Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

download Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

of 58

Transcript of Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    1/58

    IMPLEMENTATION OF OCCUPATIONAL

    SAFETY AND HEALTH

    SEMESTER 7

    PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER

    UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG DJATI

    CIREBON

    2014

    1

    P E G A N G A N

    M A H A S I S W A

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    2/58

    BLOK HPK 274

    IMPLEMENTATION OF OCCUPATIONAL SAFETYAND HEALTH

    Disiplin Ilmu yang terlibat:

    Ilmu Kedokteran

    Okupasi

    2

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    3/58

    Visi Fakultas Kedkteran !ns"agati #irebn :

    Terwujudnya dokter lulusan FK Unswagati yang

    mampu memberikan pelayanan kesehatan primer

    dengan pendekatan kedokteran keluarga yang

    komprehensif, bermutu, profesional, etis, dan

    mampu menghadapi globalisasi kesehatan serta

    memiliki keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan

    Y!"

    $isi Fakultas Kedkteran !ns"agati

    #irebn :

    enyelenggarakan pendidikan kedokteran

    berbasis kompetensi dokter Indonesia dalam

    melaksanakan praktik kedokteran"

    enyelenggarakan pendidikan kedokteran yang

    bermutu dan terakreditasi sehinggamenghasilkan dokter yang bermutu dan

    profesional"

    enyelenggarakan penelitian kesehatan dan

    pengabdian masyarakat guna mendukung

    pendidikan kedokteran pelayanan primer

    dengan pendekatan kedokteran keluarga"

    3

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    4/58

    enjadikan dokter lulusan Fakultas Kedokteran

    Unswagati mampu memberikan pelayanan

    kedokteran keluarga se#ara terintegrasi"

    D%F&%' I(I

    Hal

    $eskripsi odul %

    Kompetensi dan

    le&el kompetensi yang diharapkan '

    $eskripsi ateri (embelajaran )*

    +trategi (- ./Kasus untuk metode (- *)

    !&aluasi ahasiswa 01

    !&aluasi program 02

    4

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    5/58

    D)(K'IP(I $OD!L

    lok ini merupakan implementasi dari bkesehatan

    dan keselamatan di lingkungan kerja" +etelah

    mempelajari blok ini mahasiswa semester %

    mampu mengidenti3kasi, menjelaskan, dan

    meran#ang penyelesaian masalah, serta mampu

    mengaplikasikan prosedur klinis yang tepat dalam

    menyelesaikan masalah kesehatan dan

    keselamatan kerja 4K/5"(roses pembelajaran dilaksanakan dengan metode

    kuliah ino&atif6 (- 4Problem based learning56

    penugasan berupa referat dan obser&asi lapangan"

    (ermasalahan yang digunakan sebagai triger

    7pen#etus pada metode (- diambil dari kasus8

    kasus yang sering timbul dalam lingkungan kerja"

    5

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    6/58

    KO$P)&)*(I D%* L)V)L KO$P)&)*(I +%*,

    DIH%'%PK%*

    $alam mengaplikasikan kompetensi, maka le&el

    yang digunakan adalah mengadaptasi Millers

    piramide of competency level.

    %rea danKmpnen

    Kmpetensi

    Le-elKmpete

    nsi

    $ateri $etde

    Pr.esinalismeyang lu/ur

    emiliki sikap

    profesional

    erperilaku

    profesionaldalam bekerjasama

    emenuhi

    aspekmedikolegaldalam praktikkedokteran

    enerapkankeselamatanpasien dalampraktikkedokteran

    /8 Kebijakan

    kemenakertra

    ns RI dalam

    bidang

    Hiperkes dan

    keselamatan

    kerja8 Peraturan

    perundanganbidang

    Hiperkes dan

    Keselamatan

    kerja

    Kuliahinteraktif

    $a"as diri

    enerapkanmawas diri 9

    / Problem

    BasedLearning

    6

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    7/58

    mempraktekkanbelajar

    sepanjang hayatKmunikasi

    ).ekti. ampu

    mengkomunikasikanpengetahuan

    erkomunikasi

    dg pasien 9anggota

    keluarganya

    /ProblemBasedLearning

    PengellaanIn.rmasi

    engg

    unakan teknologiinformasi dankomunikasiuntuk membantupenegakandiagnosis,

    pemberianterapi, tindakanpen#egahan danpromosikesehatan, sertapenjagaan, danpemantauanstatus kesehatanpasien

    emah

    ami manfaat danketerbatasan

    0 ProblemBasedLearning

    7

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    8/58

    teknologiinformasi

    emanfaatkaninformasikesehatan

    Landasan ilmia/ilmu kedkteran

    enjelaskan

    prinsip8prinsipilmu kedokterandasar yang

    berhubungandenganterjadinyamasalahkesehatan,besertapatogenesis danpato3siologi

    enjelaskantujuan

    pengobatanse#ara 3siologisdan molekular

    enjelaskan

    se#ara rasional7ilmiah dalammenentukanpenangananpenyakit baikse#ara klinikal

    epidemiologis,farmakologis,

    / :ukum

    kesehatandankeselamatankerja

    -ingkungan

    kerja ;i

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    9/58

    3siologis, diet,olah raga, atau

    perubahanperilaku"

    enjelaskan4pato3siologiatau terminologilainnya5 dataklinik danlaboratoriumuntuk

    menentukandiagnosis pasti

    en

    jelaskan alasanhasil diagnosisdenganmenga#u padaevidence- basedmedicine

    Ketrampilan

    Klinis emperoleh dan

    men#atatinformasi yangakurat sertapenting tentangpasien dankeluarganya

    elakukanpemeriksaan3sik yang sesuaidengan masalah

    / Obser&asi Problem

    BasedLearning

    (raktikumKeterampilan klinik

    9

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    10/58

    pasien

    enemukan

    tanda > tanda3sik danmembuat rekammedik dengan

    jelas dan benar

    elakukan

    prosedurkedaruratanklinis

    Pengellaan

    $asala/Kese/atan

    engelola

    penyakit,keadaan sakitdan masalahpasien sebagaiindi&idu yangutuh, bagian darikeluarga dan

    masyarakat" elakukan

    (en#egahan(enyakit danKeadaan +akit

    elaksanakan

    pendidikankesehatan dalamrangka promosikesehatan danpen#egahanpenyakit

    . Kesehatan kerja Kuliah

    interaktif

    =eferat

    1

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    11/58

    )5? Knows 4fa#tual re#all of knowledge5

    .5? Knows how 4the appli#ation of knowledge to problemsol&ing and de#ision making5

    /5? +hows how 4the student has performed the skill at least

    se&eral times5"

    15? $oes 4a#tual performan#e5

    D)(K'IP(I $%&)'I P)$B)L%1%'%*

    $%&)'I K!LI%H I*&)'%K&IF D%* PBL1! Hukum "ang mengatur kese#atan dan keselamatan kerja

    $ndang%undang kese#atan kerja

    2! &ingkungan kerja

    Pen'a#a"aan

    Radiasi

    Kebisingan

    ;etaran

    (otensi bahaya faktor kimia dan toksikologi

    industry3! Kesehatan kerja

    Kesehatan kerja

    $okter perusahaan

    (enyakit akibat kerja

    Keselamatan kerja dan pen#egahan

    keselamatan kerja =ehabilitasi ke#elakaan kerja

    11

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    12/58

    $%&)'I ')F)'%&

    1! (i)i kerja dan pr*dukti+itas2! ,rg*n*mi' dan -aal kerja

    3! Iklim kerja4! (sikologi industry

    $%&)'I OB()'V%(I-ingkungan kerja

    (umber Pustaka:@:O" )22/" $eteksi $ini (enyakit Akibat Kerja"

    @orld :ealth Organi

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    13/58

    (&'%&),I PBL

    Problembased learning (PL!menggunakan

    sistem 7 langka/ 73 ump56 yaitu:

    1. Clarify unfamiliar terms

    2. Dene t!e problem"s#

    $. Brainstorm possible !ypot!eses or

    e%planation&. 'rrange e%planations into a tentative

    solution

    (. Dene learning ob)ectives

    *. +nformation gat!ering and private study

    ,. ynt!esie and test ac/uired information

    "!are t!e results of information gat!ering

    and private study# -angkah ) > * ? $iskusi I

    -angkah 0 ? elajar mandiri

    -angkah % ? $iskusi II"

    $iberikan / skenario, ) skenario7 minggu"

    $imulai pada minggu ke /

    13

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    14/58

    &%&% &)'&IB D%L%$ PBL

    A" Tata Tertib ahasiswa dalam engikuti (-

    1. ahasiswa wajib mengikuti setiap

    diskusi sesuai dengan yang dijadwalkan"

    2. ahasiswa wajib hadir maksimal *

    menit sebelum diskusi dilaksanakan"

    Keterlambatan yang ditolerir maksimal

    hanya )* menit dari waktu tutorial yang

    telah ditentukan"$. ahasiswa wajib mengikuti diskusi

    se#ara aktif"

    &. +etiap mahasiswa wajib membuat

    resume sebelum diskusi dengan tutor

    sesuai dengan langkah 0enndiag.

    14

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    15/58

    (. ahasiswa wajib menyelesaikan tugas

    yang diberikan"*. ahasiswa yang tidak hadir pada

    waktu diskusi, wajib melaksanakan

    presentasi tentang resume kasus"

    (resentasi tersebut wajib dihadiri oleh

    seluruh mahasiswa angkatannya"

    ,. ahasiswa wajib mengisi kuesioner

    untuk e&aluasi"

    " Tata Tertib Tutor dalam (-

    1. Tutor wajib hadir * menit sebelum

    diskusi"

    2. Tutor mengikuti setiap diskusi sesuaidengan yang dijadwalkan"

    $. Tutor wajib mengarahkan diskusi

    berdasarkan panduan tutor"

    &. Tutor wajib mengisi lembar penilaian

    mahasiswa"

    15

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    16/58

    (. ila tutor yang bertugas berhalangan

    hadir maka wajib memberitahuadministrator (- maksimal ) hari

    sebelum diskusi"

    FO'$%& L%PO'%* DI(K!(I

    I #OV)'

    L%PO'%* DI(K!(I BLOK""""""""""" 4T= Font ).,

    bold5Kasus"""""""""""""" 4T= Font )1, old5

    -ogo U+@A;ATI

    *ama Kelmpk"""""""""" 4T= Font )., bold5

    *ama %nggta Kelmpk""" 4T= Font )., bold,

    )sp"5

    16

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    17/58

    P'O,'%$ (&!DI P)*DIDIK%* DOK&)'4T=Font ., bold, )sp"5

    !*IV)'(I&%( (8%D%+% ,!*!*, 1%&I

    #I')BO*

    &%H!*

    II I(I

    a. Kasus 4Keluhan5

    Keluhan utama yang menjadi bahan diskusi"

    b. =esume Literature evie

    (enjabaran penyakit > penyakit yangberhubungan dengan keluhan tersebut

    dengan gejala klinisnya serta gambarkan

    diagram Genn dari keluhan dan penyakit

    tersebut"

    c. Analisis asalah

    17

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    18/58

    Tuliskan informasi tambahan yang didapatkan

    dari tutor"-akukan Analisis berdasarkan literature revie

    yang telah dibuat"

    d.Tentukan $iagnosis Kerja

    e. (enatalaksanaan Awal

    f. -angkah In&estigasi +elanjutnya

    g. $iagnosis $e3nitif

    !. (enatalaksanaan Kausatif

    i. (erjalanan Klinis7(enyakit Tersebut

    ). =eHeksi diri 4buat narasi dengan panduan

    pertanyaan berikut5

    8 elakukan identi3kasi kebutuhan Apa yang sudah saya ketahui tentang

    topik tersebut

    Apa yang tidak saya ketahui tentang

    topik tersebut

    Apa kesenjangannya

    Apa topik yang paling penting yang

    harus saya kuasai

    18

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    19/58

    8 engembangkan dan menerapkan ren#ana

    belajar

    Apa strategi belajar yang paling sesuai

    untuk saya men#apai tujuan belajar

    Apa alternatif lain yang saya miliki

    Apa sumber belajar yang saya

    butuhkan

    Apakah saya pernah memiliki

    pengalaman sukses dengan strategibelajar ini

    8 agaimana kemajuan yang di#apai sejauh

    ini

    Apakah jangka waktunya memadai

    Apakah saya perlu mengubah strategi

    belajar

    Apakah yang menjadi faktor penentukeberhasilan dan kegagalan saya

    Apa yang telah saya pelajari dari proses

    yang dapat membantu saya di masa

    depan"

    III Da.tar Pustaka

    19

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    20/58

    Eumlah referensi minimal * referensi"

    inimal / referensi dalam bahasa asing"

    ;unakan referensi dari teJtbook

    maksimal )B tahun terakhir, jurnal

    internasional maupun nasional maksimal *

    tahun terakhir"

    +alinan referensi harus dilampirkan

    pada laporan yang dikumpulkan"

    &%&% &!LI( L%PO'%*

    Tata tulis laporan perlu mengikuti beberapa

    ketentuan seperti disebutkan di bawah ini ?

    2

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    21/58

    a" -aporan ditulis menggunakan

    bahasa Indonesia baku"b" askah ditulis dalam jarak satu

    setengah spasi pada kertas :G+ %B gram

    berukuran .),.* J .' #m atau kuarto dalam

    bentuk satu kolom dan di#etak menggunakan

    tinta warna hitam, ke#uali untuk gambar, gra3k

    atau tabel boleh menggunakan tinta berwarna"

    #" (engetikan menggunakan huruf

    standar yaitu 3imes 4e omandengan font).

    pada program softare M 5ord"

    d" (engetikan menggunakan batas

    1 #m dari tepi kiri serta / #m untuk tepi kanan,atas dan bawah"

    e" (enulisan a#uan pustaka pada

    naskah seperti pada pedoman penulisan

    pustaka"

    f" Earak antar kalimat dalam teks

    setelah titik adalah dua ketukan, sedangkan

    21

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    22/58

    kalimat lanjutan setelah koma, titik koma atau

    titik ganda diberi jarak satu ketukan"g" Tabel, gambar 4kur&a, histogram,

    foto dan lainnya5 dimuat pada kertas naskah"

    h" Tiap halaman diberi nomor

    halaman pada sudut sebelah kanan atas

    berjarak / #m dari tepi atas dan tepi kanan,

    ke#uali halaman judul 4nomor halaman tidak

    ditulis tetapi diperhitungkan5"

    i" Tabel7;ambar7-ampiran

    menggunakan huruf kapital hanya pada awal

    kalimat, ke#uali untuk nama

    wilayah7kota7negara dan sejenisnya" ahasaasing di#etak miring 4italic5" (embuatan kolom

    tabel tidak menggunakan garis batas &ertikal,

    sedangkan baris tabel menggunakan garis batas

    hori

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    23/58

    gambar ditulis di bawah gambar dan diakhiri

    dengan titik"$)&OD) D%* &%&% &!LI( P)*,%#!%*

    P!(&%K%

    (I(&)$ H%'V%'D

    (enga#uan pustaka biasanya dilakukan

    se#ara tidak langsung atau ditulis ulang dengan

    bahasa penulis itu sendiri, dan yang terpadu di

    dalam naskah" ama penulis a#uan dapat ditulis

    terpadu dengan naskah dan tahun di dalam tanda

    kurung, atau ditulis di dalam tanda kurung beserta

    tahun penerbitannya" +ebagai #ontoh ?ama penulis terpadu di dalam naskah,

    misalnya ?

    )" utler dan $ay 4)22'5 mengatakan

    bahwa en

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    24/58

    ." +hetty et al. 4)2225 dan +ubbarao et

    al.4)2225 melaporkan bahwa pembenamanbahan organik segar ke dalam tanah akan"""""""""

    /" +emangun 4)22)6 )22/5 menyatakan,

    jamur tular8tanah mempunyai inang luas"

    1" enurut data dari iro (usat +tatistik

    4.BBB5, produksi ka#ang tanah di Indonesia

    rendah"

    ama penulis dan tahun di dalam tanda

    kurung, misalnya ?

    a" (enghambatan spora jamur di

    dalam tanah dipengaruhi oleh difusi gas8gas

    bera#un 4Ko and -o#kwood, )2'25"b" ;as8gas di dalam tanah misalnya

    karbon disul3da, etilen, metana dan aldehida

    4Tsutsuki and (onnamperuma, )20%5"

    #" $aya tahan jamur di dalam tanah

    dipengruhi oleh pemataharian tanah 4Katan,

    24

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    25/58

    )2') and (onnanperuma, )2'% dalam Blo6,

    )2%%5"d" -edakkan hama, dipengaruhi

    kondisi mistis petani" 4urhan, .BB., komunikasi

    pribadi5"

    e" (redator wereng #oklat banyak

    dijumpai di sawah 4Untung, )22*6 )22%5"

    #ara $enulis Da.tar Pustaka %9uan

    $aftar (ustaka A#uan merupakan daftar yang

    berisi buku, makalah, artikel, atau bahan lainnya,

    yang dikutip baik se#ara tertulis atau tidak tertulis

    4komunikasi pribadi5, atau se#ara langsungmaupun tidak langsung, dan yang diba#a" -ebih

    lanjut, se#ara garis besar, bagian penting yang

    harus ada dan ditulis di dalam $aftar (ustaka

    adalah 4)5 nama penulis, yang ditulis dengan

    urutan nama akhir diikuti koma, singkatan nama

    awal dan nama tengah diakhir titik, tanpa gelar

    25

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    26/58

    akademik atau gelar apapun lainnya6 jika

    penulisnya lebih dari satu, #ara penulisannya samatetapi tidak terbalik, 4.5 tahun penerbitan, 4/5

    judul, termasuk subjudul, yang ditulis dengan huruf

    miring atau italic, 415 nama penerbit, 4*5 kota

    tempat penerbitan, dan 405 halaman judul atau

    jumlah halaman yang dia#u" agian tersebut dapat

    beragam tergantung jenis sumber pustakanya"

    +emua nama penulis suatu tim harus di#antumkan

    semuanya" +emua tulisan dilakukan dengan aturan

    baku, yaitu font ). dengan tipe huruf 3imes 4e

    oman, dan tidak ditebalkan"

    %9uan dari Buku

    26

    Hadi. /! 21! Patologi Hutan, Perkembangan Di Indonesia! 0akulKe#utanan. Institut Pertanian *g*r. *g*r! 15 #al!

    ksi graris Kanisius! 29! Bercocok Tanam Kacang Tanah! Kanisiu

    *g"akarta! 78 #al!

    (ams. !. ,!/! H*ekstra. and ! ptr**t! 21! CBS Course of Mycology!

    ed! entraalbureau +**r /'#immel'ultures. aarn! pp! 96%14!

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    27/58

    Dara penulisan pustaka dari buku, adalah

    nama pengarang7penulis, tahun terbit )udul bu6u4dengan huruf italic5, penerbit, dan kota tempat

    terbitnya, serta halaman yang dia#u" Dontohnya

    adalah ?

    Apabila ada beberapa buku yang dia#u

    dengan tahun penerbitan yang sama dan ditulis

    oleh penulis yang sama, maka penulisan tahunpenerbitannya ditulis urut kronologi atau berdasar

    abjad judul bukunya" isalnya ?

    27

    Hadi. /! 21! Patologi Hutan, Perkembangan Di Indonesia! 0akultas

    Ke#utanan. Institut Pertanian *g*r. *g*r! 15 #al!

    ksi graris Kanisius! 29! Bercocok Tanam Kacang Tanah! Kanisius.*g"akarta! 78 #al!

    (ams. !. ,!/! H*ekstra. and ! ptr**t! 21! CBS Course of Mycology! 4t#

    ed! entraalbureau +**r /'#immel'ultures. aarn! pp! 96%14!

    *rnet. &! and K! eeks! 29a! Career adder Plans! areer &adder

    learing#*use. tlanta! pp! 235!

    *rnet. &! and K! eeks! 29b!Planning Career adders! areer &adder

    learing#*use. tlanta! pp! 36%43! atau

    %%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%%! 29b! Planning Career adders! areer&adder learing#*use. tlanta! pp! 36%43!

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    28/58

    %9uan dari Kumpulan $akala/

    Kumpulan makalah yang dimaksud adalah

    buku atau artikel yang berisi lebih dari satu

    makalah, dan ada editor atau penyuntingannya"

    ama editor ditulis seperti menulis nama biasa

    dengan diberi keterangan 4!d5 jika hanya seorang

    editor, atau 4!ds5 jika lebih dari satu editor"

    7udul bu6uatau arti6eltersebut ditulis miring atau

    italic" Dontohnya ?

    %9uan dari 1urnal atau $aala/

    (enulisannya sesuai dengan aturan umum,

    dengan judul makalah ditulis dengan huruf besar di

    28

    arasas. !0!! and /!! +an Rensburg! 21! "*'*t*ins and t#ei

    medi'al and +eterinar" e--e'ts! Pp! 357%38! In : !(! H*rs-all and ,!*;ling e; *rk!

    uk#adis. H!! 2! ?ata tulis artikel ilmia#! Hal! 51%65! @alam : H!

    /auka# dan !(! ases*

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    29/58

    awal kata" ama jurnal ditulis miring, baik lengkap

    ataupun disingkat, asalkan konsisten, kemudiandiikuti penulisan &olume 4nomor5? halaman"

    isalnya ?

    %9uan dari %rtikel dalam 1urnal dari #D3'O$

    (enulisannya sama, yaitu nama penulis,tahun, judul naskah ditulis biasa, nama jurnal atau

    majalah ditulis miring, ditambah penulisan D$8=O

    nya di dalam tanda kurung" Dontohnya ?

    29

    utler. !! and !! @a"! 21! 0ungal elanin: Re+ie;! Canadian

    'ournal of Microbiologyatau Can% '% Microbiol! 44: 1115%1136!

    /ur"adarma. /!A!! 29! Pr*'es*r dan Inter-a'e: K*munikasi @ata! Info

    Kom(uter4

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    30/58

    %9uan dari Prsiding atau Buku kumpulan

    abstrak(enulisan prosiding atau buku kumpulan

    abstrak dengan huruf miring" isalnya ?

    %9uan dari (kripsi6 &/esis6 Disertasi atau

    Lapran Penelitian(enulisan skripsi, thesis, disertasi, dan

    laporan penelitian dengan huruf miring dan di

    bagian akhir ditambahkan kata Tidak

    $ipublikasikan, di antara tanda kurung" isalnya ?

    3

    it'#ell. R! and ! leander! 29! i'r*bi*l*gi'al #ange in 0l**de

    /*ils! Soil Science! 93: 413%419

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    31/58

    %9uan dari Dkumen 'esmi Pemerinta/ yang

    &anpa Pengarang dan Lembaga

    Apabila a#uan dari dokumen resmi

    pemerintah yang diterbitkan oleh suatu penerbit

    tanpa disertai nama pengarang atau nama

    lembaganya, maka #ara penulisannya adalah ?

    nama atau judul dokumen ditulis di bagian awal

    dengan #etak miring, tahun penerbitan dokumen,

    nama penerbit, dan kota penerbit" Dontohnya ?

    %9uan dari Lembaga yang Ditulis %tas

    Lembaga tersebut

    ama lembaga penanggungjawab langsung

    ditulis paling depan, diikuti tahun penerbit, judul

    31

    Hida"at. R! 22! $jiPseudomonas fluoresence/ebagai genesia Pengen

    Ha"ati Scleotium rolfsiiPada Ka'ang ?ana#! Skri(si! 0akultas Pertan

    $ni+ersitas ra;ija"a. alang! 47 #al!

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    32/58

    karangan yang di#etak miring, nama lembaga

    penanggungjawab atas penerbitan tersebut, dannama tempat penerbitan" isalnya?

    %9uan dari Karya &erema/an

    (enulisannya sama, setelah nama penulis

    asli, diikuti tahun penerbitan karya asli, judul

    terjemahan yang ditulis miring, diikuti kata ?

    LTerjemahan oleh"""", nama penerjemah, tahun

    terjemahan diterbitkan, nama penerbit dan tempat

    penerbit terjemahan" isalnya ?

    %9uan dari $akala/ yang Disaikan Dalam

    (eminar atau Knggres

    32

    /ndang)/ndang e(ublik Indonesia 0omor 1 Thun 2343 tentang Sis

    Pendidikan 0asional! 199! P?! rmas @uta a"a. akarta!

    @irekt*rat Perlindungan ?anaman Perkebunan! 29! Petun5uk Pengenala

    dan Pengendalian Penyakit)Penyakit Penting Tanaman Kela(

    @irekt*rat enderal Perkebunan. @epartemen Pertanian. akarta 25 #a

    r". @!. &!! a'*bs. and ! Ra)a+i'#! ?anpa ta#un! Pengantar Penelitia

    Pendidikan! ?erjema#an *le# rie- 0ur'#an! 28! $sa#a >asi*na

    /uraba"a!

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    33/58

    ama penulis ditulis paling depan, diikuti

    tahun, judul makalah dengan #etak miring, dandiikuti tulisan Lakalah disajikan

    dalam"""""""""""""""""""""""""""""""""""

    ama pertemuan, lembaga penyelenggara,

    tempat, dan waktu penyelenggaraan seminar atau

    konggres tersebut" isalnya ?

    %9uan dari Kmunikasi Pribadi(enulisannya sama, hanya setelah tahun

    diikuti kata LKomunikasi (ribadi dan di#etak

    miring, lalu nama lembaga dan tempat lembaga

    tersebut" isalnya ?

    33

    /u"ant*. ! 21!Komunikasi Pribadi. 0akultas Ked*kteran. $>/. /*l*!

    r*m*kusuma. P! 21!Komunikasi Pribadi! P?! /elektani. edan!

    Ra#a"u. ! 29!Pemanfaatan Bahan 0abati untuk Pengendalian Penya

    ayu Bakteri (ada Kacang Tanah! akala# disampaikan dalam k*ngg

    BAI dan /eminar >asi*nal P0I. IP. *g*r!

    Ra#a"u. ! 29! Pemanfaatan Bahan 0abati untuk Pengendalian

    Penyakit ayu Bakteri (ada Kacang Tanah! akala# disampaikan

    dalam k*nggres BAI dan /eminar >asi*nal P0I. IP. *g*r!

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    34/58

    %9uan dari (urat Kabar

    Apabila artikel dari suatu surat kabar, maka#ara penulisannya adalah ? nama pengarang

    artikel, tanggal8bulan8tahun 4jika ada5, judul artikel

    ditulis tegak dengan huruf kapital di setiap huruf

    awal kata selain kata hubung, nama surat kabar

    ditulis miring dan halaman" isalnya ?

    Apabila a#uan dari surat kabar tanpa pengarang,maka ditulis nama surat kabarnya di awal, diikuti

    tanggal8bulan8tahun, judul karangan ditulis miring,

    dan halaman" isalnya ?

    34

    Huda. ! 13 aret 21! en"iasati Krisis &istrik usim Kering!

    'a6a Pos. #lm! 6!

    li. ! 22 pril 21! *ralitas Pendidikan di Ind*nesia. Kom(as.

    #lm! 44!

    K*mpas! 25 /eptember 21! Sekali agi Menyoal Mutu Pendidikan

    Indonesia! Hlm! 43!

    a;a P*s! 12 gustus 21! 7anita Kelas Ba6ah ebih Mandiri! Hlm! 3!

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    35/58

    %9uan dari %rtikel dalam InternetApabila artikel berasal dari jurnal, maka

    penulis ditulis seperti a#uan bahan #etak lain,

    diikuti oleh tahun, judul, nama jurnal 4#etak

    miring5, keterangan on8line dalam tanda kurung,

    &olume dan nomor, dan diakhiri dengan alamat

    sumber disertai kapan akses dilakukan" isalnya ?

    Apabila artikel berasal dari e8mail pribadi

    atau hasil konsultasi dengan pakar dibidang

    ilmunya, maka penulisannya ? nama pengirim,alamat e8mail di antara tanda kurung, waktu

    4tanggal, bulan, tahun5, topik isi bahan ditulis

    dengan #etak miring, nama yang dikirimi dengan

    alamt e8mailnya di antara tanda kurung" isalnya?

    35

    a". /! 21! ?#e rigin *- &andsberg. *l*mbia. and 24 *+ember 21!

    "rabido(sis ecoty(es! ,%mail kepada ?! gustin

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    36/58

    K%(!(

    K)'%#!*%* B%H%* KI$I%

    +eorang laki8laki, berusia 1' tahun, datang ke U;$

    =+ M dengan keluhan sesak nafas" +esak dirasakan

    sejak ) minggu yang lalu dan dirasakan semakin

    lama semakin memberat" +elain itu juga, pasien

    mengeluhkan batuk dan nyeri dada" (asien tidak

    pernah merokok, tidak ada riwayat batuk lama"

    (asien bekerja sebagai buruh pabrik di sebuah

    perusahaan asbes" (asien sudah bekerja di

    perusahaan tersebut selama .* tahun" +elama

    36

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    37/58

    bekerja, pasien jarang menggunakan alat

    pelindung diri 4A($5

    $aftar pustaka ?

    @:O" .B)." Connecting 8ealt! and Labour 9 5!at

    ole for :ccupational 8ealt! +n Primary 8ealt!

    Care" @orld :ealth Organi

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    38/58

    K%(!( 2

    'adigrap/er

    +eorang laki8laki berusia /* tahun bekerja

    sebagai seorang radiographer di laboratorium"

    (asien ingin berkonsultasi dengan dokter, pada

    saat melakukan medical c!ec6 up pasien

    mengeluhkan mata menjadi mudah lelah sejak .

    bulan yang lalu" Ia khawatir keluhannya adalahakibat dari pekerjaaannya sebagai seorang

    radiographer, selama 0 tahun dimana selalu

    berhubungan dengan alat yang memiliki radasi

    yang tinggi, berinteraksi dengan tempat kerja

    dengan pen#ahayaan yang minimal"

    $aftar (ustaka ?

    @:O" .BB%" 5or6ers 8ealt! 9

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    39/58

    +eptiasih, Kentari" .B))" Pelati!an 8iper6es dan

    ;eselamatan ;er)a Bagi Do6ter Perusa!aan" alai

    :iperkes dan Keselamatan Kerja" (ro&insi $IY"

    arry +" -e&y6 $a&id :" @egman" .BBB"

    :ccupational 8ealt! = ecogniing and Preventing

    5or6 = elated Disease" Fourth edition"

    K%(!( 0

    39

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    40/58

    Pendengaran Berkurang

    +eorang laki8laki, berusia /0 tahun, datang ke

    tempat praktek dokter dengan keluhan

    pendengarannya berkurang sejak ) bulan yang

    lalu" Keluhan tidak disertai rasa nyeri dan

    berdenging pada kedua telinganya" (asien juga

    mengeluhkan kedua tangannya terasa baal" (asien

    bekerja sebagai buruh pekerja perbaikan jalansejak 0 bulan yang lalu" (asien bertugas

    memegangDrilling Hammer% +elama bekerja, pasien

    jarang menggunakan alat pelindung diri 4A($5"

    $aftar pustaka ?

    @:O" .B)." Connecting 8ealt! and Labour 9 5!at

    4

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    41/58

    ole for :ccupational 8ealt! +n Primary 8ealt!

    Care" @orld :ealth Organi

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    42/58

    )V%L!%(I $%H%(I(8%

    !&aluasi pada blok dilakukan se#ara formatif dan

    sumatif"

    )-aluasi Frmati.

    !&aluasi formatif dilakukan selama proses

    pembelajaran berlangsung, baik dalam kegiatan

    kuliah, tutorial, praktikum, dan keterampilan

    klinik" (enilaian meliputi aspek knowledge, skills,

    dan attitude"

    !&aluasi pada kegiatan kuliah meliputi

    kehadiran dan keaktifan mahasiswa"

    !&aluasi pada kegiatan diskusi meliputi /aspek?

    - !&aluasi peserta diskusi

    - !&aluasi kinerja tutor

    - !&aluasi kegiatan diskusi

    42

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    43/58

    !&aluasi formatif keterampilan klinik

    dilakukan selama proses pembelajaran dan padaakhir blok, meliputi aspek penilaian ?

    - (rofesionalisme

    - Kemampuan berkomunikasi

    - Kemampuan anamnesis

    - Kemampuan pemeriksaan 3sik

    -Kemampuan tindakan prosedural

    - (enegakkan diagnosis

    - (enentuan penanganan selanjutnya

    - (rofesionalisme ?

    Introduksi, informed #onsent, tindakan

    pen#egahan, danpatient safety"entuk e&aluasi formatif lainnya berupa

    penulisan essay reHeksi diri berdasarkan

    pengalaman obser&asi di unit gawat darurat =+"

    !&aluasi formatif bertujuan untuk

    memperbaiki dan meningkatkan proses

    pembelajaran melalui feedbac6yang konstruktif"

    43

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    44/58

    2 )-aluasi (umati.+yarat dapat mengikuti e&aluasi sumatif blok

    jika?

    8 Kehadiran kegiatan perkuliahan minimal %* N"

    8 Kehadiran diskusi harus sesuai dengan yang

    telah dijadwalkan ke#uali dengan alasan yang

    dapat dipertanggungjawabkan dan

    disampaikan paling lambat satu hari sebelum

    pelaksanaan tutorial" ahasiswa harus

    mengganti kehadiran sebelum ujian akhir blok

    dilaksananakan"

    8 Kehadiran praktikum keterampilan klinik harussesuai dengan yang telah dijadwalkan, ke#uali

    dengan alasan yang dapat

    dipertanggungjawabkan dan mengganti

    sebelum ujian akhir blok dilaksanakan"

    8 enyelesaikan semua penugasan dan laporan"

    44

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    45/58

    !&aluasi sumatif dilakukan melalui beberapa

    kegiatan sebagai berikut ?8 Ujian tulis dilakukan pada akhir blok" Ujian

    tulis yang dilakukan berupa D dengan satu

    jawaban benar dan konten disesuaikan

    dengan tujuan pembelajaran blok" ahasiswa

    dapat mengikuti ujian akhir blok jika

    memenuhi syarat yang telah sebutkan di atas"

    8 Ujian kasus untuk menilai hasil pembelajaran

    (- menggunakan metode venndiag yang

    melatih clinical reasoningmahasiswa"

    Kmpnen penilaian kgniti. adala/

    sebagai berikut :a" (resentasi hasil obser&asi ? .BNb" Uji materi (- ? /B N#" Ujian tulis lok ? *BN

    Total ? )BBN

    :asil penilaian berdasarkan (A( 4Driterion

    referen#e5"P 'B ? A

    45

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    46/58

    %B > %2 ?

    0B > 02 ? D1* > *2 ? $

    Q 1* ? !

    (enilaian keterampilan klinik dilakukan dengan

    :C> ":)ective tructured Clinical >%amination#

    yang dilaksanakan setiap akhir semester,

    dengan menggunakan c!ec6list yang

    terstandarisasi dan diisi oleh penguji" :asil

    Keterampilan Klinik akan memiliki bobot yang

    setara dengan / +K+ per semester"

    (enilaian 'ttitude "Professional Be!aviour#

    dilakukan oleh ? dosen, instruktur, tutor, tenaga

    46

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    47/58

    non akademik dan sesama mahasiswa, selama

    kegiatan pembelajaran"Aspek yang dinilai meliputi sebagai berikut ?

    )" Eujur ?- enghormati dan dihormati oleh teman,

    tenaga pengajar dan tenaga non pengajar"-Tidak berbuat #urang untuk kepentingan

    sendiri 4tidak melakukan plagiarism5"

    ." ertanggung Eawab ?- Komitmen terhadap tugas-Tepat waktu-Tidak terlambat atau absen tanpa alasan

    yang dapat dipertanggungjawabkan"/" Compassion 9

    - enunjukkan sikap yang perhatian dan

    peduli terhadap sesama mahasiswa dan

    #i&itas akademik lainnya"- (eka terhadap kebutuhan orang lain, baik

    se#ara 3sik maupun emosional"1" awas diri ? mampu mengenali kemampuan

    dan keterbatasan diri sendiri"*" Tidak diskriminatif ? memberikan perlakuan

    yang sama terhadap orang lain tanpa

    membedakan ras, gender, agama dan

    keper#ayaan, serta penyakit itu sendiri"0" enghargai orang lain

    47

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    48/58

    - enghargai hak, keper#ayaan, peran,

    tanggung jawab, kemampuan, dan nilai

    budaya dari seseorang, kelompok, staf, dan

    anggota masyarakat"- :ati > hati dalam bersikap, tidak sombong,

    tidak agresif, dan ramah"%" (artisipasi

    - Ikut serta dan berkontribusi se#ara sukarela

    dalam kelompok dan akti&itas di

    masyarakat"- emfasilitasi kegiatan belajar orang lain

    dan tidak menghalangi usaha mereka"- embantu orang lain yang sedang dalam

    tahap awal pembelajaran"

    (enilaian attitude menggunakan format di

    bawah ini?* %spek yang

    dinilaiBaik #ukup Kuran

    g) Eujur

    . ertanggungEawab

    / Compassion

    1 awas $iri

    * Tidakdiskriminatif

    48

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    49/58

    0 enghargaiorang lain

    % (artisipasi

    Interpretasi se#ara keseluruhan : Sufficient/Insufficient

    ahasiswa yang mendapatkan penilaianins"#$ien% akan mendapatkan sanksi sesuaidengan pelanggaran yang dilakukan, baik

    bersifat akademik maupun non akademik"

    )-aluasi prgram

    $ilaksanakan di akhir odul sejalan dengan

    tugas Tim (enjaminan utu" +umber data?

    ahasiswa, $osen, (etugas administrasi"

    49

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    50/58

    Da.tar *ama Dsen Pemberi $ateri

    Perkulia/an:

    * $ateri *ama Dsen)" $isnakertrans

    dr" ambang @ibisono

    dr" +hofa ur Fau

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    51/58

    0" dr" Thysa Thysmelia A"

    %" dr" =uri !ka aryam

    '" dr" iklah Raidah

    2" dr" =atih Kusumastuti

    )B" dr" Triyanti K" Ananta (utri +"))" dr" erliana $ebyanti, =")." dr" =eni ;ustine, A=+

    51

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    52/58

    Pembagian Kelmpk Dan &ema 'e.erat

    oama

    ahasiswa

    Eudul ateri $okter(embimbin

    g

    )A#hmad+yahid

    ;i

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    53/58

    8 Kebutu#an dan-akt*r "ang

    mempengaru#igi)i tenaga kerja

    8 ,nerg" untukmelakukan

    pekerjaan8 Hubungan

    antara gi)i kerja

    dan

    pr*dukti+itas

    *

    o&i

    =obbayantiFiqih

    0=idho Ismail:asan

    % Yuny :a3try

    )Abdi alikFau

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    54/58

    8 Kekuatan

    mengangkat dan

    mengangkut

    8 Pan'a indera

    dalam kerja8 0akt*r

    lingkungan.

    su#u. musi' dan

    dek*rasi

    0 =ien :ardiyani

    % @idiana

    ' Eody +etiawan

    )Andre Atmaja(andu(ratama

    Iklimkerja

    8 @e-inisi iklimkerja

    8 Parameter iklim

    kerja8 Pengaru# iklim

    kerja ter#adap

    tenaga kerja

    8 Penilaian

    kese#atan akibat

    iklim kerja di

    lingkungan

    pekerjaan

    8 Pengendalian

    dan

    penanggulangan

    ter#adappengaru# iklim

    dr" Katisriwiyati

    .ey (utrainekas

    /FadhilaRahidhita

    1 -ukita Aprilia

    *=ima Karthesa=ini

    0 Yayualawiyah

    % ad

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    55/58

    Karima kerja

    ) Asep +aefudin

    (sikologiindustry

    8 Pengertian danruang lingkup

    8 spek%aspekpsik*l*gis

    ketenaga

    kerjaan

    8 0akt*rlingkungan

    kerja "ang

    berpengaru#ter#adap aspek

    psik*l*gi

    ketenaga

    kerjaan

    8 Pengaru# bebanpsik*l*gis

    ter#adap pekerja8 Peman-aatan

    dan penerapan

    psik*l*gi kerja

    dr" +hofa

    ur F"

    .$ina Ariyani$ewi

    /ilda $wi=isnandar

    1 !rma(ermatasari

    * +usi +usanti

    0 +herly =orong

    % Raenal Ari3n

    ' Ismayanti

    ) Awan @ijaya;i

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    56/58

    pr*dukti+itas8 Permasala#an

    gi)i kerja8 Kebutu#an dan

    -akt*r "ang

    mempengaru#i

    gi)i tenaga kerja8 ,nerg" untuk

    melakukan

    pekerjaan

    8 Hubunganantara gi)i kerja

    dan

    pr*dukti+itas

    1I ;usti Ayuita

    Aksamalika

    *urul $wi=ahmawati

    0=d" " =andyRulkieHi

    %=ahmat Ibnu:asan

    ':endy!kananda+aputra

    )Aditya(rambudhi

    !rgono

    mi# dan

    faal

    kerja

    8 Pengertian

    erg*n*mi'

    8 ?ujuan dan

    man-aat

    erg*n*mi'8 ?untutan tugas.

    kemampuan dan

    penampilan

    8 ntr*p*metri

    dinamik

    8 ntr*p*metri.

    statis dan

    peralatan

    dr"ambang@ibisono

    .Anetta

    -esmana

    / Dindy erlian

    1:aidar ImamAli +idiq

    * Imran ;ani

    56

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    57/58

    8 Kekuatan

    mengangkat dan

    mengangkut

    8 Pan'a indera

    dalam kerja8 0akt*r

    lingkungan.

    su#u. musi' dan

    dek*rasi

    0 +iti urjannah

    %$iana Indah-estari

    ' =ianty Adyati

    ) Aiga ;umilar Iklimkerja 8@e-inisi iklimkerja

    8 Parameter iklim

    kerja

    8 Pengaru# iklim

    kerja ter#adap

    tenaga kerja8 Penilaian

    kese#atan akibatiklim kerja di

    lingkungan

    pekerjaan8 Pengendalian

    dan

    penanggulangan

    ter#adappengaru# iklim

    dr" Kati+riwiyati

    .Imas +itiaesaroh

    /$ewio&iyanti

    1 $ewidaaulidatu+holihah

    *ur Indah+artika $ewi

    0 +ri Tati :artati

    % =enawati

    57

  • 7/25/2019 Buku Panduan Mahasiswa Blok 274 TA 2014

    58/58

    kerja'

    +urya $imas(rabowo

    )ani AmirIkhsan

    (sikologiindustry

    8 Pengertian danruang lingkup

    8 spek%aspekpsik*l*gis

    ketenaga

    kerjaan

    8 0akt*rlingkungan

    kerja "angberpengaru#

    ter#adap aspek

    psik*l*gi

    ketenaga

    kerjaan

    8 Pengaru# bebanpsik*l*gis

    ter#adap pekerja

    8 Peman-aatandan penerapan

    psik*l*gi kerja

    dr" +hofaur F"

    .;io&aniAnggastasandi @ijaya

    / :erlan elaKhotimah

    1 Kholiatul I