v sdzv

3
SINDROM NEFROTIK DEFINISI Kumpulan manifestasi klinik yang ditandai dengan proteinuri masif lebih dari 3,5 gram per 1,73 m² luas permukaan badan per hari Hipoalbuminemia kurang dari 3 gram/ml Berhubungan dengan kelainan glomerulus akibat penyakit-penyakit tertentu atau tidak diketahui Beberap ahli penyakit ginjal menambahkan criteria lain seperti: Lipiduria terlihat sebagai oval fat bodies atau maltese cross atau fractile bodies dengan sinar polarisasi Kenaikan serum lipid, kolesterol dan trigliserida, lipoprotein dan globulin Edem Klasifikasi SN berdasarkan etiologinya: 1. SN primer (idiopatik) berhubungan dengan kelainan primer parenkim ginjal dan sebabnya tidak diketahui 2. SN skunder, yang berhubungan dengan penyakit- penyakit tertentu Etiologi SN :

description

zcscfa

Transcript of v sdzv

Page 1: v sdzv

SINDROM NEFROTIK

DEFINISI

Kumpulan manifestasi klinik yang ditandai dengan proteinuri masif lebih

dari 3,5 gram per 1,73 m² luas permukaan badan per hari

Hipoalbuminemia kurang dari 3 gram/ml

Berhubungan dengan kelainan glomerulus akibat penyakit-penyakit

tertentu atau tidak diketahui

Beberap ahli penyakit ginjal menambahkan criteria lain seperti:

Lipiduria terlihat sebagai oval fat bodies atau maltese cross atau fractile

bodies dengan sinar polarisasi

Kenaikan serum lipid, kolesterol dan trigliserida, lipoprotein dan globulin

Edem

Klasifikasi SN berdasarkan etiologinya:

1. SN primer (idiopatik) berhubungan dengan kelainan primer parenkim

ginjal dan sebabnya tidak diketahui

2. SN skunder, yang berhubungan dengan penyakit-penyakit tertentu

Etiologi SN :

1. penyakit parenkim ginjal primer

glomerulonefritis akut pasca streptokokus

glomerulopati idiopatik

2. penyakit metabolic dan jaringan kolagen (sistemik)

DM

Amiloidosis

Henoch-Schoenlain purpura

Lupus Eritomatosus Sistemik

3. gangguan siskulasi mekanik

Right Heart Syndrom (RHS)

Page 2: v sdzv

- kelainan katup tricuspid

- perikarditis dan tamponade jantung

- penyakit jantung kongestif refrakter

- Trombosis vena renalis

4. Penyakit keganasan

o Penyakit hodhkin

o Limfosarkoma

o Mieloma multiple

5. penyakit infeksi

- malaria

- sifilis

- tifus abdominalis

- herpes zoster

- hepatitis B

6. toksin spesifik

o logam berat ( emas, bismuth, merkuri )

o obat-obatan ( trimetadion, parametadion, penisilamin )

7. kelainan congenital sp: SN herediter

8. lain-lain seperti

o sirosis hati

o kehamilan

o obesitas

o transplantasi ginjal