D. Sterilisasi Eksplan - leqi.files.wordpress.com fileKULTUR JARINGAN TANAMAN JARAK LEO ANJAR KUSUMA...

3
KULTUR JARINGAN TANAMAN JARAK LEO ANJAR KUSUMA Page 1 b. Bahan : Media Jarak Eksplan jarak Detergen Alkohol 70%, Alkohol 96% Clorox 13%. Clorox 6% Aquadest Steril Korek Api Tissue Steril Kertas Label Bakterisida Fungisida D. Sterilisasi Eksplan Sterilisasi adalah kegiatan dimana kegiatan awal setelah menyiapkan bahan eksplan, sterilisasi ini bertujuan agar terhindar dari faktor penyebab kontaminasi, inisiasi dilakukan di dalam ruangan yang steril salah satunya adalah laminar air flow cabinet. a. Alat Laminar Spoon Timbangan Bak sampah Botol kultur besar Shaker Gelas ukur Pisau Erlenmeyer Pinset Lampu bunsen Hand spayer

Transcript of D. Sterilisasi Eksplan - leqi.files.wordpress.com fileKULTUR JARINGAN TANAMAN JARAK LEO ANJAR KUSUMA...

KULTUR JARINGAN TANAMAN JARAK

LEO ANJAR KUSUMA Page 1

b. Bahan :

• Media Jarak

• Eksplan jarak

• Detergen

• Alkohol 70%, Alkohol 96%

• Clorox 13%. Clorox 6%

• Aquadest Steril

• Korek Api

• Tissue Steril

• Kertas Label

• Bakterisida

• Fungisida

D. Sterilisasi Eksplan

Sterilisasi adalah kegiatan dimana kegiatan awal setelah

menyiapkan bahan eksplan, sterilisasi ini bertujuan agar terhindar dari

faktor penyebab kontaminasi, inisiasi dilakukan di dalam ruangan yang

steril salah satunya adalah laminar air flow cabinet.

a. Alat

• Laminar

• Spoon

• Timbangan

• Bak sampah

• Botol kultur besar

• Shaker

• Gelas ukur

• Pisau

• Erlenmeyer

• Pinset

• Lampu bunsen

• Hand spayer

KULTUR JARINGAN TANAMAN JARAK

LEO ANJAR KUSUMA Page 2

Perlengkapan Sterilisasi

Perlengkapan tanam Bakterisida FungisidaAir steril

PemutihBunsen

Media tanam MS0

c. Langkah kerja

Sterilisasi di Luar Laminar:

1) Menyiapkan alat dan bahan

2) Mengambil eksplan tanaman jarak pagar berupa pucuk, lalu

membuang daunnya

3) Menggosok pucuk jarak pagar dengan spoon yang diolesi larutan

detergen, membilas diair mengalir sampai bersih

4) Memootong pucuk jarak pernodus

5) Merendam eksplan dalam larutan detergen selama 15 menit,

membilas 3 kali dengan aquades

6) Merendam eksplan dalam larutan bakterisida dan fungisida (agrept

dan benlate) 2 gr/l selama 1 jam, Membilas 3 kali dengan aquades

Sterilisasi di Dalam Laminar:

1) Setelah direndam bakterisida dan fungisida membawanya kedalam

laminar air flow lalu membilas 3 kali dengan air aquades sampai

bersih.

2) Merendam eksplan dalam larutan alkohol 70% selama 5 menit,

membilas dengan air steril 3 kali

KULTUR JARINGAN TANAMAN JARAK

LEO ANJAR KUSUMA Page 3

3) Merendam eksplan dalam larutan chlorox 6% selama 10 menit,

membilas dengan air steril 3 kali

4) Merendam eksplan dalam larutan chlorox 13% selama 20 menit,

membilas dengan air steril 3 kali

5) Menanam eksplan jarak pada media pre-kondisi

6) Memberi label dan menyimpannya dalam ruang inkubasi

STERILISASI EKSPLAN JARAK

Rendam dgnair steril danshaker 20’

Selubungi alk 96%

+ air sterilrendam 1-2’

ditiriskan

Rendam dlm detergent/+agreft+benlate30-60’

Tanaman induk

Eksplan

Cuci air mengalir