Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

download Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

of 13

Transcript of Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

  • 7/26/2019 Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

    1/13

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang Masalah

    Pada zaman sekarang, hampir setiap orang punya gadget. Dan hampir

    setiap hari orang-orang berhubungan dengan gadgetnya. Entah itu untuk

    komunikasi, urusan pekerjaan atau bisnis, mencari informasi, ataupun hanya

    sekedar untuk mencari hiburan.

    Dan pada akhir-akhir ini sering sekali ditemukan orang tua yang

    membelikan gadget untuk anaknya yang masih balita. Peran orang tua yang

    dulunya sebagai teman bermain bagi anaknya sekarang telah digantikan oleh

    gadget. Padahal masa balita adalah masa dimana tumbuh dan berkembangnya

    fisik maupun psikis manusia. Di masa balita, anak harus banyak bergerak agar

    tumbuh kembang anak optimal. Apabila di masa balita anak-anak hanya asyik

    berada di depangadgetnya, kemungkinan pertumbuhan dan perkembangan anak

    akan kurang optimal baik itu fisik maupun psikis.

    Perlu diketahui bahwa periode perkembangan anak yang

    sangat sensitif adalah saat usia 1-5 tahun sebagai masa anak

    usia dini sehingga sering disebut the golden age. Pada masa

    ini seluruh aspek perkembangan kecerdasan, yaitu kecerdasan

    intelektual, emosi, dan spiritual mengalami perkembangan yang

    luar biasa sehingga yang akan mempengaruhi dan menentukan

    perkembangan selanjutnya (Gunawan !11".

    #etika anak berada pada the golden age tersebut, mereka

    menjadi peniru yang handal. $ereka lebih smartdari yang kita

    pikir, lebih cerdas dari yang terlihat, sehingga jangan kita

    anggap remeh anak pada usia tersebut.

    %ika &nak di usia tersebut sudah diberikan gadget sebagai

    mainan, maka itu akan berpengaruh terhadap proses

    pemerolehan bahasanya. 'ukan hanya efek bahasa, yang lebih

    mengkhawatirkan adalah gangguan pada perkembangan emosi

    sang anak. alam gadget ada begitu banyak games. )rang

    1

  • 7/26/2019 Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

    2/13

    dewasa atau orang tua saja kesal atau marah ketika kalah

    dalam main gamesdi gadget, apalagi anak-anak. $ereka akan

    jadi pribadi yang tidak sabar dan cepat marah serta sulit

    mengendalikan emosi, bahkan tidak dapat mengatur emosinya.

    Belum lagi audio yang keluar dari games tersebut, yang terkadang

    mengeluarkan suara-suara yang mungkin belum seharusnya didengar oleh

    mereka. ehingga hal-hal tersebut dapat mudah terekam oleh anak-anak di

    masa the golden age. !al ini karena pada masa tersebut biasanya ditandai oleh

    perubahan cepat dalam perkembangan fisik, kognitif, sosial, dan emosional

    "#idhiana$ati %&''(.

    )ebih memprihatinkan lagi orang tua memberikan gadget untuk

    mendiamkan anaknya. !al tersebut sungguh ironi dan tidak sportif jika

    diibaratkan dalam suatu pertandingan. *rang tua yang mendiamkan anak dengan

    gadgetsama halnya dengan orang tua yang tidak malas, karena fungsi gadget

    seharusnya bukan untuk itu. +ereka akan paham bah$a jika jenuh atau bosan

    akan ada gadgetyang menemani dan menjadi mainannya berupa games yang

    tersedia padagadgettersebut sehingga dapat mengubah mindset anak.

    +ungkin ada yang beranggapan bah$a memberikan gadgetselain untuk

    mendiamkan anak juga agar anak dapat bermain games yang dapat melatih

    problem solvinganak. ebaiknya problem solvingtidak dari hal tersebut karena

    kreatiitas anak akan terpaku pada teknologi nantinya.

    Problem solvingbisa diajarkan dengan bahasa, sentuhan, dan sikap yang

    orang tua tanamkan kepada mereka dan tidak hanya sekali atau dua kali, tapi

    berulang kali agar terbiasa untuk menangani hal-hal yang datang dari luar.

    Problem solving berupa permainan dalam bentuk gerak dan lagu dapat

    meningkatkan kecerdasan musikal dan kecerdasan kinestetik sehingga

    memainkan peranan penting bagi perkembangan psikomotorik, kemampuan

    kognitif, dan kemampuan afeksi "allahue '/0(.

  • 7/26/2019 Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

    3/13

    1tulah beberapa hal yang menjadi alasan penulis untuk menyusun makalah

    dengan judul 2Pengaruh Penggunaan Gadget3erhadap Perkembangan Anak 4sia

    Dini5 ini.

    1.2 Rumusan Masalah

    a. Apa itugadget 6

    b. Apa saja fasilitas yang terdapat padagadget6

    c. Apa pengaruhgadgetbagi perkembangan anak usia dini6

    d. Bagaimana cara untuk mengatasi anak yang sudah ketergantungan

    dengangadget6

    1.3 Tujuan

    3ujuan penulisan makalah ini adalah untuk mengetahui dan

    memahami apa itugadget, apa saja yang dapat dilakukan dengangadget,pengaruhgadget terhadap perkembangan anak dan cara atau hal yang

    harus dilakukan ketika anak sudah ketergantungan dengangadget. Dengan

    membaca tulisan ini diharapkan agar pembaca dapat memanfaatkan

    gadget dengan bijak, sehinggagadgettidak berdampak buruk bagi anak

    para pembaca.

    BAB II

    PEMBAHAAN

    2.1 Pengert!an Gadget

    *

  • 7/26/2019 Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

    4/13

    Gadget ('ahasa +ndonesia Gawai" adalah suatu piranti

    atau instrumen yang memiliki tujuan dan fungsi praktis yang

    secara spesik dirancang lebih canggih dibandingkan dengan

    teknologiyang diciptakan sebelumnya.

    Perbedaan gadgetdengan teknologi yang lainnya adalah

    unsur kebaruan berukuran lebih kecil. ebagai contoh

    #omputer merupakan alat elektronik yang memiliki

    pembaruan berbentuk gawainya yaitu

    laptop/notebook/netbook.

    0elepon rumah merupakan alat elektronik yang memilikipembaruan berbentuk gawainya telepon seluler

    (https//id.wikipedia.org"

    +acam-macamgadget 7

    !andphone

    !andphone atau ponsel atau yang sering di dengar telinga kita !P. adget

    yang ini adalah gadget yang sangat populer di kalangam kita, lansia saja

    masih menggunakan !P apa lagi kalangan anak muda. !andphone adalah

    sebuah barang elektronik yang berfungsi sebagai alat komunikasi atau bisa di

    sebut perangkat telekomunikasi dasar. elain sebagai Alt telekomunikasi

    dasar, handphone juga mempunyai banyak fungsi di dalamnya.

    )aptop

    https://id.wikipedia.org/wiki/Perantihttps://id.wikipedia.org/wiki/Teknologihttps://id.wikipedia.org/wiki/Telepon_selulerhttps://id.wikipedia.org/https://id.wikipedia.org/wiki/Teknologihttps://id.wikipedia.org/wiki/Telepon_selulerhttps://id.wikipedia.org/https://id.wikipedia.org/wiki/Peranti
  • 7/26/2019 Pengaruh Gadget terhadap Perkembangan Anak Usia Dini

    5/13

    )aptop adalah sebuah komputer yang bisa di ba$a ke mana saja sesuai

    keinginan kita. )aptop merupakan hasil modifikasi sebuah komputer P8,

    bentuk dan berbagai +erck sudah di milik oleh gadget yang satu ini.

    Bentuk yang ringan dan mempunyai banyak fungsi membuat orang tergiur

    membelinya, beban yang dimiliki oleh laptop sesuai dengan bahan,

    spesifikasi dan juga ukurannya, kurang lebih ukurannya sekitar ' 9 : kg.

    Pemutar media player atau +P0 ; +P