Laporan Kasus Asas

download Laporan Kasus Asas

of 49

description

Anterior Spinal Artery Syndrome PPT

Transcript of Laporan Kasus Asas

LAPORAN KASUS ANTERIOR SPINAL ARTERY SYNDROME (ASAS)

LAPORAN KASUSANTERIOR SPINAL ARTERY SYNDROME(ASAS) OLEH:AGUSTINO KORWA, S.KedMIRA RISTAMAN HARAHAP, S.Ked

PEMBIMBING: dr. HALOMOAN SARAGIH, Sp.S

I. IDENTITASNama Pasien: Ny. L.WUmur: 27 tahunTempat/ tgl lahir: Serui,10 November 1987Jenis kelamin: PerempuanAlamat: Kamkey, Abepura.Agama: Kristen ProtestanPendidikan: SMAPekerjaan: IRTSuku Bangsa: SeruiNo. DM: 40 96 34MRS: 10 Mei 2015

II. ANAMNESISRPS: Px merasa lemah pada keempat anggota gerak, awalnyapada bulan februari ia terjatuh dan pada bagian panggul terbentur (tidak ada keluhan & tidak dilakukan pengobatan apapun) px sedang berada dalam kondisi hamil. Bulan maret-awal april pX mulai mengeluhkan rasa sakit pada tulang belakang, daerah bahu hingga tangan kananRS Abepura (rawat inap) pX dilakukan pemeriksaan darah dan malaria (+)membaik diperbolehkan untuk pulang. Beberapa minggu sakit semakin progresif hingga kaki juga menjadi lemahRS Abe (rawat inap II) malaria (-) keadaan belum membaik pX meminta untuk pulang. Dan keesokan harinya pasien dengan keluhan keram pada perut dan pada pahanya, usia kehamilan 7 bulan pasienkeruang bersalin dinyatakan dalam keadaan baik, pasien dipulangkan. Dan sejak 1 hari yang lalu. Pasien datang lagi ke UGD dengan keluhan lemah pada keempat anggota gerak, serta nyeri pada persendian sampai menembus tulang belakang.

KU Lemah keempat anggota gerakII. ANAMNESISRPD (-)III. PEMERIKSAAN FISIKIII. PEMERIKSAAN FISIKIV. PEMERIKSAAN PENUNJANGJenis PemeriksaanHasilNilai Rujukan10/05/2015Hb8,1 g/dL12,0 18,0Leukosit7.900 /mm35.000 10.000/mm3Trombosit 225 103/uL150-400/uLHematokrit24,6 %35,0 % 54,0 %Parasit MalariaNegatif+ : 1-10 parasit/100 lp++ : 11-100 parasit/100 lp+++ : 1-10 parasit/ lp++++ : > 10 parasit/ lpIV. PEMERIKSAAN PENUNJANGJenis PemeriksaanHasilNilai Rujukan10/03/2015Gula darah sewaktu114 mg/dL< 200 mg/dlUreum29 mg/dL10 50 mg/dlKreatinin0,8 mg/dLP: 0,6-1,1 mg/dl, W :0,5- 0,9 mg/dlSGOT34 U/IP: 8-37 U/I, W :8 31 U/ISGPT19 U/IP: 6-42 U/I, W :6 32 U/IKolesterol total143 mg/dl