ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini...

17
ASUH GANG DI B Dia PR U HAN KE GGUAN BANGSA jukan Gu Syarat- Pen ROGRAM F UNIVERS EPERAW N SISTEM AL MEL S KAR una Melen -Syarat U ndidikan FITRA MSTUDI FAKULTA ITAS MU WATAN M PERN LATI II R SURAKA RYA TULIS ngkapi Tu Untuk Me Diploma Disusun o A ANGGUN J200100 DIPLOM AS ILMU UHAMMA 2013 N PADA NAFASA RSUD D ARTA S ILMIAH ugas-Tug nyelesaik III Kepe oleh : N PRADIPT 0013 MA III KE U KESEH ADIYAH 3 An. M D AN: PNE Dr. MOE H as dan M kan Progr rawatan TA EPERAW HATAN H SURAK DENGA EUMON EWARD Memenuhi ram WATAN KARTA AN NIA I

Transcript of ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini...

Page 1: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

ASUHGANG

DI B

Diaj

PR

U

HAN KEGGUANBANGSA

jukan GuSyarat-

Pen

ROGRAMF

UNIVERS

EPERAWN SISTEMAL MEL

S

KAR

una Melen-Syarat Undidikan

FITRA

MSTUDIFAKULTA

ITAS MU

WATANM PERNLATI II RSURAKA

RYA TULIS

ngkapi Tu

Untuk MeDiploma

Disusun o

A ANGGUNJ200100

DIPLOMAS ILMUUHAMMA

2013

N PADA NAFASARSUD D

ARTA

S ILMIAH

ugas-TugnyelesaikIII Kepe

oleh :

N PRADIPT0013

MA III KEU KESEH

ADIYAH3

An. M DAN: PNEDr. MOE

H

as dan Mkan Progrrawatan

TA

EPERAWHATAN H SURAK

DENGAEUMONEWARD

Memenuhi ram

WATAN

KARTA

AN NIA

I

Page 2: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

ii 

Page 3: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

iii

Page 4: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

iv

Page 5: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

v

Page 6: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

vi 

“MOTTO “

Allah tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai

dengankesanggupanya

(QS. Al Baqarah 286)

Musuh yang paling berbahaya diatas dunia ini adalah penakut dan

bimbang. Teman yang paling setia hanya keberanian dan keyakinan

yang teguh

( Andrew Jackson )

Suatu pekerjaan tidak akan berguna dan berdaya guna apabila tidak

diawali dengan niat yang benar

( HR. Bukhori dan Muslim )

Sekarang boleh kecewa dan sedih. Tapi besok dan seterusnya harus

lebih baik lagi dari hari ini

( Penulis )

Pengalaman dan kegagalan adalah guru yang paling baik

( Penulis )

Untuk menggapai sesuatu harus melalui proses

( Penulis )

Page 7: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

vii 

PERSEMBAHAN

Ku persembahkan kepada :

1. Bapak Jadi dan mama Imung tercinta yang telah membesarkan aku

dan selalu mengiringi setiap langkah serta usaha ku dengan kasih

sayang, selalu memberi semangat dan curahan do’a sucinya

2. Om Jerry dan tante Vera terima kasih, berkat om dan tante juga aku

bisa seperti ini

3. Bibi Ita terima kasih, atas suport dan do’anya

4. Untuk adek-adek ku Virginia, Bachtiar, dan ponak - ponakan ku dek

Hanum, Yosafat, Vischa, Keylo, senyum, canda, dan ceria kalian

yang memberiku semangat dan harapan

5. Bunda Endang pembimbing KTI, terimakasih atas bimbingannya,

bunda selalu sabar untuk membimbing kami, selalu mau menampung

keluhan kami, dan selalu memberi suport dan dukungan kepada kami

6. Teman – teman STASE ANAK terimakasih atas kerjasamanya

7. Teman – teman AKPER angkatan 2010 kelas A selamat dan sukses

selalu

8. Teman ku khususnya Linda Puspitasari ( Ondol ), terimakasih atas

kebersamaan, semangat dan motivasinya yang selalu kau berikan

Page 8: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

viii 

9. Teman – teman kost KENARI II, yang aku sayangi terutama Stella dan

Rachma, walau aku baru kost 4 bulan, namun kalian telah mengisi

hari-hariku dengan kebersamaan dan persaudaraan

10. Terimakasih juga untuk teman-teman PEMPROV, khususnya Mbak

Lia, Mas Hery, Mirza, Hijrah, Hazwin, selalu memberi masukan,

semangat, dan motivasi

11. Untuk bis Taruna, Safari, dan Budi Rahayu terimakasih telah

menjemputku ke kampus dan mengantar ku pulang kerumah selama

hampir 3 tahun ini

Page 9: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

ix 

KATA PENGANTAR

 

 

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillahirobil’alamin, segala puji dan syukur penulis panjatkan

kehadirat Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya

kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan Karya Tulis

Ilmiah dengan judul “ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN

GANGGUAN SISTEM PERNAFASAN: PNEUMONIA DI BANGSAL

MELATI II RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA”. Penulis menyadari bahwa

banyak pihak yang terkait dan terlibat dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini,

maka penulis pada kesempatan ini, dengan segala kerendahan dan ketulusan hati

penulis ingin menyampaikan terimaksih kepada :

1. Bapak Prof. Bambang Setiaji, MM, selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Surakarta, yang memberikan ijin untuk melaksanakan

pengambilan kasus untuk tugas akhir di RSUD Dr. Moewardi Surakarta.

2. Arif Widodo, A.Kep., M. Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Ibu Winarsih Nur A, S.Kep., Ns., M.Kep selaku Kaprodi Keperawatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Ibu Arina Maliya, S.Kep.,Msi.Med, selaku Pembimbing akademik

Keperawatan DIII kelas A Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Page 10: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

 

1. Ibu Endang Zulaicha S,S.Kp selaku Pembimbing KTI, terima kasih atas

bimbingan dan asuhannya selama ini.

2. Ibu Irdawati S.Kep.,Ns.,M.Si.Med selaku penguji kedua, terima kasih

telah memberi masukan dan saran.

3. Direktur beserta staf RSUD Dr. Moewardi Surakarta.

4. Ayah Sujadi dan bunda Murningsihyang selalu memberi support, dan

do’a.

5. Teman-teman Team Anak dan teman-teman Akper angkatan 2010

khususnya kelas A, yang telah memberikan dukungan kepada penulis.

6. Dan untuk semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan.

Semoga amal dan kebaikannya yang telah diberikan mendapat imbalan

dari Allah SWT.

Atas bantuan yang telah diberikan, penulis mengucapkan banyak

terimakasih, semoga mendapatkan ridho dan balasan dari Allah SWT dan semoga

karya sederhana ini dapat bermanfaat.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, 22 Juli 2013 Fitra Anggun Pradipta Penulis 

Page 11: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xi 

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN GANGGUAN SISTEM PERNAFASAN: PNEUMONIA DI RUANG MELATI II RSUD Dr.

MOEWARDI SURAKARTA (Fitra Anggun Pradipta, 2013, 83 halaman)

ABSTRAK

Latar Belakang: Pneumonia hingga saat ini masih tercatat sebagai masalah kesehatan utama pada anak di negara berkembang. Pneumonia merupakan penyebab utama morbiditas dan mortalitas anak berusia dibawah lima tahun (balita). Tujuan : Untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem pernafasan: pneumonia meliputi pengkajian, intervensi, implementasi, dan evaluasi keperawatan. Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu, dan insomnia. Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3x24 jam didapatkan sesak nafas dan batuk-batuk belum berkurang, suhu tubuh belum stabil, nutrisi terpenuhi dengan diet yang telah terprogram dari RS, dan klien menunjukkan adanya penambahan frekuensi tidur. Kesimpulan:Dari hasil asuhan keperawatan yang dilakukan oleh penulis, masalah yang teratasi hanya satu yaitu insomnia, masalah insomnia dapat teratasi karena adanya pemberian O2 untuk mengurangi sesak nafas, sesak nafas penyebab klien insomnia, tindakan keperawatan yang lain menganjurkan keluarga untuk memberi situasi yang nyaman, dan menganjurkan ibu untuk selalu ada di dekat klien. Kata Kunci: Bersihan nafas tidak efektif, hipertermia, nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh, insomnia.

Page 12: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xii 

NURSING CARE FOR CHILD Mr. M WITH RESPIRATORY SYSTEM DISORDERS: PNEUMONIA IN MELATI ROOM II DR. MOEWARDI

HOSPITALOF SURAKARTA (Fitra Anggun Pradipta, 2013, 83 pages)

ABSTRACT

Background: Pneumonia still listed as a major health problem children developing countries. Pneumonia a major cause of morbidity and mortality for fewer than five years old children (toddlers). Aims: To determine about nursing care to patients with respiratory system disorders: pneumonia includes assessment, intervention, implementation, and nursing evaluation. Results: Nursing diagnosis that appears in this case is less effective of respiratory cleaning, hyperthermia, malnutrition from the requirement, and insomnia.After performs the nursing care for about 3 x 24 hours, it’s obtained of shortness of breath and coughing has not diminished yet, instable of body temperature, nutrients are met with a diet that has been programmed from the hospital, and client shows the addition of sleeping frequency. Conclusion: based on nursing care has been done by the writer, the problem may be solved here is only one, that is insomnia, insomnia problem may be solved because of O2 giving to diminish shortness of breath, shortness of breath causes insomnia to the client, the other nursing action is recommends to the family to provides about comfort situation, and recommend to mother in order to be stay closes besides the client. Keywords: Less effective of respiratory cleaning, hyperthermia, malnutrition from body requirement, insomnia.

Page 13: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xiii 

DAFTAR ISI Halaman

HALAMAN JUDUL .................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................... iii

HALAMAN LEMBAR PERNYATAAN ORIGINALITAS ..................... iv

HALAMAN PERNYATAAN PUBLIKASI............................................. . v

HALAMAN MOTTO ................................................................................ vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................. vii

KATA PENGANTAR ................................................................................ ix

ABSTRAK .................................................................................................. xi

ABSTRACT ................................................................................................ xii

DAFTAR ISI .............................................................................................. xiii

DAFTAR GAMBAR................................................................................... xv

DAFTAR TABEL.................................................................................... ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN................................................................................ xvii

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................... 1

A. Latar Belakang ............................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .......................................................................... 2

C. Tujuan penulisan ............................................................................. 2

D. Manfaat .......................................................................................... 3

BAB II TINJAUAN TEORI ...................................................................... 4

A. Pengertian ........................................................................................ 4

B. Etiologi ............................................................................................ 5

C. Manifestasi Klinis .......................................................................... 5

Page 14: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xiv 

D. Patofisiologi ................................................................................... 7

E. Pathway ........................................................................................... 9

F. Klasifikasi Klinis ............................................................................. 10

G. Komplikasi ...................................................................................... 11

H. Pemeriksaan Penunjang .................................................................. 11

I. Penatalaksanaan Medis ................................................................... 12

J. Pencegahan ..................................................................................... 13

K. Konsep Tumbuh Kembang ............................................................. 13

L. Pengkajian Penyakit ....................................................................... 16

M. Fokus Intervensi ............................................................................. 16

BAB III ASUHAN KEPERAWATAN ..................................................... 24

A. Pengkajian ................................................................................ 24

B. Data Fokus ............................................................................... 36

C. Analisa Data ............................................................................. 38

D. Diagnosa keperawatan ............................................................. 40

E. Intervensi Keperawatan ............................................................. 41

F. Implementasi Keperawatan ....................................................... 51

G. Evaluasi Keperawatan ............................................................... 59

BAB IV PEMBAHASAN ....................................................................... 63

A. Pengkajian Kasus ............................................................................ 63

B. Asuhan Keperawatan .................................................................... 68

BAB V PENUTUP .................................................................................. 80

A. Kesimpulan ..................................................................................... 80

B. Saran .............................................................................................. 81

DAFTAR PUSTAKA

Page 15: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xv 

DAFTAR GAMBAR

Pathway 2.1................................................................................................. 9

Genogram 3.1.............................................................................................. 26

Page 16: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xvi 

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1...................................................................................................... 27

Tabel 3.2...................................................................................................... 34

Tabel 3.3...................................................................................................... 35

Tabel 3.4...................................................................................................... 38

Tabel 3.5...................................................................................................... 41

Tabel 3.6...................................................................................................... 51

Tabel 3.7...................................................................................................... 59

Page 17: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. M DENGAN ...Hasil: Diagnosa keperawatan yang muncul dari dari kasus ini adalah bersihan nafas tidakefektif, hipertermi, nutrisi kurang dari kebutuhan tu,

xvii 

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Foto Copy Penulisan Asuhan Keperawatan

Lampiran 2. Z-score

Lampiran 3. Foto Copy Informed Consent

Lampiran 4. Foto Copy Lembar Konsul

Lampiran 5. Daftar Riwayat Hidup