Manfaat Tanaman Temu Kunci

download Manfaat Tanaman Temu Kunci

of 2

Transcript of Manfaat Tanaman Temu Kunci

  • 7/29/2019 Manfaat Tanaman Temu Kunci

    1/2

    MANFAAT TANAMAN

    TEMU KUNCI

    Temu Kunci merupakan tanaman

    herbal yang sejenis dengan temu

    temuan. Bagian dari tanaman ini

    yang paling banyak dimanfaatkan

    adalah pada bagian rimpangnya.

    Pada masyarakat kunci biasanya

    digunakan sebagai bumbu masak

    dan sebagai campuaran jamu, selain

    itu tanaman ini juga dapat

    digunakan sebagai kosmetik tradisional.

    Ciri Fisik

    1. Tanaman kunci dapat tumbuh liar dihutan atau kadang dipelihara sebagai tanaman hias.Tanaman kunci ini memiliki ciriciri yaitu :

    2. Pohonnya tidak memiliki batang yang memiliki tinggi hingga satu kaki.3. Memiliki daun sebangyak 4 hingga 5 lembar saja dengan panjang tangkainya sekitar 30 cm.4. Memiliki bunga berwarna putih kadangkadang berwarna merah muda.5. Akar berjenis tunggal yang memiliki umbi yang bercabang banyak dan berwarna kuning

    muda sebesar buah rambutan.

    Khasiat

    - Tanaman kunci memiliki beberapa kandungan zat yang banyak memiliki manfaat diduniakesehatan, antara lain yang paling terkenal adalah kandungan minyak atsiri nya.

    Berikut ini adalah beberapa ramuan tradisional tanaman kunci yang digunakan dalam beberapa

    pengobatan.

    Mengatasi perut kembung

    - Sediakan temu kunci sebanyak 5 gram

    - Daun temu kunci secukupnya

    - Haluskan kedua bahan kemudian tempelkan pada perut pasien

    Mengatasi keputihan

    - Sediakan temu kunci sebanyak 10 gram

    - Kunyit sebanyak 5 gram

    - Temu lawak sebanyak 5 gram

    - Sambiloto yang sudah kering sebanyak 15 gram

    - Rebus semua bahan menggunakan 1000 cc air hingga airnya tersisa 200 cc

  • 7/29/2019 Manfaat Tanaman Temu Kunci

    2/2

    - Saring air rebusan

    - Minum ramuan sekaligus, sehari dua kali.

    Mengatasi panas dalam

    - Sediakan temu kunci sebanyak 10 gram

    - Kemudian potong-potong

    - Daun kumis kucing yang masih segar sebanyak 25 gram

    - Daun sosor bebek yang masih segar sebanyak 20 gram

    - Rebus semua bahan menggunakan 800 cc air hingga tersisa separuh

    - Saring air rebusan

    - Minum ramuan sehari dua kali, sekali minum sebanyak 200 cc.