA YANG BISA SAYA LAKUKAN?

Kunjungan halaman/

Traffic (F)

x Tingkat konversi (E)

= Produk terjual (D)

x Rata-rata harga produk (C)

= Gross penjualan (A)

Marketing & ikut pada

promosi-promosi dari Lazada

Memperbaiki konten & harga

A

B

C

D

E

F

Note: F x E = D (Web)

Note: D x C = A

D mencakup D (Web) dan D (App)

Page 13: Advance Seller Report

Tab Performa Mingguan bagian (1/2). Lanjutannya adalah adalah gross-to-net penjualan dimana Anda bisa melihat bagaimana cara mendapatkan net penjualan

13

PERFORMA

MINGGUAN

APA YANG BISA SAYA LAKUKAN?

Pembatalan Barang oleh

Pelanggan

Pembatalan Barang oleh

Penjual

Pembatalan Barang oleh

lazada

Siap untuk Dikirim

■ Proses barang secara tepat waktu

■ Pastikan Stok Anda cukup

■ Pastikan Harga Produk Benar

■ Pastikan Detil Konten Tepat

■ Proses order secara tepat waktu (tertunda < 24

hours, RTS/siap untuk dikirim < 48 hours).

■ Pastikan Harga & Detil benar

■ Pemberian Tag yang benar pada order sebagai

“Siap untuk Dikirim / RTS”

Pengembalian Barang■ Pastikan produk yang benar yang dikirimkan

■ Penulisan konten yang akurat di Lazada

Gross penjualan : Penjualan yang dihasilkan oleh

barang yang telah disampaikan, termasuk yang dibatalkan,

sedang dalam pengiriman, pengiriman gagal, dan dikembalikan

Net penjualan : Penjualan yang dihasilkan oleh

barang yang telah disampaikan, TIDAK TERMASUK yang

dibatalkan, siap untuk dikirim, dikirimkan, pengiriman gagal dan

pengembalian barang

Page 14: Advance Seller Report

Tab Performa Mingguan bagian (2/2) - Bagian kedua adalah “Top Kategori” yang memperlihatkan bagaimana performa Anda dibandingkan dengan para seller danproduk Anda yang lain

14

TOP KATEGORI

METRIC PENTING

1. Gross penjualan

2. Peringkat Seller

3. Tingkat konversi – Web (tidak termasuk App)

4. Kunjungan halaman– Web (tidak termasuk App)

Note! Bagian diurutkan

berdasarkan dari Gross

penjualan tertinggi1

2

3

4

Page 15: Advance Seller Report

Tab Performa Produk adalah Tab yang paling penting!Di tab ini terdapat saran terbaik kami untuk meningkatkan sales Anda

15

PERFORMA

PRODUK ANDA

BAGIAN PENTING

1. PRODUK BESTSELLER SAYA

> Apa saja produk best-seller saya?

2. PRODUK YANG PERLU

DISEDIAKAN ULANG

> Pastikan SKU yang laris mempunyai

stok!

3. HARGA YANG TIDAK KOMPETITIF

> Mengoptimalkan harga akan membantu

meningkatkan tingkat konversi

4. TRAFFIC TINGGI, KONVERSI

PRODUK RENDAH

> Jika mengoptimalkan harga & konten,

bisa sangat meningkatkan penjualan!

Page 16: Advance Seller Report

Studi Kasus 1: Tab Performa Produk

16

1. Bergabunglah dalam promosi untuk meningkatkan eksposur Anda! Promosi-promosi berikutnya dapat dilihatpada Seller Center

3. Bergabunglah bersama Pelatihan Konten di Lazada University untuk mempelajari bagaimana meningkatkankonversi!

4. Tambahkan stok untuk menghindari kehilangan penjualan - Hubungi suplier Anda untuk kembali menyediakanstok!

7. Ubah harga produk Anda untuk membuat tawaran Anda menjadi lebih menarik dan meningkatkan penjualan!

Page 17: Advance Seller Report

Studi Kasus 2: Tab Performa Produk

17

• Tambahkan Stok

• Traffic SKU Anda sudah cukup tinggi, namun harga masih belum kompetitif.

• Untuk harga yang sudah kompetitif -> Traffic sudah tinggi, tapi konversi rendah -> buat konten Anda lebih menarik.

• Untuk harga yang tidak dapat dibandingkan -> Traffic sudah tinggi, tapi konversi rendah -> Konten atau Harga

Note! Bagian diurutkan

berdasarkan dari Traffic

Page 18: Advance Seller Report

Dua Tab yang tersisa berguna untuk memberitahu Anda detail dan definisi darisemua data dan istilah yang digunakan pada Seller Report ini

18

DETAIL PENUH

Anda bisa masuk ke Tab ini setelah Anda me-review 2 tab sebelumnya dan

Anda ingin melakukan analisa secara lebih mendetail

DEFINISI

Semua definisi ada pada Tab terakhir ini – Mohon mengacu pada Tab

ini untuk semua pertanyaan mengenai istilah-istilah yang digunakan!

Page 19: Advance Seller Report

2 Membaca Seller Report

Agenda

3 Bagaimana cara saya menggunakan laporan tersebut?

1 Mengapa data?

19

Page 20: Advance Seller Report

Berdasarkan dari pengalaman kami untuk mencari cara membantu Andabertumbuh, kami menyarankan Anda memulai dengan menghabiskan 15 menitsetiap minggunya me-review laporan ini

20

■ Performa Saya – Apakah saya bertumbuh minggu lalu? Apakah pertumbuhan saya terjadi karena

kunjungan halaman yang meningkat, atau karena tingkat konversi?

■ Top Kategori Saya – Kategori mana yang bisa meningkatkan pertumbuhan saya? Apakah ranking saya

telah meningkat?

5 min

■ Produk Bestseller Saya – Apa yang bisa saya lakukan untuk meningkatkan sales pada produk bestseller

saya?

■ ACTION! Hubungi supplier untuk menyediakan kembali stok SKU yang sudah hampir habis!

■ ACTION! Ubah harga pada produk dengan harga kurang kompetitif untuk meningkatkan sales!

■ ACTION! Tambahkan detail (photo, informasi, garansi) pada konten Anda untuk meningkatkan tingkat

konversi!

10 min

Hanya 15 menit, setiap Selasa pagi

1

2

Langkah Anda tanyakan kepada diri Anda

GROWTH!

Page 21: Advance Seller Report

21

Partner Support Center

Jangan ragu menghubungi

https://sellercenterid.zendesk.com/hc/en-us/categories/200915898-FAQ

[email protected]

(021) 80630211

Frequently Asked Questions (FAQ)

Partner Support Center

untuk pertanyaan selanjutnya

Page 22: Advance Seller Report

22

Add Account LINE

Add account Line kami di bawah ini:

Untuk mendapatkan informasi-informasi terkini di Lazada

@lazadasellernews

Page 23: Advance Seller Report

23

Lazada Seller Center Mobile App

Sekarang Anda bisa mengakses bisnis Anda dimanapun dan kapanpun hanya

dengan satu sentuhan

Page 24: Advance Seller Report

Sesi Tanya Jawab

Terima Kasih

• Mohon untuk mengisi formulir feedback setelah pelatihan